Gelandang Persib Bandung Memilih Menuju Bali

Rene Mihelic memboyong keluarganya untuk memanfaatkan libur yang diberikan.
Frengky AruanFrengky Aruan - Minggu, 02 Juni 2019
Gelandang Persib Bandung Memilih Menuju Bali
Rene Mihelic. (BolaSkor.com/Gigi Gaga)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Gelandang asing Persib Bandung, Rene Mihelic memanfaatkan jatah libur lebaran yang diberikan jajaran pelatih Maung Bandung. Apalagi libur tersebut diberikan selama satu pekan.

"Ya, ini pertama kali liburan dan ini juga karena agenda FIFA untuk Timnas dan semua negara, Eropa juga libur. Ini bagus karena kita punya libur. Kita mau isi batre," ungkap Rene Mihelic, Minggu (2/6).

Meski demikian, pemain asal Slovenia ini bukan berlibur dengan pulang ke negara asalnya. Sebaliknya ia hanya manfaatkan libur itu dengan pergi ke Bali.

Baca Juga:

Pertemuan Persib Bandung dengan Arema FC Berubah, Robert Rene Alberts Kesal

Persib Libur Sepekan, Robert Rene Alberts Jaga Kondisi Pemain Via Video

"Keluarga saya datang ke sini. Kita mau liburan di sini dan mau pergi ke Bali. Setelahnya mereka akan tinggal bersama-sama jadi ini akan lebih mudah bagi saya," tuturnya.

Pemilik nomor punggung 82 ini merasa harus membawa keluarganya ke Indonesia. Apalagi masyarakat Indonesia khususnya Bandung sangat menerima kehadirannya.

"Dan saya juga terkesan ketika kita bermain di kandang karena suporter yang amazing dan feeling-nya bagus untuk saya. Saya senang dengan itu di sini," katanya. (Laporan Kontributor Gigi Gaga/Bandung)

Rene Mihelic Persib Bandung Breaking News
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Piala Dunia
FIFA Perkenalkan Trionda, Bola Resmi Piala Dunia 2026
FIFA resmi memperkenalkan Adidas Trionda sebagai bola resmi Piala Dunia 2026. Bola ini menjadi simbol inovasi teknologi dan estetika sepak bola modern.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025
FIFA Perkenalkan Trionda, Bola Resmi Piala Dunia 2026
Italia
Jelang Juventus vs AC Milan, Allegri Cari Pendamping Christian Pulisic
AC Milan akan tandang ke markas Juventus pada laga pekan keenam Serie A, Senin (6/10) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025
Jelang Juventus vs AC Milan, Allegri Cari Pendamping Christian Pulisic
Inggris
Thierry Henry Sebut Alasan Arsenal Punya Peluang Besar Raih Trofi Musim Ini
Thierry Henry menilai Arsenal saat ini punya sesuatu yang berbeda dibandingkan musim-musim sebelumnya.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025
Thierry Henry Sebut Alasan Arsenal Punya Peluang Besar Raih Trofi Musim Ini
Liga Europa
Rapor Apik Dean James dan Calvin Verdonk pada Matchday 2 Liga Europa 2025-2026
Dua pemain Timnas Indonesia, Dean James dan Calvin Verdonk mencatatkan rapor bagus saat membela klub mereka di matchday kedua Liga Europa.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025
Rapor Apik Dean James dan Calvin Verdonk pada Matchday 2 Liga Europa 2025-2026
Inggris
Alisson Becker Bakal Lewatkan Delapan Laga Penting Liverpool karena Cedera
Kiper Liverpool Alisson Becker dikabarkan tidak bisa bermain selama enam pekan karena cedera.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025
Alisson Becker Bakal Lewatkan Delapan Laga Penting Liverpool karena Cedera
Liga Europa
Hasil Liga Europa: Calvin Verdonk Bantu Lille Bekuk AS Roma, Dua Assist Dean James Menangkan Go Ahead Eagles
Bek sayap Timnas Indonesia Dean James tampil gemilang untuk membantu Go Ahead Eagles menekuk Panathinaikos 2-1 di Stadion Olimpiade, Athena.
Yusuf Abdillah - Jumat, 03 Oktober 2025
Hasil Liga Europa: Calvin Verdonk Bantu Lille Bekuk AS Roma, Dua Assist Dean James Menangkan Go Ahead Eagles
Timnas
Kualifikasi Piala Dunia 2026: Siap Tempur Lawan Arab Saudi dan Irak, Jordi Amat Berharap Wasit Bersikap Adil
Bek Timnas Indonesia, Jordi Amat, dalam kondisi prima jelang laga melawan Arab Saudi dan Irak pada Kualifikasi Piala Dunia 2026. Ia berharap wasit bersikap adil di dua laga tersebut.
Arief Hadi - Kamis, 02 Oktober 2025
Kualifikasi Piala Dunia 2026: Siap Tempur Lawan Arab Saudi dan Irak, Jordi Amat Berharap Wasit Bersikap Adil
Timnas
Eliano Reijnders Yakin Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia 2026
Pemain Persib Bandung, Eliano Reijnders, memiliki keyakinan kuat Indonesia lolos Piala Dunia 2026.
Arief Hadi - Kamis, 02 Oktober 2025
Eliano Reijnders Yakin Timnas Indonesia Lolos Piala Dunia 2026
Inggris
'Hobi' Chelsea Koleksi Kartu Merah Hambat Alejandro Garnacho
Chelsea sudah mengoleksi tiga kartu merah dalam empat pertandingan terakhir.
Yusuf Abdillah - Kamis, 02 Oktober 2025
'Hobi' Chelsea Koleksi Kartu Merah Hambat Alejandro Garnacho
Italia
Pelatih Legendaris AC Milan Kritik Keras Bintang Inter Milan
Pelatih legendaris AC Milan Fabio Capello mengkritik keras Federico Dimarco setelah bek Inter Milan tersebut mengeluhkan seringnya pergantian pemain di bawah pelatih sebelumnya, Simone Inzaghi.
Yusuf Abdillah - Kamis, 02 Oktober 2025
Pelatih Legendaris AC Milan Kritik Keras Bintang Inter Milan
Bagikan