Gawat, Eto'o Sebut Pep Guardiola Pengecut

BolaSkorBolaSkor - Selasa, 25 Maret 2014
Gawat, Eto'o Sebut Pep Guardiola Pengecut
Gawat, Eto'o Sebut Pep Guardiola Pengecut
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
London – Bomber Chelsea, Samuel Eto’o, melontarkan pernyataan mengejutkan. Pemain berkebangsaan Kamerun itu melabeli pelatih Bayern Muenchen, Pep Guardiola, sebagai seorang pengecut. Mengapa demikian? Seperti diketahui, Eto’o sempat merasakan dibesut oleh Pep Guardiola saat keduanya masih di Barcelona pada musim 2008-09. Pemain 33 tahun itu kemudian hijrah ke Inter Milan usai musim tersebut berakhir. Sebelumnya, Guardiola pernah merilis buku otobiografi. Dalam buku tersebut Guardiola menyebut Zlatan Ibrahimovic seorang pengecut. Dalam pandangan Eto’o, justru Guradiola lebih pantas menerima status itu. Hal itu disebut Eto’o lantaran Guardiola tak pernah berani bicara langsung dengan dirinya melainkan melalui orang lain. “Guardiola tak pernah punya keberanian untuk mengatakan sesuatu di depan saya. Dia mengatakannya melalui pemain lain,” kata Eto’o sebagaimana dikutip beIN Sports. “Xavi mengatakan kepada saya mereka menginginkan saya bertahan namun saya harus bicara langsung kepada Pep. Saya katakan ‘Tak akan pernah, jika anda tidak menghargai saya, saya pun tak menghargai anda.” Semenjak saat itu, hubungan keduanya kian renggang. Bahkan saat Inter bertemu Barcelona di arena Liga Champions dua tahun lalu, mereka tak saling tegur sapa. “Dia berjabat tangan dengan saya ketika saya di Inter dan saya bermain melawan Barca, namun ini hanya untuk di depan kamera dan televisi. Di balik layar sebelum pertandingan, dia tidak menyapa saya.” Lebih lanjut lagi, pemain yang gabung ke Chelsea awal musim ini mengungkapkan, Guardiola bukan sosok bersahabat dan benar-benar mengetahui kondisi ruang ganti tim. “Saya pertama kali mengingatkan Guardiola, dia tak pernah menjadi pemain hebat. Dia pemain bagus, itu benar. Saya katakan kepadanya, sebagai pelatih, dia tak membuktikan apapun. Dia datang dan bahkan tahu cerita dari ruang ganti.” Tukas Eto’o.
Bayern Muenchen Chelsea Inter Milan Barcelona Samuel Etoo'o Pep Guardiola
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Inter Milan, Live Sebentar Lagi
Atletico Madrid menghadapi Inter Milan pada matchday 5 Liga Champions 2025/2026. Cek link streaming resmi, jadwal, dan kondisi terbaru kedua tim!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Inter Milan, Live Sebentar Lagi
Italia
AC Milan Masih Coba Tahan Mike Maignan, Chelsea Pantau Situasi
Direktur Ooahraga AC Milan Igli Tare, masih berniat untuk membuka kembali negosiasi perpanjangan kontrak dengan Mike Maignan.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
AC Milan Masih Coba Tahan Mike Maignan, Chelsea Pantau Situasi
Inggris
Bikin Lamine Yamal Mati Kutu, Marc Cucurella Tidak Mau Besar Kepala
Dalam laga melawan Chelsea di Liga Champions, bintang Barcelona Lamine Yamal dibuat tidak berkutik oleh Marc Cucurella.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
Bikin Lamine Yamal Mati Kutu, Marc Cucurella Tidak Mau Besar Kepala
Inggris
Enzo Maresca Ungkap Resep Chelsea Menghajar Barcelona
Kemenangan telak Chelsea atas Barcelona tidak lepas dari taktik yang diterapkan pelatih Chelsea Enzo Maresca.
Yusuf Abdillah - Rabu, 26 November 2025
Enzo Maresca Ungkap Resep Chelsea Menghajar Barcelona
Liga Champions
Superkomputer Bertenaga AI Prediksi Pemenang Duel Atletico Madrid vs Inter Milan
Superkomputer Opta memprediksi hasil Atletico Madrid vs Inter Milan lewat puluhan ribu simulasi. Simak persentase kemenangan dan peluang kedua tim di Liga Champions!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Superkomputer Bertenaga AI Prediksi Pemenang Duel Atletico Madrid vs Inter Milan
Jadwal
Link Streaming Atletico Madrid vs Inter Milan, Kamis 27 November 2025
Atletico Madrid vs Inter Milan berlangsung Kamis (27/11) dini hari WIB. Simak link streaming resmi dan kondisi terbaru kedua tim jelang duel krusial Liga Champions!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Link Streaming Atletico Madrid vs Inter Milan, Kamis 27 November 2025
Liga Champions
Liga Champions: Satu Janji Hansi Flick Usai Barcelona Jadi Bulan-bulanan Chelsea
Barcelona dipermalukan Chelsea 3-0 di Liga Champions, tapi Hansi Flick justru mengeluarkan janji berani soal masa depan Blaugrana. Apa kata sang pelatih setelah kekalahan memalukan ini?
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Liga Champions: Satu Janji Hansi Flick Usai Barcelona Jadi Bulan-bulanan Chelsea
Prediksi
Prediksi dan Statistik Atletico Madrid vs Inter Milan: Nerazzurri Limbung
Atletico Madrid dalam tren kemenangan, sementara Inter limbung usai kalah di derby. Prediksi, statistik, dan susunan pemain jelang duel panas Liga Champions!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Prediksi dan Statistik Atletico Madrid vs Inter Milan: Nerazzurri Limbung
Liga Champions
Liga Champions: Eksperimen Pep Guardiola Berakhir Petaka untuk Manchester City
Pep Guardiola merombak hampir seluruh starter dan eksperimennya berujung petaka. Manchester City dipermalukan Leverkusen 0-2 di Etihad!
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Liga Champions: Eksperimen Pep Guardiola Berakhir Petaka untuk Manchester City
Liga Champions
Liga Champions: Kekalahan Lawan Chelsea Bongkar Kebobrokan Barcelona
Barcelona dibantai Chelsea 3-0 dan Eric García buka-bukaan soal bobroknya performa Blaugrana. Apa saja titik lemah Barca yang makin terbongkar?
Johan Kristiandi - Rabu, 26 November 2025
Liga Champions: Kekalahan Lawan Chelsea Bongkar Kebobrokan Barcelona
Bagikan