Piala AFF 2024

Hajar Laos 1-4, Vietnam Pimpin Klasemen Sementara Grup B Piala AFF 2024

Vietnam unggul selisih gol dari Timnas Indonesia.
Rizqi AriandiRizqi Ariandi - Senin, 09 Desember 2024
Hajar Laos 1-4, Vietnam Pimpin Klasemen Sementara Grup B Piala AFF 2024
Selebrasi para pemain Vietnam. (ASEANutdfc)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Tim nasional (Timnas) Vietnam membuka kiprahnya di Piala AFF 2024 dengan kemenangan 1-4 atas Laos, Senin (9/12). Hasil tersebut membuat The Golden Star Warrior memimpin klasemen sementara Grup B, di atas Timnas Indonesia.

Bermain di kandang lawan, New Laos National Stadium, tak jadi persoalan untuk Vietnam. Juara Piala AFF 2018 itu masih terlalu tangguh untuk Laos.

Meski demikian, Laos berhasil meredam agresivitas Vietnam di sepanjang babak pertama. Skor 0-0 bertahan sampai turun minum.

Di babak kedua, Vietnam bermain lebih menekan. Hasilnya, mereka menggelontorkan empat gol ke gawang Laos.

Baca Juga:

Hasil Piala AFF 2024: Timnas Indonesia Menang di Kandang Myanmar

Hasil Piala AFF 2024: Malaysia Imbang Lawan Kamboja, Thailand 10-0 Timor Leste

Shin Tae-yong Jadikan Piala AFF 2024 Persiapan SEA Games 2025 dan Kualifikasi Piala Asia U-23

Pesta gol Vietnam dibuka oleh Nguyen Hai Long di menit 58. Lima menit kemudian, skor menjadi 2-0 untuk Vietnam setelah Nguyen Tien Linh merobek gawang Laos yang dikawal Xaysavath Souvanhnasok.

Unggul dua gol tak membuat Vietnam puas. Tim asuhan Kim Sang Sik menambah dua gol lagi lewat aksi Nguyen Van Toan (69') dan Nguyen Van Vi (82').

Sebelum laga berakhir, Laos mendapatkan gol hiburan. Tuan rumah mencetak gol balasan via penalti Bounphachan Bounkong di menit 90+5.

Kemenangan 1-4 atas Laos membuat Vietnam memimpin klasemen sementara Grup B dengan 3 poin. Vietnam unggul selisih gol dari Timnas Indonesia yang hanya meraih kemenangan 0-1 di kandang Myanmar.

Berikut klasemen sementara Grup B Piala AFF 2024 sampai Senin (9/12):

Timnas vietnam Laos Myanmar Timnas Myanmar Timnas Indonesia Piala aff Piala AFF 2024 Breaking News
Ditulis Oleh

Rizqi Ariandi

Menjadi jurnalis sejak 2016. Pernah meliput Asian Games 2018, SEA Games 2023, dan Piala Dunia U-17 2023
Posts

7.730

Berita Terkait

Bulu Tangkis
Hasil Indonesia Masters 2026: 16 Wakil Tuan Rumah Lanjutkan Langkah ke Babak 16 Besar
Perjuangan para wakil Indonesia untuk di babak 16 besar akan kembali berlanjut pada Kamis (22/1) mulai pukul 09.00 WIB.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 21 Januari 2026
Hasil Indonesia Masters 2026: 16 Wakil Tuan Rumah Lanjutkan Langkah ke Babak 16 Besar
Italia
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Juventus vs Benfica, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung dan link streaming Juventus vs Benfica di Liga Champions. Duel krusial di Allianz Stadium, live dini hari WIB.
Johan Kristiandi - Rabu, 21 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Juventus vs Benfica, Live Sebentar Lagi
Lainnya
Tuan Rumah Seri Ketiga, Bandung bjb Tandamata Bidik Hasil Sempurna demi Tiket Final Four Proliga 2026
Bandung bjb Tandamata bertekad menyapu bersih kemenangan pada seri ketiga putaran pertama. Tim kebanggaan Jawa Barat tersebut menjadi tuan rumah.
Rizqi Ariandi - Rabu, 21 Januari 2026
Tuan Rumah Seri Ketiga, Bandung bjb Tandamata Bidik Hasil Sempurna demi Tiket Final Four Proliga 2026
Liga Indonesia
Bek Brasil Paulo Ricardo Selangkah Lagi Jadi Pemain Persija Jakarta
Jurnalis Italia, Lorenzo Lepore, mengabarkan Persija Jakarta tinggal selangkah lagi mengontrak Paulo Ricardo. Bek asal Brasil itu telah lolos tes medis.
Rizqi Ariandi - Rabu, 21 Januari 2026
Bek Brasil Paulo Ricardo Selangkah Lagi Jadi Pemain Persija Jakarta
Jadwal
Link Streaming Slavia Praha vs Barcelona, Kamis 22 Januari 2026
Barcelona akan menghadapi Slavia Praha di Stadion Fortuna Arena pada pertandingan lanjutan Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Rabu, 21 Januari 2026
Link Streaming Slavia Praha vs Barcelona, Kamis 22 Januari 2026
Italia
Ngebet Gabung AC Milan, Andrej Kostic Dorong Partizan Belgrade Memberikan Lampu Hijau
Andrej Kostic dikabarkan sangat ingin gabung AC Milan. Striker muda Partizan Belgrade ini mendorong klubnya memberi lampu hijau. Rossoneri siapkan rencana Milan Futuro!
Johan Kristiandi - Rabu, 21 Januari 2026
Ngebet Gabung AC Milan, Andrej Kostic Dorong Partizan Belgrade Memberikan Lampu Hijau
Inggris
Real Madrid Punya Pertimbangan Lain, Manchester United Terdepan dalam Perburuan Ruben Neves
Manchester United selangkah lebih dekat merekrut Ruben Neves, Real Madrid justru punya pertimbangan lain, peluang bebas transfer, drama bursa transfer Eropa
Johan Kristiandi - Rabu, 21 Januari 2026
Real Madrid Punya Pertimbangan Lain, Manchester United Terdepan dalam Perburuan Ruben Neves
Italia
Inter Milan Serius Ingin Balikan dengan Ivan Perisic
Inter Milan serius membuka peluang reuni dengan Ivan Perisic. Krisis bek sayap membuat Nerazzurri melirik sang mantan dari PSV Eindhoven.
Johan Kristiandi - Rabu, 21 Januari 2026
Inter Milan Serius Ingin Balikan dengan Ivan Perisic
Italia
Batu Sandungan dalam Upaya Juventus Rekrut Franck Kessie
Juventus menghadapi kendala besar dalam upaya merekrut Franck Kessie. Al-Ahli masih ingin mempertahankan sang gelandang dengan tawaran kontrak baru.
Johan Kristiandi - Rabu, 21 Januari 2026
Batu Sandungan dalam Upaya Juventus Rekrut Franck Kessie
Liga Champions
Superkomputer Prediksi Hasil Slavia Praha vs Barcelona: Barca Diunggulkan Raih Tiga Poin
Superkomputer Opta memprediksi hasil Slavia Praha vs Barcelona di Liga Champions 2025/2026. Barcelona diunggulkan meraih kemenangan, meski tetap wajib waspada.
Johan Kristiandi - Rabu, 21 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Slavia Praha vs Barcelona: Barca Diunggulkan Raih Tiga Poin
Bagikan