Hadapi TIRA-Persikabo, Bhayangkara FC Gunakan Stadion Madya

Bhayangkara FC akan menggunakan Stadion Madya Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, saat berhadapan dengan TIRA-Persikabo
Hadi FebriansyahHadi Febriansyah - Senin, 01 Juli 2019
Hadapi TIRA-Persikabo, Bhayangkara FC Gunakan Stadion Madya
AKPB Sumardji (Media Bhayangkara FC)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.comBhayangkara FC akan menggunakan Stadion Madya Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, saat berhadapan dengan TIRA-Persikabo pada pekan keenam Liga 1 2019, Kamis (4/7).

Kepastian tersebut ditegaskan oleh manajer Bhayangkara FC, AKBP Sumardji. Sebelumnya, venue laga kontra TIRA-Persikabo akan digelar di Stadion Patriot Candrabhagan, Bekasi. Namum mengalami perubahan venue.

Pasalnya, Persija Jakarta juga akan menggunakan Stadion Patriot saat menghadapi PSS Sleman, Rabu (3/7). Oleh karena itu, Bhayangkara FC mengalah dengan menggunakan Stadion Madya GBK.

Baca Juga:

Persib Bandung 1-2 Bhayangkara FC: Maung Bandung Gigit Jari

Pelatih Bhayangkara FC Ogah Peduli Masalah Persib

"Ya karena Stadion Patriot di bekasi digunakan Persija Jakarta. Jadi kami mengalah dengan menggunakan Stadion Madya untuk pertandingan melawan TIRA-Persikabo," kata Sumardji.

The Guardian sejatinya bermarkas di Stadion PTIK, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan. Namun, stadion yang berada di komplek Polri itu sedang tahap renovasi dan baru bisa digunakan pada putaran kedua.

"Pemilihan Stadion Madya didasarkan karena jarak yang dekat dengan kandang kami di Stadion PTIK. Selain itu, Madya juga punya fasilitas yang bagus dan sesuai dengan standar Liga 1,” kata Sumardji.

"Jika Persija tidak menggunakan Patriot, tentu kita akan gelar laga ini di sana. Tapi karena bentrok jadwalnya, jadi kami pilih gunakan Stadion Madya untuk menggelar pertandigan ini," tuturnya.

AKBP Sumardji Bhayangkara FC Liga 1 Liga 1 2019 Tira Persikabo
Posts

4.870

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Kalahkan Persijap Jepara, Dewa United Banten FC Tutup Putaran Pertama dengan Manis
Pada pertandingan lainnya, PSBS Biak sukses menaklukkan Bhayangkara Presisi Lampung FC 4-1.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Kalahkan Persijap Jepara, Dewa United Banten FC Tutup Putaran Pertama dengan Manis
Liga Indonesia
Pesta Gol di SUGBK, Persija Sempat Terkejut dengan Perubahan Gaya Main Bhayangkara FC
Persija sempat kesulitan membongkar pertahanan Bhayangkara FC sebelum akhirnya menang dengan skor 3-0 di SUGBK, Jakarta, Senin (29/12).
Rizqi Ariandi - Selasa, 30 Desember 2025
Pesta Gol di SUGBK, Persija Sempat Terkejut dengan Perubahan Gaya Main Bhayangkara FC
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persija Pesta Gol ke Gawang Bhayangkara FC di SUGBK
Persija mengalahkan Bhayangkara Presisi Lampung FC dengan skor telak 3-0.
Tengku Sufiyanto - Senin, 29 Desember 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persija Pesta Gol ke Gawang Bhayangkara FC di SUGBK
Liga Indonesia
Link Streaming Persija Jakarta vs Bhayangkara Presisi Lampung FC, Live Sebentar Lagi
Simak informasi mengenai jadwal siaran langsung dan link streaming Persija Jakarta vs Bhayangkara FC, Senin 29 Desember 2025.
Rizqi Ariandi - Senin, 29 Desember 2025
Link Streaming Persija Jakarta vs Bhayangkara Presisi Lampung FC, Live Sebentar Lagi
Liga Indonesia
Persija Tak Didampingi Pelatih Mauricio Souza Bukan Keuntungan bagi Bhayangkara FC
Menurut pelatih Bhayangkara FC, Paul Munster, Persija tak akan terpengaruh dengan ketidakhadiran Mauricio Souza di pinggir lapangan.
Rizqi Ariandi - Senin, 29 Desember 2025
Persija Tak Didampingi Pelatih Mauricio Souza Bukan Keuntungan bagi Bhayangkara FC
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Super League 2025/2026, Persija Jakarta vs Bhayangkara FC, Senin 29 Desember
Persija akan menjamu Bhayangkara Presisi Lampung FC dalam laga tunda pekan kedelapan Super League 2025/2026, Senin (29/12).
Rizqi Ariandi - Senin, 29 Desember 2025
Jadwal Siaran Langsung Super League 2025/2026, Persija Jakarta vs Bhayangkara FC, Senin 29 Desember
Liga Indonesia
Sanksi Fabio Calonego Tak Berlaku Lawan Bhayangkara FC, Ryo Matsumura Harus Absen
Fabio Calonego dan Ryo Matsumura mendapatkan sanksi dari Komdis PSSI. Namun, Fabio bisa bermain lawan Bhayangkara FC karena berstatus laga tunda.
Rizqi Ariandi - Minggu, 28 Desember 2025
Sanksi Fabio Calonego Tak Berlaku Lawan Bhayangkara FC, Ryo Matsumura Harus Absen
Liga Indonesia
Disalip Persib, Persija Bertekad Bangkit di 2 Laga Kandang Usai Takluk dari Semen Padang
Persija akan melakoni dua laga kandang beruntun menghadapi Bhayangkara Presisi Lampung FC dan Persijap Jepara di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta.
Rizqi Ariandi - Kamis, 25 Desember 2025
Disalip Persib, Persija Bertekad Bangkit di 2 Laga Kandang Usai Takluk dari Semen Padang
Liga Indonesia
Seharusnya Persib Bisa Cetak Gol Lebih Banyak ke Gawang Bhayangkara FC
Pada laga ke-14 Super League 2025/2026 itu, Persib Bandung menang dengan skor 2-0.
Tengku Sufiyanto - Senin, 22 Desember 2025
Seharusnya Persib Bisa Cetak Gol Lebih Banyak ke Gawang Bhayangkara FC
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Ramon Tanque Brace, Persib Bandung Menang atas Bhayangkara FC
Persib Bandung mengalahkan Bhayangkara Presisi Lampung FC dengan skor 2-0 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Gedebage, Bandung, Minggu (21/12) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 21 Desember 2025
Hasil Super League 2025/2026: Ramon Tanque Brace, Persib Bandung Menang atas Bhayangkara FC
Bagikan