Gelar BWF World Tour Finals 2019 Jadi Kado Natal Terindah untuk Herry IP
BolaSkor.com - Pelatih ganda putra Indonesia, Herry Iman Pierngadi, mengucapkan terima kasih kepada Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan. The Daddies berhasil memberikan hadiah natal terbaik bagi pria berjuluk Naga Api tersebut dengan merebut gelar juara BWF World Tour Finals 2019.
Ahsan/Hendra merebut podium pertama setelah sukses mengalahkan pasangan Jepang, Hiroyuki Endo/Yuta Watanabe di partai final dengan skor 24-22 dan 21-19, Minggu (15/12).
“Sebagai pelatih saya bangga melihat mereka bisa berhasil di kerjuaraan akhir tahun ini. Boleh dibilang ini jadi kado natal yang manis lah buat saya,” ujar Herry.
Baca Juga:
Jadwal Siaran Langsung BWF World Tour Finals 2019: Ada Dua Pebulu Tangkis Indonesia
2 Statistik Menarik Sukses Anthony Ginting Tembus Partai Puncak BWF World Tour Finals 2019
“Pastinya sangat gembira Hendra/Ahsan bisa meraih gelar di kejuaraan ini, apalagi yang turun di turnamen ini kan delapan pasangan terbaik dunia," sambungnya.
Herry IP tidak pernah ragu Ahsan/Hendra bisa merebut gelar juara BWF World Tour Finals 2019. Namun, Herry tidak percaya The Daddies bisa menang straight game.
“Dan di satu sisi saya surprise juga mereka bisa menang dengan straight game. Padahal saya kira tadi akan rubber,” beber Herry.
Andhika Putra
8.253
Berita Terkait
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Mauricio Souza Nilai Kartu Merah Bruno Tubarao Sudah Tepat, Tetapi Pertanyakan Ketegasan Wasit Terhadap Persib
Selebrasi Ice Cold Beckham Putra, Bojan Hodak: Untung Tidak Ada Fans Persija
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Bawa Persib Tak Pernah Kalah dari Persija dan Juara Paruh Musim, Ini Kata Bojan Hodak
Link Streaming Inter Milan vs Napoli, Senin 12 Januari 2026
Lolos ke Putaran Keempat Piala FA, Manchester City Berambisi Sapu Bersih Gelar
Juventus Pertimbangkan Barter Pemain dengan AC Milan
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal