SEA Games 2019: Gregoria Mariska Tunjung Alami Cedera karena Lapangan Licin

Tim bulu tangkis beregu putri Indonesia hanya puas dengan medali perak.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Selasa, 03 Desember 2019
SEA Games 2019: Gregoria Mariska Tunjung Alami Cedera karena Lapangan Licin
Tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung saat penanganan cedera. (BolaSkor.com/Andhika Putra)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Bolaskor.com - Tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung, alami cedera akibat lapangan licin saat bertanding. Cedera yang dialaminya terjadi pada babak final bulu tangkis beregu putri SEA Games 2019, yang berlangsung di Mintinlupa Sports Complex, Filipina, Selasa (3/12).

Cedera ini dialami Gregoria saat menghadapi tunggal putri asal Thailand, Ratchanok Intanon. Gregoria unggul terlebih dahulu di awal gim pertama, namun saat jeda dengan keunggulan 11-10 Ratchanok menyusul selisih itu.

Gregoria sempat berhasil memenangkan gim kedua dengan skor 21-12 atas Ratchanok Intanon. Setelah kemenangan itu pertandingan berlanjut ke rubber gim, di mana Gregoria mengalami cedera kakinya di babak ini. Kondisi ini membuat Gregoria langsung tertinggal poin dari Ratchanok Intanon saat jeda.

"Dia tadi mau ambil bola silang, terus licin lapangannya. Jadi kaki kirinya kena dan jatuh. Kondisi sementara belum tahu separah apa. Tapi saya lihat tadi tangannya gemetaran, berarti memang sakit sekali. Harus dicek lagi," jelas Rionny, pelatih tunggal putri Indonesia soal cedera yang di alami Gregoria.

Baca Juga:

SEA Games 2019: Kalah dari Thailand, Indonesia Raih Medali Perak Beregu Putri Bulu Tangkis

SEA Games 2019: Gregoria Mariska Kalah, Tim Putri Indonesia Tahan Thailand 1-1

Gregoria Mariska Tunjung
Tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung saat penanganan cedera. (BolaSkor.com/Andhika Putra)

"Dari sebelum berangkat memang ada kendala sedikit kaki kirinya. Dia bisa main bagus sampai hari ini, sudah baik lah," kata Rionny.

Akibat cedera ini, Gregoria pun harus mengalami kekalahan atas Ratchanok Intanon meski sempat unggul di awal gim pertama. Permainan pun harus berakhir dengan kemenangan Thailand atas Indonesia dengan skor 13-21, 21-12, dan 14-21.

Tim bulu tangkis beregu putri Indonesia hanya puas dengan medali perak. Sedangkan Thailand mendapatkan emas.

Di gim pertama, Gregoria Mariska Tunjung kalah dari Ratchanok Intanon. Lalu di gim kedua, Ni Ketut Mahadewi Istarani/Apriyani Rahayu mengalahkan Rawinda Prajongjai/Puttita Supajirakul.

Di gim ketiga, Fitriani kalah dari Busanan Ongbamrungphan. Di gim keempat, Chayanit Chaladchalam/Phataimas Muenwong mampu mengatasi perlawanan Siti Fadia Silva Ramadhanti/Ribka Sugiarto

Penulis: Shyanne Gunawan dari Laporan Langsung BolaSkor.com/Andhika Putra dari Filipina.

SEA GAMES SEA Games 2019 Gregoria Mariska Tunjung Breaking News Bulu Tangkis
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.880

Berita Terkait

Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Superkomputer Opta memprediksi hasil Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Peluang menang Bianconeri sangat besar. Simak persentasenya!
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Timnas
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
PSSI awalnya akan memperkenalkan secara resmi John Herdman kepada awak media di Jakarta pada Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
Liga Indonesia
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Fajar Fathurrahman dikabarkan bakal bergabung ke Persija Jakarta setelah berpisah dengan Borneo FC Samarinda.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Liga Indonesia
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekalahan tim asuhannya dari Persib Bandung disebabkan oleh dua kesalahan individu.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Liga Indonesia
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Persija Jakarta kembali menelan kekalahan saat bertandang ke markas Persib Bandung. Kali ini, Macan Kemayoran kalah oleh gol tunggal Beckham Putra.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Bandung bjb Tandamata gagal melanjutkan tren positif usai kalah dari Jakarta Popsivo Polwan. Di laga pembuka musim, Bandung bjb Tandamata menang atas Livin.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Timnas
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Konferensi pers perdana John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia batal digelar pada hari ini, Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Lainnya
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Kontingen Indonesia meraih 91 medali emas, 111 medali perak, dan 131 medali perunggu di SEA Games 2025 Thailand.
Tengku Sufiyanto - Senin, 12 Januari 2026
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Hasil akhir
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Laga Serie A antara Fiorentina melawan AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (11/1) malam WIB, berakhir imbang 1-1.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Arsenal mengalahkan Portsmouth 4-1 pada laga putaran ketiga Piala FA yang berlangsung di Fratton Park, Minggu (11/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Bagikan