Gugur di Thailand Open, Hafiz / Gloria Akui Banyak Buat Kesalahan

Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjadja disingkirkan Hoo Pang Ron/Cheah Yee See.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Jumat, 22 Januari 2021
Gugur di Thailand Open, Hafiz / Gloria Akui Banyak Buat Kesalahan
Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjadja. (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pasangan campuran Indonesia, Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjadja, takluk 21-12, 19-21, 19-21, dari wakil Malaysia Hoo Pang Ron/Cheah Yee See. Hafiz/Gloria mengaku mereka banyak membuat kesalahan.

Sejatinya Hafiz/Gloria lebih diunggulkan ketimbang Hoo/Cheah. Pada gim pertama pun, keduanya menunjukkan kemampuan dan unggul 21-12 dari lawannya.

Sayangnya dalam dua gim selanjutnya, Hoo/Cheah bisa bermain lebih impresif. Alhasil Hafiz/Gloria pun takluk dengan skor identik 19-21, 19-21.

Baca Juga:

Inkonsisten, Praveen/Melati Kurang Stimulan

Hasil Thailand Open 2021: Hafiz / Gloria Segel Tiket Perempat Final

Setelah pertandingan, Gloria menilai timnya kurang beruntung. Selain itu, pebulu tangkis 27 tahun tersebut mengaku banyak membuat kesalahan.

"Kami tidak beruntung hari ini, performa kami tidak bagus. Kami sudah memberikan yang terbaik, tetapi masih membuat banyak kesalahan dan butuh banyak perbaikan," kata Gloria.

Sementara itu, Hafiz menambahkana, lawan lebih siap dari mereka saat bertanding. Menurutnya, pasangan Malaysia itu selalu sigap menerima serangan darinya dan Gloria.

"Mereka sangat siap dan selalu bisa menerima serangan kami. Pada pekan lalu kami tidak bermain bagus, saat ini lebih baik setelah kami masuk perempat final," ujar Hafiz.

Breaking News Thailand Open Thailand Open 2021 Hafiz Faizal/Gloria Emanuelle Widjadja Bulu Tangkis
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Jadwal
Link Streaming Liverpool vs PSV, Kamis 27 November 2025
Juara Premier League Liverpool akan melawan kampiun Eredivisie PSV di Stadion Anfield dalam laga lanjutan Liga Champions, Kamis (27/11) pukul 03.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
Link Streaming Liverpool vs PSV, Kamis 27 November 2025
Jadwal
Link Streaming Lion City Sailors FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 26 November 2025
Hasil imbang cukup membuat Persib Bandung lolos ke-16 besar AFC Champions League Two 2025/2026.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 26 November 2025
Link Streaming Lion City Sailors FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 26 November 2025
Bulu Tangkis
Hasil Australia Open 2025: Indonesia Bawa Pulang 2 Gelar
Gelar pertama diraih pasangan ganda putra, Raymond Indra/Nikolaus Joaquin.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 26 November 2025
Hasil Australia Open 2025: Indonesia Bawa Pulang 2 Gelar
Liga Indonesia
Persib Bandung Incar 3 Poin dari Kandang Lion City Sailors FC
Hasil imbang cukup membuat Persib Bandung lolos ke-16 besar AFC Champions League Two 2025/2026.
Tengku Sufiyanto - Rabu, 26 November 2025
Persib Bandung Incar 3 Poin dari Kandang Lion City Sailors FC
Piala Dunia
Pembagian Pot, Prosedur, dan Jadwal Drawing Piala Dunia 2026
FIFA resmi mengumumkan prosedur pengundian akhir untuk Piala Dunia 2026 yang akan digelar di John F. Kennedy Center for the Performing Arts di Washington DC.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
Pembagian Pot, Prosedur, dan Jadwal Drawing Piala Dunia 2026
Inggris
Enzo Maresca Ungkap Resep Chelsea Menghajar Barcelona
Kemenangan telak Chelsea atas Barcelona tidak lepas dari taktik yang diterapkan pelatih Chelsea Enzo Maresca.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
Enzo Maresca Ungkap Resep Chelsea Menghajar Barcelona
Liga Indonesia
PSIM Perkasa di Laga Tandang, Manajer Persija Tetap Yakin Menang
Persija percaya diri bisa mengalahkan PSIM di SUGBK, Jakarta, Jumat (28/11), karena akan didukung puluhan ribu The Jakmania.
Rizqi Ariandi - Rabu, 26 November 2025
PSIM Perkasa di Laga Tandang, Manajer Persija Tetap Yakin Menang
Jadwal
Link Streaming Arsenal vs Bayern Munchen, Kamis 27 November 2025
Arsenal akan menjamu Bayern Munchen pada matchday 5 League Phase Liga Champions 2025-2026, di Emirates Stadium, Kamis (27/11) pukul 03.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
Link Streaming Arsenal vs Bayern Munchen, Kamis 27 November 2025
Liga Indonesia
Laga Persija vs PSIM di SUGBK Jadi Momen Nostalgia The Jakmania dengan Brajamusti
Ribuan suporter PSIM akan mendukung langsung tim kesayangannya bertanding dengan Persija di Jakarta. Brajamusti dan The Jakmania punya hubungan harmonis.
Rizqi Ariandi - Rabu, 26 November 2025
Laga Persija vs PSIM di SUGBK Jadi Momen Nostalgia The Jakmania dengan Brajamusti
Liga Champions
Prediksi Pemenang Pertandingan Arsenal vs Bayern Munchen Versi Superkomputer
Superkomputer Opta merilis prediksi mengejutkan untuk duel Arsenal vs Bayern di Liga Champions. Siapa yang lebih diunggulkan? Simak peluang lengkapnya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Prediksi Pemenang Pertandingan Arsenal vs Bayern Munchen Versi Superkomputer
Bagikan