Gelandang Persija Rohit Chand Mengaku Rindu Keluarga di Nepal

Rohit Chand tetap di Jakarta di tengah pandemi virus corona.
Hadi FebriansyahHadi Febriansyah - Kamis, 14 Mei 2020
Gelandang Persija Rohit Chand Mengaku Rindu Keluarga di Nepal
Rohit Chand. (Media Persja)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Gelandang Persija Jakarta, Rohit Chand mengaku sangat rindu dengan keluarganya yang berada di Nepal. Rohit masih berada di Jakarta dan tidak bisa kembali ke Nepal lantaran pandemi Virus Corona (COVID-19).

Pemain berusia 28 tahun ini merasa seharusnya bisa lebih nyaman bersama keluarganya. Namun, hal itu tidak bisa dilakukan karena Nepal melakukan lockdown untuk menekan penyebaran virus di sana.

Meski begitu, mantan pemain PSPS Pekanbaru ini mengatakan bahwa keluarganya di Nepal berada dalam kondisi yang baik-baik saja. Ia menjelaskan Nepal bukan negara yang parah dalam penyebaran Virus Corona.

Baca Juga:

Marco Motta Kenang Perjalanan Kariernya Bela Timnas Italia di Olimpiade 2008

Sergio Farias Kenang Pertemuan di K-League dan Sebut Shin Tae-yong Pelatih Berkarakter

"Jujur sebenanya saat ini saya sangat ingin pulang ke Nepal, tapi di sana masih lockdown jadi saya tidak bisa ke sana. Saya tidak punya plihan, saya hanya bisa diam di sini dan menjaga diri," kata Rohit dikutip dari Youtube PersijaTV.

"Semua baik-baik saja, karena di Nepal kasus Virus Corona tidak begitu banyak, memang perlahan meingkat tapi tidak terlalu banyak. Tapi semua keluarga saya baik-baik saja, tapi yang paling membuat saya sedih ialah jauh dari mereka."

"Karena situasi saat ini akan lebih baik jika saya bersama keluarga dan menghabiskan waktu bersama mereka. Saya sangat rindu mereka," tambahnya.

Untuk menghilangkan rasa kejenuhan berada di apartemen, Rohit biasanya menghubungi rekan-rekan satu timnya. Marko Simic hingga Marc Klok sering jadi sasaran curhat eks pemain PSPS Pekanbaru itu.

"Ya, tentu kadang saya menghubungi mereka, tapi saya juga jarang menggunakan media sosial saat ini. Saya kadang menghubungi Klok, Simic, dan sering juga pemain lainnya," pungkasnya.

Persija jakarta Rohit chand Liga 1 Virus Corona
Posts

4.870

Berita Terkait

Liga Indonesia
Ryo Matsumura dan Rayhan Hannan Belum Akan Comeback saat Persija Lawan Arema FC
Persija juga tidak akan diperkuat Gustavo Almeida.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Ryo Matsumura dan Rayhan Hannan Belum Akan Comeback saat Persija Lawan Arema FC
Liga Indonesia
Persija Belum Dapat Kepastian Main di Jakarta atau Tidak Lawan Persik dan PSIM Bulan Ini
Persija kembali terancam jadi tim musafir.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Persija Belum Dapat Kepastian Main di Jakarta atau Tidak Lawan Persik dan PSIM Bulan Ini
Klasemen
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 11: Borneo FC Sempurna, Persija dan Persib Menguntit
Persaingan di papan bawa juga sangat ketat.
Rizqi Ariandi - Kamis, 06 November 2025
Klasemen Super League 2025/2026 hingga Pekan 11: Borneo FC Sempurna, Persija dan Persib Menguntit
Liga Indonesia
Persija Berjarak 4 Poin dari Puncak Klasemen, Emaxwell Souza Beri Peringatan Rekan-rekannya
Maxwell Souza mengatakan Persija harus terus bekerja keras dan rendah hati untuk bersaing di jalur juara.
Rizqi Ariandi - Selasa, 04 November 2025
Persija Berjarak 4 Poin dari Puncak Klasemen, Emaxwell Souza Beri Peringatan Rekan-rekannya
Liga Indonesia
Terungkap, Gustavo Almeida Main di 3 Laga dengan Menahan Rasa Sakit karena Cedera
Gustavo Almeida pada akhirnya memutuskan untuk menjalani operasi di Brasil agar bisa pulih 100 persen.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 01 November 2025
Terungkap, Gustavo Almeida Main di 3 Laga dengan Menahan Rasa Sakit karena Cedera
Liga Indonesia
Jalani Operasi di Brasil, Gustavo Almeida Absen Bela Persija hingga 3 Bulan ke Depan
Gustavo Almeida baru main tiga kali musim ini.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 01 November 2025
Jalani Operasi di Brasil, Gustavo Almeida Absen Bela Persija hingga 3 Bulan ke Depan
Liga Indonesia
Usai Cetak Hattrick, Emaxwell Souza Ingin Bawa Persija ke Puncak Klasemen
Emaxwell Souza mencetak hattrick ke gawang PSBS Biak. Itu adalah hattrick perdananya sejak berseragam Persija.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 01 November 2025
Usai Cetak Hattrick, Emaxwell Souza Ingin Bawa Persija ke Puncak Klasemen
Liga Indonesia
Cetak Hattrick Pertama di Persija, Emaxwell Souza Tak Mau Bersinar Sendiri
Maxwell mengatakan hattrick-nya ke gawang PSBS berkat kerja kolektif tim.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 01 November 2025
Cetak Hattrick Pertama di Persija, Emaxwell Souza Tak Mau Bersinar Sendiri
Liga Indonesia
Persija Kalahkan PSBS, Mauricio Souza Ungkap Kunci Suksesnya
Persija untuk pertama kalinya musim ini meraih tiga kemenangan beruntun usai menumbangkan PSBS Biak 3-1.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 01 November 2025
Persija Kalahkan PSBS, Mauricio Souza Ungkap Kunci Suksesnya
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Emaxwell Souza Hattrick, Persija Raih Tiga Kemenangan Beruntun
Persija menang 3-1 atas PSBS Biak pada pekan 11 Super League 2025/2026 di Stadion Manahan, Solo, Jumat (31/10).
Rizqi Ariandi - Jumat, 31 Oktober 2025
Hasil Super League 2025/2026: Emaxwell Souza Hattrick, Persija Raih Tiga Kemenangan Beruntun
Bagikan