Gelandang Inter Milan Tak Sabar Hadapi Luka Modric di Derby della Madoninna

Gelandang Inter Milan, Petar Sucic, tidak sabar menghadapi Luka Modric kala ia gabung AC Milan dan bertemu di Derby della Madoninna.
Arief HadiArief Hadi - Selasa, 01 Juli 2025
Gelandang Inter Milan Tak Sabar Hadapi Luka Modric di Derby della Madoninna
Luka Modric dan Petar Sucic (@CroatiaFooty)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Persaingan Inter Milan dengan AC Milan pada laga bertajuk Derby della Madoninna pada musim 2025-2026 disinyalir akan semakin sengit.

Selain fakta Il Nerazzurri tak pernah menang musim ini melawan Milan, ada juga duel sesama pemain Kroasia di Derby della Madoninna.

Inter memiliki Petar Sucic yang direkrut dari Dinamo Zagreb, sedangkan Milan akan diperkuat Luka Modric yang kontraknya habis dengan Real Madrid.

Sucic tidak sabar bertemu dengan Modrid di Derby Milan dan mengakui Modric sebagai salah satu inspirasi bermainnya.

Baca Juga:

Soal Giovanni Leoni, Inter Milan Bikin Juventus dan AC Milan Gigit Jari

Detail Transfer Ange-Yoan Bonny ke Inter Milan

Prediksi dan Statistik Inter Milan Vs Fluminense: Tricolor Punya Rekor Bagus Lawan Tim Italia

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

"Biarkan dia (Modric) menandatangani kontrak. Saya tidak akan menghubunginya sampai saat itu tiba," kata Sucic soal Modrid, dikutip dari Football-Italia.

"Saya menonton sepak bolanya selama 10 tahun, bermain melawannya akan menjadi hal yang fantastis."

"Saya tidak memiliki poster siapa pun. Saya mempelajarinya (Modric), Iniesta, Xavi, dan Sergio Busquets."

"Saya menyukai gaya bermain Arsenal, tetapi saya tidak ingin meniru siapa pun. Saya ingin dikenang sebagai diri saya sendiri."

Pilih Gabung Inter ketimbang Klub Lain

Petar Sucic Inter Inter Milan Derby della Madoninna Serie a Kroasia Luka Modric Modric
Ditulis Oleh

Arief Hadi

Posts

16.173

Berita Terkait

Jadwal
Link Streaming Parma vs Inter Milan, Kamis 8 Januari 2026
Link streaming Parma vs Inter Milan Kamis (8/1) dini hari WIB. Inter wajib menang demi menjaga puncak klasemen Serie A. Cek jadwal, jam tayang, dan link nontonnya di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 07 Januari 2026
Link Streaming Parma vs Inter Milan, Kamis 8 Januari 2026
Prediksi
Prediksi dan Statistik Parma vs Inter Milan: Laga Spesial untuk Cristian Chivu
Inter Milan bertandang ke markas Parma pada lanjutan Serie A 2025/2026. Laga ini jadi momen spesial bagi Cristian Chivu. Simak prediksi skor, kondisi tim, dan statistik lengkapnya!
Johan Kristiandi - Rabu, 07 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Parma vs Inter Milan: Laga Spesial untuk Cristian Chivu
Hasil akhir
Hasil Serie A: Juventus Menang Telak di Markas Sassuolo
Juventus tampil menggila di markas Sassuolo! Bianconeri menang telak 3-0 lewat gol bunuh diri, Fabio Miretti, dan Jonathan David. Simak hasil lengkap Serie A 2025/2026 di sini!
Johan Kristiandi - Rabu, 07 Januari 2026
Hasil Serie A: Juventus Menang Telak di Markas Sassuolo
Jadwal
Jadwal Live Streaming Serie A Sassuolo vs Juventus, Tayang Rabu (07/01) Pukul 02.45 WIB
Jadwal siaran langsung serta link live streaming pekan 19 Serie A antara Sassuolo vs Juventus di Mapei Stadium.
Arief Hadi - Selasa, 06 Januari 2026
Jadwal Live Streaming Serie A Sassuolo vs Juventus, Tayang Rabu (07/01) Pukul 02.45 WIB
Italia
Seiring Berjalannya Waktu, Christian Pulisic Kian Matang di AC Milan
Investasi yang dilakukan AC Milan kepada Christian Pulisic membuahkan hasil, sebab ia semakin berkembang dan matang dalam permainannya.
Arief Hadi - Selasa, 06 Januari 2026
Seiring Berjalannya Waktu, Christian Pulisic Kian Matang di AC Milan
Prediksi
Prediksi dan Statistik Sassuolo vs Juventus: Misi Si Nyonya Tua Kembali ke Jalur Kemenangan
Juventus akan menghadapi Sassuolo di Mapel Stadium pada pertandingan lanjutan Serie A, Rabu (7/1) pukul 02.45 WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 06 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Sassuolo vs Juventus: Misi Si Nyonya Tua Kembali ke Jalur Kemenangan
Italia
Melihat Sepak Bola dengan Cara yang Berbeda, Max Allegri Pelatih Jenius
Pelatih AC Milan, Massimiliano Allegri, secara tak langsung dipuji sebagai pelatih jenius oleh eks pemain Juventus dan Inter Milan, Hernanes.
Arief Hadi - Senin, 05 Januari 2026
Melihat Sepak Bola dengan Cara yang Berbeda, Max Allegri Pelatih Jenius
Italia
Terlihat Tenang, Cristian Chivu Juga Ekspresif hingga Suaranya Habis
Cristian Chivu tak hadir di sesi konferensi pers setelah Inter Milan menang 3-1 atas Bologna di Serie A. Alasannya karena suara habis dan digantikan Aleksandar Kolarov.
Arief Hadi - Senin, 05 Januari 2026
Terlihat Tenang, Cristian Chivu Juga Ekspresif hingga Suaranya Habis
Italia
Kebenaran Isu Theo Hernandez Gabung Juventus
Isu kepindahan Theo Hernandez ke Juventus akhirnya terjawab. Fabrizio Romano menegaskan sang bek masih betah di Al-Hilal dan Juve belum bergerak sedikit pun.
Johan Kristiandi - Senin, 05 Januari 2026
Kebenaran Isu Theo Hernandez Gabung Juventus
Italia
Inter Milan Jadi Pemuncak Klasemen Serie A, Buah Evolusi Duet Lautaro Martinez dan Marcus Thuram
Kemitraan Lautaro Martinez dan Marcus Thuram di Inter Milan telah menemukan bentuk baru di era Cristian Chivu.
Yusuf Abdillah - Senin, 05 Januari 2026
Inter Milan Jadi Pemuncak Klasemen Serie A, Buah Evolusi Duet Lautaro Martinez dan Marcus Thuram
Bagikan