Hari Kamis, Penentuan Fabio Quartararo Bisa Tampil di MotoGP Katalunya

Quartararo baru saja melakukan operasi arm pump, Selasa lalu.
Hendry WibowoHendry Wibowo - Selasa, 11 Juni 2019
Hari Kamis, Penentuan Fabio Quartararo Bisa Tampil di MotoGP Katalunya
Fabio Quartararo (Twitter/Petronas Yamaha)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Hari Kamis (13/06), bakal sangat penting untuk pembalap tim satelit Petronas Yamaha asal Prancis, Fabio Quartararo.

Pada hari tersebut, ia akan melakukan tes medis dan akan diputuskan apakah bisa tampil pada lomba putaran tujuh MotoGP 2019 di Sirkuit Katalunya, Barcelona, akhir pekan ini.

Baca Juga:

Ada yang Membuat Dimas Ekky Pratama Sangat Yakin Jelang Lomba Moto2 di Katalunya

Maverick Vinales Ternyata Sempat Stres Berat Tahun 2018, Tidur Hanya 3-4 Jam Satu Hari

Untuk diketahui, Quartararo memang menjalani operasi untuk menyembuhkan arm pump pada hari Selasa pekan lalu. Dia memang mengeluhkan rasa sakit pada lengan ketika menjalani lomba MotoGP Italia.

Kini untuk bisa berlomba di Sirkuit Katalunya, Quartararo harus terlebih dahulu melalui tes kondisi fisik. Pembalap asal Prancis ini percaya diri bisa mendapat lampu hijau saat tes medis.

"Kami datang ke lomba di Katalunya setelah melakukan operasi di Barcelona, pekan lalu. Semua terlihat baik dengan bahu saya sejauh ini dan saya juga merasa baik," kata Quartararo.

"Sekarang, saya hanya harus lolos tes medis di sirkuit pada hari Kamis dan kemudian kembali mengendarai motor saya," lanjut pembalap rookie di MotoGP 2019 itu.

Quartararo merupakan salah satu pembalap dengan performa mengejutkan pada awal musim 2019. Dia sudah dua kali bisa start dari baris terdepan dan dua kali mencetak fastest lap.*

MotoGP 2019 MotoGP Katalunya Breaking News Fabio Quartararo Petronas Yamaha Sepang Racing Team
Ditulis Oleh

Hendry Wibowo

Motorsports Enthusiast and Giallorossi Fan
Posts

2.794

Berita Terkait

Liga Indonesia
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Persija Jakarta kembali menelan kekalahan saat bertandang ke markas Persib Bandung. Kali ini, Macan Kemayoran kalah oleh gol tunggal Beckham Putra.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Bandung bjb Tandamata gagal melanjutkan tren positif usai kalah dari Jakarta Popsivo Polwan. Di laga pembuka musim, Bandung bjb Tandamata menang atas Livin.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Timnas
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Konferensi pers perdana John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia batal digelar pada hari ini, Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Lainnya
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Kontingen Indonesia meraih 91 medali emas, 111 medali perak, dan 131 medali perunggu di SEA Games 2025 Thailand.
Tengku Sufiyanto - Senin, 12 Januari 2026
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Hasil akhir
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Laga Serie A antara Fiorentina melawan AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (11/1) malam WIB, berakhir imbang 1-1.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Arsenal mengalahkan Portsmouth 4-1 pada laga putaran ketiga Piala FA yang berlangsung di Fratton Park, Minggu (11/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Liga Indonesia
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Persija harus bermain dengan 10 pemain, usai Bruno Tubarao mendapat kartu merah pada menit ke-53.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Liga Indonesia
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Selebrasi ini pernah berujung sanksi Komdis PSSI karena dinilai memprovokasi suporter Persija.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Spanyol
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United sejatinya dapat memberikan jalan bagi Marcus Rashford untuk kembali ke Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Liga Indonesia
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Persib Bandung berhasil mengalahkan Persija Jakarta dengan skor 1-0 di Stadion GBLA, Minggu (11/1) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Bagikan