Harry Kane Akan Jadi Kapten Permanen Timnas Inggris

Gareth Southgate dikabarkan sudah memutuskan bahwa Harry Kane akan mendapatkan kehormatan menjadi kapten timnas Inggris untuk jangka panjang.
suncitysuncity - Selasa, 13 Juni 2017
Harry Kane Akan Jadi Kapten Permanen Timnas Inggris
©Mike Hewitt/Getty Images Europe
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Bolaskor.com - Gareth Southgate dikabarkan sudah memutuskan bahwa Harry Kane akan mendapatkan kehormatan menjadi kapten timnas Inggris untuk jangka panjang.

Striker Tottenham mengenakan ban kapten tim Tiga Singa ketika pekan lalu mereka bermain imbang 2-2 melawan Skotlandia di Kualifikasi Piala Dunia, di mana dirinya mencetak gol penyeimbang di menit-menit akhir.

Menurut laporan yang diturunkan The Sun, Southgate percaya bahwa karakter Kane dan juga jiwa kepemimpinan yang ia punya di atas lapangan, bakal membuatnya menjadi kandidat yang pas untuk peran tersebut.

Namun demikian, laporan yang sama mengatakan bahwa keputusan resmi soal itu takkan dibuat hingga musim depan, karena Southgate ingin menghargai perasaan kapten sekarang, Wayne Rooney.

Sejak mencatat debutnya di 2015 bersama timnas Inggris, Kane sudah meraih 18 caps dan mencetak enam gol.

Harry Kane Kane Inggris Timna inggris Kapten Kapten inggris Gareth southgate
Ditulis Oleh

suncity

Posts

57

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Prancis Lolos, Italia dan Portugal Masih Susah Payah
Inggris yang sudah dipastikan lolos ke Piala Dunia 2026 menang 2-0 atas Serbia, Jumat (14/11) dini hari WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 14 November 2025
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Prancis Lolos, Italia dan Portugal Masih Susah Payah
Liga Dunia
5 Pemain dengan Gol Penalti Terbanyak Sejak 2000
Per data yang dibuat hingga 10 November 2025, ada lima pemain dengan gol terbanyak dari titik putih atau penalti sejak 2000. Dua di antaranya adalah Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo.
Arief Hadi - Rabu, 12 November 2025
5 Pemain dengan Gol Penalti Terbanyak Sejak 2000
Spanyol
Gaji Jadi Batu Sandungan, Barcelona Kubur Mimpi Rekrut Harry Kane
Barcelona harus mundur dari perburuan Harry Kane. Gaji selangit striker Bayern Munich itu jadi penghalang utama Blaugrana untuk wujudkan transfer impian!
Johan Kristiandi - Senin, 03 November 2025
Gaji Jadi Batu Sandungan, Barcelona Kubur Mimpi Rekrut Harry Kane
Jerman
Cetak 20 Gol dari 12 Laga, Harry Kane Lalui Catatan Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo
Bayern Munchen pesta gol 4-0 atas Club Brugge di Liga Champions dan Harry Kane, turut mencetak gol, serta mengukir rekor.
Arief Hadi - Kamis, 23 Oktober 2025
Cetak 20 Gol dari 12 Laga, Harry Kane Lalui Catatan Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo
Piala Dunia
Mentalitas Pemain Arsenal, Declan Rice: Inggris Harus Membidik Target Juara Piala Dunia 2026
Gelandang Arsenal, Declan Rice, menilai mental pemain-pemain Inggris harus kuat dan yakin untuk memenangi Piala Dunia 2026.
Arief Hadi - Jumat, 17 Oktober 2025
Mentalitas Pemain Arsenal, Declan Rice: Inggris Harus Membidik Target Juara Piala Dunia 2026
Piala Dunia
Harry Kane Ingin Hapus Memori Buruk Gagal Penalti di Piala Dunia
Harry Kane masih dihantui kegagalannya mengeksekusi penalti di perempat final Piala Dunia 2022.
Yusuf Abdillah - Kamis, 16 Oktober 2025
Harry Kane Ingin Hapus Memori Buruk Gagal Penalti di Piala Dunia
Piala Dunia
Harry Kane Terus Catatkan Namanya dalam Buku Sejarah
Harry Kane kembali menciptakan sejarah ketika membawa Inggris menang 5-0 atas Latvia, Rabu (15/10 dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Rabu, 15 Oktober 2025
Harry Kane Terus Catatkan Namanya dalam Buku Sejarah
Piala Dunia
Kabar Terbaru Tim-tim yang Telah Menyegel Tiket Piala Dunia 2026
Laga-laga lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026 dimainkan pada Oktober dan beberapa tim telah menyegel tiket Piala Dunia.
Arief Hadi - Rabu, 15 Oktober 2025
Kabar Terbaru Tim-tim yang Telah Menyegel Tiket Piala Dunia 2026
Piala Dunia
Tidak Masalah Disindir Fans, Thomas Tuchel Tersenyum dengan Candaan Ciri Khas Inggris
Fans timnas Inggris menyanyi dengan lantang setelah The Three Lions menang telak 5-0 atas Latvia di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Arief Hadi - Rabu, 15 Oktober 2025
Tidak Masalah Disindir Fans, Thomas Tuchel Tersenyum dengan Candaan Ciri Khas Inggris
Hasil akhir
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Inggris, Italia, Spanyol Pesta Gol, Portugal Imbang di Estadio Jose Alvalade
Hasil dari lanjutan laga-laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa yang melibatkan Inggris, Italia, Spanyol, dan Portugal.
Arief Hadi - Rabu, 15 Oktober 2025
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Inggris, Italia, Spanyol Pesta Gol, Portugal Imbang di Estadio Jose Alvalade
Bagikan