Greg Nwokolo Keluar dari Timnas tapi Tampil untuk Madura United, Haruna Soemitro Beri Penjelasan

Dicoretnya Greg Nwokolo dari Timnas Indonesia menimbulkan teka-teki. Pasalnya selepas dipulangkan dari Timnas Indonesia, penyerang naturalisasi itu langsung membela Madura United
Hadi FebriansyahHadi Febriansyah - Senin, 02 September 2019
Greg Nwokolo Keluar dari Timnas tapi Tampil untuk Madura United, Haruna Soemitro Beri Penjelasan
Haruna Soemitro (BolaSkor.com/Istimewa)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Dicoretnya Greg Nwokolo dari Timnas Indonesia menimbulkan teka-teki. Pasalnya selepas dipulangkan dari Timnas Indonesia, penyerang naturalisasi itu langsung membela Madura United saat menghadapi Kalteng Putra pada lanjutan pekan ke-17 Liga 1 2019.

Manajer Madura United, Haruna Soemitro angkat bicara terkait kabar pencoretan dari Greg Nwokolo. Ia membenarkan bahwa sang pemain memang mengalami cedera dan masalah ia bermain pada saat menghadapi Kalteng Putra itu merupakan salah satu proses dari pemulihan cedera.

Haruna Soemitro juga mengatakan pada pertandingan tersebut Greg Nwokolo hanya bermain selama 30 menit saja, tidak full 90 menit. Ini langsung menepis kabar bahwa Madura United memang meminta Greg Nwokolo kembali ke timnya.

Baca Juga:

Pelatih Timnas Thailand Umumkan 23 Pemain untuk Hadapi Vietnam dan Indonesia

Pelatih Timnas Malaysia Bawa 24 Pemain untuk Laga Melawan Indonesia

"Kalau Greg fit dan tidak cedera pasti kemarin dia masuk starting line up melawan Kalteng Putra karena ia memang pemain yang pasti bermain full ketika fit. Tapi faktanya dia hanya main tidak lebih dari 30 menit," kata Haruna Soemitro kepada BolaSkor.com.

"Greg main selama 30 menit itu karena tim pelatih hanya ingin memberikan ia jam menit bermain saja. Karena itu merupakan salah satu bentuk dari proses pemulihan cedera pemain. Sehingga pelatih pun tidak mau ambil risiko kalau dia dimainkan secara full," Haruna Soemitro menambahkan.

Greg Nwokolo sebelumnya dipanggil oleh pelatih Timnas Indonesia, Simon McMenemy untuk ikut dalam bagian dari timnya menghadapi Malaysia pada putaran kedua kualifikasi Piala Dunia 2022 dan Piala Asia 2023 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Senayan, 5 September mendatang.

Namun dengan masalah cedera yang menimpanya usai melakukan uji coba menghadapi Persika Karawang beberapa waktu yang lalu. Posisi pemain kelahiran Nigeria tersebut akhirnya digantikan oleh Saddil Ramdani.

Haruna Soemitro Madura united Greg nwokolo Timnas Indonesia Simon mcmenemy
Posts

4.870

Berita Terkait

Timnas
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Jelang Piala AFF 2026, pelatih Singapura, Gavin Lee, memuji kiprah John Herdman, nakhoda baru Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Timnas
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Timnas Indonesia akan memainkan laga perdananya di Piala AFF 2026 menghadapi Kamboja pada 27 Juli mendatang.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Timnas
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Rizky Ridho percaya diri menatap Piala AFF 2026 bersama pelatih baru Timnas Indonesia asal Inggris, John Herdman.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Timnas
John Herdman Antusias Timnas Indonesia Diuji Juara Bertahan di Piala AFF 2026
Timnas Indonesia tergabung di Grup A Piala AFF 2026 bersama Vietnam, Singapura, Kamboja, dan pemenang laga play-off antara Brunei dan Timor Leste.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
John Herdman Antusias Timnas Indonesia Diuji Juara Bertahan di Piala AFF 2026
Timnas
John Herdman Ingin Cetak Sejarah, Bawa Timnas Indonesia Juara Piala AFF 2026
John Herdman antusias menyambut Piala AFF 2026. Herdman bertekad mengakhiri penantian panjang fans supaya Garuda angkat piala.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
John Herdman Ingin Cetak Sejarah, Bawa Timnas Indonesia Juara Piala AFF 2026
Timnas
Hasil Drawing Piala AFF 2026: Timnas Indonesia Satu Grup dengan Vietnam
Hasil undian ASEAN Hyundai Cup 2026 atau Piala AFF 2026 menempatkan Timnas Indonesia di Grup A bersama Vietnam, Singapura, Kamboja, Brunei/Timor Leste
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
Hasil Drawing Piala AFF 2026: Timnas Indonesia Satu Grup dengan Vietnam
Timnas
John Herdman Teringat Newcastle saat Melihat Timnas Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, mengatakan gairah sepak bola di Indonesia mirip dengan Newcastle.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
John Herdman Teringat Newcastle saat Melihat Timnas Indonesia
Timnas
Nasib Program Naturalisasi di Bawah Kepemimpinan John Herdman
Demi membawa Timnas Indonesia lolos ke Piala Dunia, John Herdman membuka peluang menambah pemain naturalisasi baru. Pelatih asal Inggris itu siap berburu pemain terbaik hingga Eropa. Simak rencana besarnya!
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Nasib Program Naturalisasi di Bawah Kepemimpinan John Herdman
Timnas
Dua Calon Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026 Mulai Terungkap, Berasal dari Eropa dan CONMEBOL
Bulgaria dan Peru dikabarkan menjadi lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026. Satu tim lainnya yang sudah mengonfirmasi adalah Saint Kitts and Nevis.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
Dua Calon Lawan Timnas Indonesia di FIFA Series 2026 Mulai Terungkap, Berasal dari Eropa dan CONMEBOL
Timnas
Pastikan Tidak Ada Matahari Kembar di Timnas Indonesia, John Herdman Tegaskan Pegang Kendali Penuh
Pelatih Timnas Indonesia John Herdman menegaskan kendali penuh atas pemilihan pemain dan strategi Skuad Garuda. Meski demikian, ia tetap membuka ruang masukan dari banyak pihak. Simak pernyataan lengkapnya!
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Pastikan Tidak Ada Matahari Kembar di Timnas Indonesia, John Herdman Tegaskan Pegang Kendali Penuh
Bagikan