Gelar Trophy Tour 2019, Manchester City Kirim Paul Dickov ke Indonesia

Eks penyerang Manchester City, Paul Dickov, datang ke Jakarta pada acara Trophy Tour.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Kamis, 17 Oktober 2019
Gelar Trophy Tour 2019, Manchester City Kirim Paul Dickov ke Indonesia
Paul Dickov. (BolaSkor.com/Budi Prasetyo Harsono)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Manchester City menggelar trophy tour 2019 ke Indonesia. Acara tersebut hadir berkat kerja sama dengan Rexona yang mendatangkan eks penyerang The Citizens, Paul Dickov.

Trophy Tour digelar untuk merayakan kesuksesan Manchester City sepanjang 2019. Secara keseluruhan, The Citizens memenangi enam trofi dari tim putra dan putri.

Pada acara yang sama pula, Rexona mengumumkan kerja sama dengan Manchester City. Maklum, mereka telah menjadi satu di antara sponsor klub yang bermarkas di Etihad Stadium itu.

"Rexona percaya bahwa bagi semua orang, mimpii adalah hal yang harus dimiliki untuk meraih kesuksesan. Oleh sebab itu, semua harus wajib bergerak untuk membuka jalan mewujudkan mimpi," ujar Brand Manager, Anggya Kumala.

Baca Juga:

Pellegrini Tuding Man City Pakai 'Taktik Kotor'

3 Bek yang Dapat Direkrut Manchester City untuk Benahi Masalah di Lini Belakang

"Rexona memilih Manchester City sebagai partner karena gaya bermain mereka yang atraktif. The Citizens bermain menyerang dan meraih kesuksesan," lanjutnya.

Sementara itu, Paul Dickov berharap kerja sama Manchester City dan Rexona bisa membuat orang-orang di Indonesia menjalani gaya hidup sehat. Dickov mengaku tetap menjaga kesehatan meski setelah pensiun.

"Saya berharap kerja sama Manchester City dan Rexona bisa membuat orang-orang di Indonesia lebih bergerak dan hidup sehat. Saya juga banyak beraktivitas," ungkap Paul Dickov pada acara yang berlangsung di Jakarta Pusat, Kamis (17/10).

"Tidak hanya lewat sepak bola, tetapi juga berbagai latihan. Menurut saya, pesan untuk bergerak itu penting. Saya bersyukur bermain sepak bola selama 20 tahun dan menjalani gaya hidup sehat," lanjutnya.

Manchester City Breaking News
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Inggris
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Manchester United dikabarkan memasukkan Luis Enrique dalam daftar kandidat pelatih baru. Isu hengkang dari PSG bikin spekulasi kian panas.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Luis Enrique Jadi Nama Baru di Bursa Pelatih Manchester United
Inggris
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Sam Allardyce menilai hanya Carlo Ancelotti yang mampu membenahi Manchester United. Ia menyoroti kualitas manajemen manusia sang pelatih.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Sam Allardyce Klaim Hanya Carlo Ancelotti yang Bisa Menyelamatkan Manchester United
Inggris
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Manchester United dikabarkan mengerucutkan pilihan pelatih interim ke dua nama. Waktu pengumuman mulai terungkap usai laga akhir pekan.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Pilihan Mengerucut ke Dua Nama, Manchester United Sudah Tentukan Waktu Pengumuman Pelatih Baru
Inggris
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Antoine Semenyo mengaku siap berkembang setelah bergabung dengan Manchester City. Sang penyerang berjanji memberi dampak besar di paruh musim.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Resmi Gabung Manchester City, Antoine Semenyo Punya Janji yang Berbahaya untuk Rival
Liga Indonesia
Tanpa Chant Rasis, Viking Siap Pertontonkan Koreo Termahal di Laga Persib vs Persija
Ketua Umum VPC, Tobias Ginanjar Sayidina mengatakan koreo itu sebagai bentuk dukungan kepada timnya agar bisa mengalahkan Persija Jakarta.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 09 Januari 2026
Tanpa Chant Rasis, Viking Siap Pertontonkan Koreo Termahal di Laga Persib vs Persija
Liga Indonesia
Persija Terus Berinovasi, Luncurkan Produk Reksa Dana Pendapatan Tetap
Persija resmi meluncurkan produk reksa dana pendapatan tetap bernama Persija Supergoal.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 09 Januari 2026
Persija Terus Berinovasi, Luncurkan Produk Reksa Dana Pendapatan Tetap
Italia
Berita Transfer Inter Milan: Juventus Ganggu Rencana Rekrut Tarik Muharemovic, Davide Frattesi Diincar Klub Inggris
Juventus mengganggu rencana Inter Milan merekrut Tarik Muharemovic. Sementara Davide Frattesi diminati Nottingham Forest dan Galatasaray.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Berita Transfer Inter Milan: Juventus Ganggu Rencana Rekrut Tarik Muharemovic, Davide Frattesi Diincar Klub Inggris
Liga Indonesia
Persib vs Persija, Marc Klok: Rivalitas dan Harga Diri
Persib Bandung vs Persija Jakarta berlangsung di Stadion GBLA, Minggu (11/1).
Tengku Sufiyanto - Jumat, 09 Januari 2026
Persib vs Persija, Marc Klok: Rivalitas dan Harga Diri
Spanyol
Pulih Lebih Cepat, Kylian Mbappe Siap Perkuat Real Madrid Melawan Barcelona
Final Piala Super Spanyol akan digelar 12 Januari. Kylian Mbappe berpeluang memperkuat Real Madrid saat menghadapi Barcelona dalam duel panas El Clasico di laga puncak. Simak jadwal dan kabar terbarunya!
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
Pulih Lebih Cepat, Kylian Mbappe Siap Perkuat Real Madrid Melawan Barcelona
Italia
AC Milan Tidak Malu Mengakui Inter dan Napoli Lebih Kuat
AC Milan secara terbuka mengakui Inter Milan dan Napoli berada di level lebih tinggi musim ini. Pengakuan ini muncul usai Rossoneri gagal menang dan jarak di klasemen semakin melebar. Simak pernyataan lengkapnya!
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026
AC Milan Tidak Malu Mengakui Inter dan Napoli Lebih Kuat
Bagikan