Dibekuk Genoa, Luciano Spalletti Akui Kepercayaan Diri Inter Milan Berada di Titik Nadir

Luciano Spalletti akui kepercayaan diri Inter Milan tengah menurun drastis pasca kalah dari Genoa di Serie A.
Arief HadiArief Hadi - Minggu, 18 Februari 2018
Dibekuk Genoa, Luciano Spalletti Akui Kepercayaan Diri Inter Milan Berada di Titik Nadir
Inter Milan berada di titik terendah dalam hal kepercayaan diri (Getty Images)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Virus lemah mental yang menjangkiti Inter Milan tidak juga hilang hingga giornata 25 Serie A. Di laga terbarunya, Inter kalah 0-2 dari tim papan tengah, Genoa, melalui gol bunuh diri yang dicetak Andrea Ranocchia dan gol eks pemain Inter, Goran Pandev.

Posisi Inter di empat besar pun bisa didepak Lazio, yang baru akan memainkan laga melawan Hellas Verona pada Selasa, 20 Februari 2018 pukul 02.45 WIB. Kekalahan itu melengkapi derita Inter yang baru sekali meraih kemenangan di tahun 2018 ini.

Inkonsistensi bermain yang mereka perlihatkan bertolak belakang dengan penampilan stabil di awal musim. Parahnya, Luciano Spalletti, pelatih Inter, mengakui secara langsung bahwa kepercayaan diri timnya berada di titik terendah.

"Tim tidak tampil buruk (saat melawan Genoa), kami harus tetap fokus bermain dan menanti momen tepat untuk unggul. Kami tengah berada di momen yang rapuh, kami harus berkembang dari waktu ke waktu. Tidak mudah untuk membalikkan situasi dengan sangat cepat. Kami harus mencoba bekerja melakukan hal yang berbeda, dan saya pikir, kami menuju arah yang benar," papar Spalletti, diberitakan Goal, Minggu (18/2).

Luciano Spalletti akui kepercayaan diri pemain Inter Milan berada di titik nadir terendah (Getty Images)

Beberapa faktor utama penyebab menurunnya performa Inter, selain dari segi mental, adalah taktik monoton Spalletti, yang selalu mengandalkan pemain-pemain yang sama laiknya: Mauro Icardi, Ivan Perisic, dan Antonio Candreva. Spalletti tidak memiliki opsi lain ketika rencana A gagal, karena rencana B hanyalah memainkan Eder sebagai penyerang tambahan.

Rafihna Alcantara yang datang dari Barcelona sebagai pemain pinjaman, juga belum sepenuhnya dapat diandalkan untuk mengangkat permainan tim. Inter memiliki kans besar untuk bangkit ke laju kemenangan, saat melawan tim juru kunci, Benevento, pekan depan di giornata ke-26 Serie A.

Luciano Spalletti Inter Milan Serie A Italia Genoa
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

15.865

Berita Terkait

Italia
Yann Sommer Mulai Menurun, Inter Milan Bidik Kiper Timnas Argentina
Performanya menurun, Yann Sommer disebut tak akan diperpanjang Inter Milan. Emiliano Martinez masuk radar sebagai calon kiper anyar La Beneamata.
Johan Kristiandi - Senin, 24 November 2025
Yann Sommer Mulai Menurun, Inter Milan Bidik Kiper Timnas Argentina
Italia
100 Kemenangan Max Allegri, AC Milan Salip Posisi Inter di Serie A
AC Milan menang 1-0 atas Inter Milan pada laga bertajuk Derby della Madoninna dan posisi mereka naik ke urutan dua Serie A.
Arief Hadi - Senin, 24 November 2025
100 Kemenangan Max Allegri, AC Milan Salip Posisi Inter di Serie A
Italia
Kalah dari Milan, Inter Punya Masalah Hadapi Serangan Balik
Inter Milan menderita kekalahan keempat di Serie A saat kalah 0-1 lawan AC Milan di Derby della Madoninna.
Arief Hadi - Senin, 24 November 2025
Kalah dari Milan, Inter Punya Masalah Hadapi Serangan Balik
Hasil akhir
Hasil Pertandingan: Real Madrid Imbang, Inter Masih Berada di Bawah Bayang-bayang AC Milan
Hasil pertandingan yang dimainkan pada Senin (24/11) dini hari WIB, melibatkan Real Madrid dan Derby della Madoninna AC Milan vs Inter Milan.
Arief Hadi - Senin, 24 November 2025
Hasil Pertandingan: Real Madrid Imbang, Inter Masih Berada di Bawah Bayang-bayang AC Milan
Italia
Inter Milan vs AC Milan: Cristian Chivu Tegaskan Tidak Ada Favorit dalam Derby della Madonnina
Pelatih Inter Milan Cristian Chivu menegaskan tidak ada favorit dalam laga Derby della Madonnina.
Yusuf Abdillah - Minggu, 23 November 2025
Inter Milan vs AC Milan: Cristian Chivu Tegaskan Tidak Ada Favorit dalam Derby della Madonnina
Jadwal
Link Streaming Inter Milan vs AC Milan, Senin 24 November 2025
Derby della Madonnina Inter Milan vs AC Milan yang digelar Senin (24/11) dini hari WIB, diperkirakan akan berjalan ketat dan sengit.
Yusuf Abdillah - Minggu, 23 November 2025
Link Streaming Inter Milan vs AC Milan, Senin 24 November 2025
Italia
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Inter Milan vs AC Milan: Ada Jarak Cukup Jauh
Prediksi superkomputer Opta untuk Derby della Madonnina mengungkap peluang menang Inter dan AC Milan dengan selisih cukup jauh. Simak siapa yang diunggulkan dan prediksi susunan pemainnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 23 November 2025
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Inter Milan vs AC Milan: Ada Jarak Cukup Jauh
Italia
Derby della Madonnina: Chivu Tidak Ingin Suporter Inter Diejek karena Kalah Melawan Milan
Cristian Chivu menegaskan Inter harus menang agar suporter tak diejek fans Milan. Jelang Derby della Madonnina, tensi memuncak! Simak komentar Chivu, kondisi tim, dan daftar pemain absen.
Johan Kristiandi - Minggu, 23 November 2025
Derby della Madonnina: Chivu Tidak Ingin Suporter Inter Diejek karena Kalah Melawan Milan
Italia
Inter Milan vs AC Milan: Massimiliano Allegri Klaim Pernah Tolak Tawaran Melatih Nerazzurri
Massimiliano Allegri mengklaim pernah menolak tawaran melatih Inter Milan. Jelang Derby della Madonnina, tensi memanas! Cek fakta, komentar Allegri, dan kondisi terbaru Inter vs AC Milan di sini.
Johan Kristiandi - Minggu, 23 November 2025
Inter Milan vs AC Milan: Massimiliano Allegri Klaim Pernah Tolak Tawaran Melatih Nerazzurri
Prediksi
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs AC Milan: Berebut Capolista
Inter Milan dan AC Milan bentrok di Derby della Madonnina untuk memperebutkan puncak klasemen Serie A. Simak prediksi, statistik, kondisi tim, dan peluang kemenangan keduanya!
Johan Kristiandi - Minggu, 23 November 2025
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs AC Milan: Berebut Capolista
Bagikan