"Harga Mahal Posisi Runner-up Arsenal"Hasil Undian Liga Champions


"Harga Mahal Posisi Runner-up Arsenal"Hasil Undian Liga Champions
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
London - Arsenal bertemu lawan kuat Bayern Muenchen pada babak 16 besar Liga Champions. Partai tersebut disebut kubu The Gunners sebagai harga mahal karena hanya menempati posisi runner-up di fase Grup.
Hasil undian babak 16 besar Liga Champions yang digelar di markas UEFA, Nyon, Swiss, Senin (16/12) sore WIB, mempertemukan Meriam London menghadapi jawara Liga Champions musim lalu, Bayern Muenchen.
Sukses menjadi juara musim lalu, Bayern tampil memukau di Liga Champions musim ini. Tim besutan Pep Guardiola itu lolos ke babak 16 besar sebagai juara Grup D dengan 15 poin, hasil dari lima kali menang dan sekali kalah. Adapun, Arsenal lolos dengan predikat sebagai runner-up Grup F berbekal 12 poin.
Pertemuan nanti merupakan partai ulang babak 16 besar Liga Champions musim lalu. Saat itu, Bayern Munechen melangkah ke babak perempatfinal karena unggul agretifitas gol tandang. Laga leg pertama di Emirates Stadium dimenangkan Muenchen dengan skor 1-3. Sementara, Meriam London menang di Allianz Arena dua gol tanpa balas.
"Ini tentu saja pertandingan yang sangat sulit. Kami bersua Bayern Muenchen di babak ini musim lalu. Sebelumnya, kami juga berhadapan melawan Barcelona. Jadi, kami selalu mendapatkan lawan yang sulit," ungkap Sekretaris klub, David Miles, seperti dinukil Sky Sports.
"Saya rasa kami membayar harga yang sangat mahal karena hanya mampu menempati posisi kedua. Itu faktanya. Kami sebenarnya berharap mendapatkan lawan yang lebih ringan. Tetapi, saya sangat menantikan dua pertandingan melawan Bayern," ia menambahkan.
Arsenal lebih dulu menjamu Bayern di Etihad Stadium pada leg pertama 19 Februari nanti. Setelahnya, giliran Bayern Muenchen yang menjamu Meriam London di markas kebesarannya, Stadion Allianz Arena, pada 11 Maret nanti.
Posts
11.190
Berita Terkait
Inggris
Thierry Henry Sebut Alasan Arsenal Punya Peluang Besar Raih Trofi Musim Ini
Thierry Henry menilai Arsenal saat ini punya sesuatu yang berbeda dibandingkan musim-musim sebelumnya.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025

Ragam
7 Klub Terbaik Dunia Versi Opta Analyst per Pertengahan 2025
Opta Analyst merilis klub-klub terbaik dunia terhitung per pertengahan 2025. Apa saja ketujuh klub tersebut?
Arief Hadi - Jumat, 03 Oktober 2025
Inggris
Viktor Gyokeres Diyakini Bisa Cetak 30 atau 40 Gol untuk Arsenal per Musim
Gabriel Martinelli meyakini rekan setimnya di Arsenal, Viktor Gyokeres, dapat mencetak 30 atau 40 gol per musim.
Arief Hadi - Jumat, 03 Oktober 2025

Spanyol
Statistik Membuktikan, Ferran Torres Bermain Baik sebagai False Nine Barcelona
Ferran Torres dipercaya bermain oleh Hansi Flick sebagai false nine di Barcelona dan ia menjalaninya dengan baik.
Arief Hadi - Kamis, 02 Oktober 2025
Spanyol
Kedalaman Skuad Jadi Pembeda saat Barcelona Kalah 1-2 Melawan PSG
Barcelona kalah 1-2 melawan Paris Saint-Germain (PSG) pada lanjutan laga Liga Champions. Menurut eks Barcelona, Thierry Henry, kedalaman skuad kedua tim jadi pembeda.
Arief Hadi - Kamis, 02 Oktober 2025
Inggris
Kemewahan yang Dimiliki Mikel Arteta di Arsenal: Rotasi Pemain dan Kedalaman Skuad
Berkat belanja jor-joran pemain pada bursa transfer musim panas 2025, Arsenal punya kedalaman skuad bagus saat ini.
Arief Hadi - Kamis, 02 Oktober 2025
Inggris
'Hobi' Chelsea Koleksi Kartu Merah Hambat Alejandro Garnacho
Chelsea sudah mengoleksi tiga kartu merah dalam empat pertandingan terakhir.
Yusuf Abdillah - Kamis, 02 Oktober 2025

Spanyol
Isu Pemain Mogok Tampil Warnai Kemenangan Real Madrid di Kazakhstan
Kemenangan Real Madrid atas Kairat Almaty dinodai kabar adanya pemain yang menolak bermain.
Yusuf Abdillah - Kamis, 02 Oktober 2025

Italia
Napoli Kalahkan Sporting, Antonio Conte dan Kevin De Bruyne Bantah Berselisih
Antonio Conte menjawab isu yang menyebutkan adanya keretakan hubungan dengan Kevin De Bruyne.
Yusuf Abdillah - Kamis, 02 Oktober 2025

Inggris
Beri Kebebasan Penuh, Mikel Arteta Ingin Martin Odegaard Lebih Berani Ambil Risiko
Pelatih Arsenal Mikel Arteta menginginkan Martin Odegaard untuk lebih berani mengambil risiko dalam menciptakan kreasi bagi timnya.
Yusuf Abdillah - Kamis, 02 Oktober 2025
