Gary Jacobs Tak Perlu Banting Tulang di Satria Muda

Gary Jacobs tak perlu memikul beban berat di Satria Muda.
Andhika PutraAndhika Putra - Selasa, 31 Desember 2019
Gary Jacobs Tak Perlu Banting Tulang di Satria Muda
Gary Jacobs (Satria Muda)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Asisten pelatih Satria Muda Pertamina Jakarta, Ismael, menekankan kepada Gary Jacobs bahwa bebannya akan lebih ringan di tim. Tak seperti klub yang pernah dibela sebelumnya, materi pemain lokal Satria Muda terbilang lebih baik.

Di tiga tim yang pernah dibela sebelumnya yakni NSH Jakarta, Garuda Bandung, dan Amartha HangTuah, Gary selalu menjadi pemain yang dominan. Bahkan, Gary pernah mencetak 61 poin dalam satu pertandingan bersama NSH Jakarta.

Di Satria Muda, Ismael menyebut Gary tak perlu melakukan hal tersebut. Justru pebasket asal Amerika Serikat itu harus berbagi beban dengan yang lain.

Baca Juga:

LA Lakers dan LA Clippers, Kini Dua Tim Berbeda

LA Lakers Tetap Tenang Meski Merasakan Tiga Kekalahan Beruntun

“Gary adalah Gary, maksudnya dia lakukan apa yang bisa dia lakukan. Bedanya di sini kita punya materi pemain lokal yang cukup baik, jadi bisa bantu dia," beber Ismael.

"Gary Jacobs tak perlu mengeluarkan usaha dan seluruh tenaga dia seperti di tim-tim sebelumnya. Karena dia bisa membagi bebannya ke pemain lokal lain," sambungnya.

Selain Gary, Satria Muda juga mendatangkan dua pemain asing lain yakni Tyquan Scott dan Elijah Foster. Keduanya baru pertama kali bermain di IBL.*

Breaking News Indonesia Basket IBL Satria Muda Pertamina Jakarta
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Italia
Pakar Wasit Klaim Penalti Pisa Melawan AC Milan Meragukan
Pakar wasit DAZN, Luca Marelli, menilai penalti untuk Pisa saat melawan AC Milan di San Siro seharusnya tidak diberikan. Keputusan VAR kembali jadi sorotan Serie A 2025/2026.
Johan Kristiandi - Sabtu, 25 Oktober 2025
Pakar Wasit Klaim Penalti Pisa Melawan AC Milan Meragukan
Italia
AC Milan Ditahan Pisa, Massimiliano Allegri Semringah
AC Milan gagal meraih kemenangan usai ditahan Pisa 2-2 di San Siro. Pelatih Massimiliano Allegri justru semringah dan mengungkap alasan di balik hasil mengejutkan ini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 25 Oktober 2025
AC Milan Ditahan Pisa, Massimiliano Allegri Semringah
Italia
Luka Modric Anggap AC Milan Seharusnya Bisa Kalahkan Pisa dengan Mudah
Luka Modric kecewa berat usai AC Milan ditahan Pisa 2-2 di San Siro. Gelandang asal Kroasia itu menilai Rossoneri seharusnya bisa menang mudah dalam laga Serie A 2025/2026.
Johan Kristiandi - Sabtu, 25 Oktober 2025
Luka Modric Anggap AC Milan Seharusnya Bisa Kalahkan Pisa dengan Mudah
Hasil akhir
Hasil Serie A: AC Milan Nyaris Ditumbangkan Pisa di San Siro
AC Milan harus puas bermain imbang 2-2 melawan Pisa di San Siro. Rossoneri nyaris kalah sebelum gol Luka Modric di menit akhir menyelamatkan posisi puncak klasemen Serie A 2025/2026.
Johan Kristiandi - Sabtu, 25 Oktober 2025
Hasil Serie A: AC Milan Nyaris Ditumbangkan Pisa di San Siro
Timnas
PSSI Belum Punya Calon Pelatih Timnas Indonesia Pengganti Kluivert
PSSI dan Patrick Kluivert beserta jajaran kepelatihannya sepakat untuk mengakhiri kerja sama pada 16 Oktober 2025 lalu.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 24 Oktober 2025
PSSI Belum Punya Calon Pelatih Timnas Indonesia Pengganti Kluivert
Liga Indonesia
Persis Masih Anjlok, Peter de Roo Pasrah jiak Dipecat
Persis Solo hanya meraih dua hasil imbang dan menelan lima kekalahan.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 24 Oktober 2025
Persis Masih Anjlok, Peter de Roo Pasrah jiak Dipecat
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persija Bungkam Madura United di Pamekasan
persija Jakarta menang dengan skor 1-0.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 24 Oktober 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persija Bungkam Madura United di Pamekasan
Liga Indonesia
Adam Alis Tak Menyangka Bisa Cetak Gol ke Gawang Selangor FC
Adam Alis dinobatkan menjadi man of the match di laga melawan Selangor FC.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 24 Oktober 2025
Adam Alis Tak Menyangka Bisa Cetak Gol ke Gawang Selangor FC
Liga Indonesia
Persib Kalahkan Selangor FC, Bojan Hodak: Kami Bermain Sangat Bagus
Persib Bandung menang dengan skor 2-0.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 24 Oktober 2025
Persib Kalahkan Selangor FC, Bojan Hodak: Kami Bermain Sangat Bagus
Timnas
PSSI Pastikan Tidak CLBK dengan Shin Tae-yong
Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, mengatakan bahwa Shin Tae-yong sudah menjadi masa lalu di Timnas Indonesia.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 24 Oktober 2025
PSSI Pastikan Tidak CLBK dengan Shin Tae-yong
Bagikan