Gol Soriano Bawa Villarreal Tumbangkan Atletico Madrid

Atletico Madrid menelan kekalahan dramatis kala menjamu Villarreal dalam lanjutan pertandingan jornada ke-34 La Liga yang digelar Vicente Calderon, Rabu (26/04/17) dini hari WIB.
satriasatria - Rabu, 26 April 2017
Gol Soriano Bawa Villarreal Tumbangkan Atletico Madrid
©getty-images
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Gol Soriano Bawa Villarreal Tumbangkan Atletico Madrid- Atletico Madrid menelan kekalahan dramatis kala menjamu Villarreal dalam lanjutan pertandingan jornada ke-34 La Liga yang digelar Vicente Calderon, Rabu (26/04/17) dini hari WIB.

Gol tunggal Roberto Soriano di menit ke-82 memastikan Villarreal membawa pulang tiga poin atas lawatannya ke markas Atletico. Pasukan Diego Simeone sebenarnya memiliki banyak peluang untuk menyamakan kedudukan namun penyelesaian akhir yang buruk membuat Atletico tak bisa menghindar dari kekalahan.

Berkat kekalahan ini Atletico tetap kokoh di peringkat ketiga klasemen dengan koleksi 68 poin, Sementara kemenangan yang didapat Villarreal membuat The Yellow Submarines berada di peringkat kelima klasemen dengan torehan 60 poin.

Susunan Pemain:

Atletico Madrid: J. Oblak, J. Giménez, D. Godín, Filipe Luis, S. Savi?, Saúl, Koke, N. Gaitán (Yannick Ferreira Carrasco, 56') ,Fernando Torres, 72', Griezmann, Á. Correa (Kevin Gameiro, 56')

Villarreal: Andrés Fernández, Jaume Costa, M. Musacchio, A. Rukavina, Álvaro González, Samu Castillejo, Trigueros (Rodrigo Hernández, 85'), Bruno, J. dos Santos, N. Sansone (Cédric Bakambu, 76'), Adrián.

Atletico Madrid Diego simeone Villarreal Frans Escriba La Liga Spanyol
Ditulis Oleh

satria

Talk Less, Do More #LetsMove
Posts

1.688

Berita Terkait

Spanyol
Robert Lewandowski Berpeluang Membelot ke Atletico Madrid
Lewandowski disebut tidak lagi masuk rencana Barcelona. Atletico Madrid muncul sebagai tujuan mengejutkan. Benarkah sang bomber siap angkat kaki?
Johan Kristiandi - Kamis, 06 November 2025
Robert Lewandowski Berpeluang Membelot ke Atletico Madrid
Spanyol
LaLiga Batalkan Laga Villarreal vs Barcelona di Miami
LaLiga telah membatalkan rencana untuk menggelar pertandingan antara Villarreal dan Barcelona di Miami pada Desember mendatang.
Yusuf Abdillah - Rabu, 22 Oktober 2025
LaLiga Batalkan Laga Villarreal vs Barcelona di Miami
Jadwal
Cara Menonton dan Link Streaming Arsenal vs Atletico Madrid, Live Sebentar Lagi
Arsenal siap tantang Atletico Madrid di Emirates Stadium! Simak jam tayang dan link streaming resmi Liga Champions malam ini di sini.
Johan Kristiandi - Selasa, 21 Oktober 2025
Cara Menonton dan Link Streaming Arsenal vs Atletico Madrid, Live Sebentar Lagi
Liga Champions
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Arsenal vs Atletico Madrid
Superkomputer Opta memprediksi hasil duel Arsenal vs Atletico Madrid di Liga Champions 2025/2026. The Gunners unggul jauh dalam peluang kemenangan.
Johan Kristiandi - Selasa, 21 Oktober 2025
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Arsenal vs Atletico Madrid
Liga Champions
Villarreal vs Manchester City: Tuan Rumah Siap Menderita
Villarreal akan kedatangan Manchester City pada laga lanjutan Liga Champions 2025-2026 di Estadio de la Ceramica Rabu (22/10) pukul 02.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 21 Oktober 2025
Villarreal vs Manchester City: Tuan Rumah Siap Menderita
Liga Champions
Arsenal vs Atletico Madrid: The Gunners Sang Penakluk Tim Spanyol
Arsenal siap menjinakkan Atletico Madrid di Liga Champions. The Gunners punya rekor luar biasa saat melawan tim asal Spanyol!
Johan Kristiandi - Selasa, 21 Oktober 2025
Arsenal vs Atletico Madrid: The Gunners Sang Penakluk Tim Spanyol
Jadwal
Link Streaming Arsenal vs Atletico Madrid, Rabu 22 Oktober 2025
Nonton Arsenal vs Atletico Madrid di Liga Champions dini hari ini! Cek jadwal, jam tayang, dan link streaming resmi Vidio di sini!
Johan Kristiandi - Selasa, 21 Oktober 2025
Link Streaming Arsenal vs Atletico Madrid, Rabu 22 Oktober 2025
Prediksi
Prediksi dan Statistik Villarreal vs Manchester City: Klub Inggris Sering Menyulitkan El Submarino Amarillo
Analisis lengkap prediksi skor Villarreal vs Manchester City UCL 22 Oktober. Cek statistik 'El Submarino Amarillo' tak pernah menang vs tim Inggris di 8 laga terakhir! Prediksi skor akhir 1-2.
Johan Kristiandi - Selasa, 21 Oktober 2025
Prediksi dan Statistik Villarreal vs Manchester City: Klub Inggris Sering Menyulitkan El Submarino Amarillo
Inggris
Liga Champions: Diego Simeone, Inspirasi Mikel Arteta dalam Mempraktikkan 'Dark Arts' di Arsenal
Arsenal akan bertemu Atletico Madrid di Liga Champions. Atletico bersama Diego Simeone adalah inspirasi bagi Mikel Arteta.
Arief Hadi - Selasa, 21 Oktober 2025
Liga Champions: Diego Simeone, Inspirasi Mikel Arteta dalam Mempraktikkan 'Dark Arts' di Arsenal
Prediksi
Prediksi dan Statistik Arsenal vs Atletico Madrid: Ujian dari Los Colchoneros
Statistik serta prediksi lanjutan laga Liga Champions antara Arsenal vs Atletico Madrid di Emirates Stadium.
Arief Hadi - Selasa, 21 Oktober 2025
Prediksi dan Statistik Arsenal vs Atletico Madrid: Ujian dari Los Colchoneros
Bagikan