Hamilton Teken Kontrak, Lengkap Sudah Deretan Pembalap F1 2021

Berikut ini adalah deretan pembalap F1 2021 setelah Lewis Hamilton meneken kontrak.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Selasa, 09 Februari 2021
Hamilton Teken Kontrak, Lengkap Sudah Deretan Pembalap F1 2021
Lewis Hamilton. (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Lewis Hamilton resmi menandatangani kontrak dengan Mercedes. Dengan demikian, lengkap sudah daftar pembalap yang akan beraksi di F1 2021.

Masa depan Hamilton sempat menjadi tanda tanya karena kontraknya telah berakhir di Mercedes. Pembalap asal Inggris Raya itu berstatus pengangguran sejak Desember silam.

Kini Hamilton meresmikan masa bakti anyar dengan Mercedes. Kontrak terbaru kedua belah pihak hanya berlangsung untuk F1 2021.

Baca Juga:

Hamilton Teken Kontrak di Mercedes, Kok Hanya Setahun?

Adik Michael Schumacher Heran Lewis Hamilton Belum Teken Kontrak

Kepastian kontrak Hamilton memastikan pembalap yang akan tampil di F1. Terdapat 10 tim yang akan beraksi dan masing-masing memiliki dua pembalap.

Di Mercedes, Hamilton sendiri akan kembali berpasangan dengan Valtteri Bottas. Duet keduanya terbukti menghadirkan cerita sukses untuk tim asal Jerman itu.

Sementara itu, Red Bull dan Ferrari melakukan satu pergantian pembalap. Red Bull tetap mempertahankan Max Verstappen, tetapi kini berpasangan dengan Sergio Perez.

Sedangkan Ferrari menjadikan Charles Leclerc pembalap utama, berpasangan dengan Carlos Sainz Jr. Sebastian Vettel pindah ke Aston Martin untuk setim dengan Lance Stroll.

Berikut ini adalah daftar lengkap pembalap F1 2021:

  • Mercedes: Lewis Hamilton dan Valtteri Bottas
  • Red Bull: Max Verstappen dan Sergio Perez
  • Aston Martin: Sebastian Vettel dan Lance Stroll
  • Ferrari: Charles Leclerc dan Carlos Sainz Jr
  • McLaren: Daniel Ricciardo dan Lando Norris
  • Alpine: Fernando Alonso dan Esteban Ocon
  • Alfa Romeo: Antonio Giovinazzi dan Kimi Raikkonen
  • Williams: Nicholas Latifi dan George Russell
  • AlphaTauri: Pierre Gasly dan Yuki Tsunoda
  • Haas: Nikita Mazepin dan Mick Schumacher
Breaking News Lewis hamilton F1 F1 2021 MERCEDES
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Dikalahkan Bhayangkara FC, Malut United Gagal Dekati Persija
Bhayangkara Presisi Lampung FC menang di kandang Malut United. Sementara itu, laga Madura United vs PSBS Biak berakhir imbang.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Dikalahkan Bhayangkara FC, Malut United Gagal Dekati Persija
Liga Indonesia
Persija Pinjamkan Ilham Rio Fahmi dan Hansamu Yama
Persija Jakarta meminjamkan Ilham Rio Fahmi dan Hansamu Yama Pranata. Kabarnya, Rio Fahmi dan Hansamu akan bergabung dengan Arema FC.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Persija Pinjamkan Ilham Rio Fahmi dan Hansamu Yama
Liga Indonesia
Ini Alasan Shayne Pattynama dan Paulo Ricardo Hanya Bermain Sebentar di Laga Debut
Pelatih Persija Jakarta Mauricio Souza menjelaskan mengapa Shayne Pattynama dan Paulo Ricardo hanya bermain sebentar.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Ini Alasan Shayne Pattynama dan Paulo Ricardo Hanya Bermain Sebentar di Laga Debut
Liga Indonesia
Debut Untuk Persija, Shayne Pattynama Girang Naik Rantis ke Stadion
Shayne Pattynama naik barakuda saat Persija Jakarta bertandang melawan Persita Tangerang.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Debut Untuk Persija, Shayne Pattynama Girang Naik Rantis ke Stadion
Liga Indonesia
Ketum The Jakmania Merasa Skuad Persija Belum Lengkap, Butuh Gelandang Baru
Persija Jakarta sudah mendatangkan empat pemain baru untuk menghadapi putaran kedua. Namun, Ketum The Jakmania menilai jumlah tersebut belum cukup.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Ketum The Jakmania Merasa Skuad Persija Belum Lengkap, Butuh Gelandang Baru
Timnas
Timnas Indonesia U-17 Tantang China sebagai Persiapan Piala Asia U-17 2026
Timnas Indonesia U-17 akan memulai persiapan menghadapi Piala Asia U-17 2026 di Arab Saudi. Satu di antaranya dengan menggelar uji coba.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Timnas Indonesia U-17 Tantang China sebagai Persiapan Piala Asia U-17 2026
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Gol Andrew Jung Buat Persib Pertahankan Puncak Klasemen
Persib Bandung mendominasi laga melawan Persis Solo di Stadion Manahan.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Gol Andrew Jung Buat Persib Pertahankan Puncak Klasemen
Timnas
Naik Meja Operasi, Musim Asnawi Mangkualam Berakhir Lebih Cepat
Asnawi Mangkualam Bahar harus mengakhiri musim ini lebih cepat karena naik meja operasi.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Naik Meja Operasi, Musim Asnawi Mangkualam Berakhir Lebih Cepat
Timnas
John Herdman Bertemu I League, Sinkronisasi Program Timnas dengan Kompetisi
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, bertemu dengan I League untuk membahas sinkronisasi jadwal dengan kompetisi.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
John Herdman Bertemu I League, Sinkronisasi Program Timnas dengan Kompetisi
Liga Indonesia
Ilham Rio Fahmi Pergi untuk Kembali ke Persija Jakarta
Persija Jakarta kembali melepas satu pemainnya pada putaran kedua ini. Pemain yang dilepas adalah Ilham Rio Fahmi.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Ilham Rio Fahmi Pergi untuk Kembali ke Persija Jakarta
Bagikan