Gloria Emanuelle Widjaja Rugi German Open Batal
BolaSkor.com - Pebulu tangkis Indonesia, Gloria Emanuelle Widjaja, merasa dirugikan dengan batalnya German Open 2021. Namun, menurut Gloria, pemain lain juga merasakan kerugian yang sama.
Semula German Open 2021 dijadwalkan berlangsung pada 9 sampai 14 Maret. Namun, pandemi virus corona yang tak kunjung reda membuat penyelenggara membatalkannya.
Seharusnya German Open merupakan bagian dari penghitungan kualifikasi Olimpiade Tokyo. Hasilnya, sejumlah pemain merasa dirugikan dengan pembatalan tersebut.
Baca Juga:
Gronya Somerville Sambut Imlek dengan Kostum Serba Merah
German Open Batal, Kevin/Marcus Langsung Mentas di All England
Termasuk di antaranya adalah Gloria. Namun, pasangan Hafiz Faizal tersebut mengaku tidak ada perubahan program meski ajang itu dibatalkan.
"Tidak ada perubahan apa pun kok. Saya dan Hafiz tetap latihan seperti biasa," kata Gloria saat dihubungi BolaSkor.com.
"Ya sebenarnya pembatalan ini merugikan. Tidak hanya saya saja, pemain dari negara lain juga pasti memikirkan hal yang sama," lanjutnya.
Dengan demikian, Gloria harus tampil maksimal di Swiss Open sepekan sebelumnya. Pebulu tangkis 26 tahun itu mengaku menargetkan juara di ajang tersebut.
Budi Prasetyo Harsono
5.618
Berita Terkait
5 Fakta Menarik Manchester United vs Brighton: Setan Merah Sering Bikin The Seagulls Merana
Link Streaming Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026 11 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Superkomputer Prediksi Hasil Inter Milan vs Napoli: Kemenangan Nerazzurri Lebih dari 50 Persen
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Ditahan Imbang Bekasi City, Garudayaksa FC Siap Bangkit dari Panceklik Kemenangan dengan Pemain Baru
Prediksi Hasil Fiorentina vs AC Milan Versi Superkomputer: Persentase Rossoneri Kurang Meyakinkan
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol
Prediksi Persib Bandung vs Persija Jakarta 11 Januari 2026, Merebutkan Takhta Juara Paruh Musim
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs Napoli: Panas di Papan Atas
Prediksi dan Statistik Fiorentina vs AC Milan: Rossoneri Rawan Tergelincir