Gelandang Barcelona Angkat Kaki ke Jepang
BolaSkor.com - Barcelona mengumumkan gelandang mereka, Sergi Samper, memutuskan pindah ke Jepang. Samper bakal bergabung dengan mantan kapten Blaugrana, Andres Iniesta.
Sergi Samper merupakan lulusan akademi sepak bola Barcelona, La Masia. Bahkan, Samper telah bermain untuk setiap jenjang yang ada di Blaugrana.
Meski begitu, kebersamaan Sergi Samper dengan Barcelona telah berakhir. Jarang mendapatkan bermain menjadi alasan gelandang berusia 24 tahun tersebut hengkang.
Menariknya, Sergi Samper bergabung dengan klub asal Jepang, Vissel Kobe. Keputusan itu menarik karena pada usianya, Samper masih bisa bermain di Eropa.
Baca Juga:
Kevin Gameiro, Super Sub Tertajam di Eropa yang Pernah Tolak Barcelona
Real Madrid 0-1 Barcelona, Pecahnya Rekor Clasico Berumur 87 Tahun
Rupanya, Sergi Samper ingin membuktikan di di Jepang. Gelandang asal Spanyol itu mengaku telah berkonsultasi dengan Andres Iniesta sebelum mengambil keputusan.
"Ini merupakan kesempatan besar, saya ingin membuktikan di diri dan melihat perkembangan diri. Saya memiliki kepercayaan diri dan lihat apa yang terjadi," kata Sergi Samper.
"Saya tidak takut pindah meski menghormati Barcelona. Saya tidak akan melupakan klub ini. Mereka bertanya dan saya sedikit tertarik. Saya bertanya kepada Andres Iniesta."
"Ini akan menjadi pengalaman yang luar biasa dan saya merupakan profesional. Saya pergi setelah mengetahui, Barcelona akan selalu menjadi rumah saya," lanjutnya.
Andres Iniesta bukan satu-satunya mantan pemain Barcelona yang bakal ditemui Sergi Samper di Vissel Kobe. Di sana ada juga eks penyerang Blaugrana, David Villa.
Budi Prasetyo Harsono
5.618
Berita Terkait
Marc Klok Cedera, Persib Pulangkan Dedi Kusnandar
Persembahkan Kemenangan untuk Mettu Dwaramury, Owen Rahadiyan Ingatkan Persipura Fokus Persaingan Promosi
Konsistensi Bandung bjb Tandamata Diuji JPE di Awal Putaran Kedua Proliga 2026
Persija Menang atas Persita, Mauricio Souza Sebut Fisik Pemain Lawan Sulitkan Macan Kemayoran
Diky Soemarno Sebut Kehadiran The Jakmania di Tangerang Sebagai Sebuah Sejarah
Tanpa Influencer, 26 Warriors Siap Panaskan Prime Kumite Championship 3 di Jakarta
7 Catatan Statistik Menarik Duel Leeds United vs Arsenal: The Gunners Nyaman di Elland Road
3 Pemain yang Ingin Direkrut AC Milan Jelang Penutupan Bursa Transfer Musim Dingin 2026
Jadwal AC Milan: Lawan Tampil di Kompetisi Eropa, Rossoneri Baru Bertanding pada Rabu (4/2)
Superkomputer Prediksi Juara Premier League: Peluang Arsenal Lebih dari 80 Persen