Gareth Bale Bisa Melancarkan Jalan Madrid Dapatkan Paul Pogba

Real Madrid sudah memburu Pogba sejak Zinedine Zidane kembali ke kursi pelatih.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Kamis, 04 Juli 2019
Gareth Bale Bisa Melancarkan Jalan Madrid Dapatkan Paul Pogba
Paul Pogba (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Real Madrid dikabarkan masih belum menyerah mengamankan gelandang Manchester United, Paul Pogba. Los Rojiblancos sedang mempersiapkan tawaran yang akan sulit ditolak The Red Devils.

Real Madrid sudah memburu Pogba sejak Zinedine Zidane kembali ke kursi pelatih. Zidane menilai, kompatriotnya tersebut akan menyempurnakan taktik yang diusung.

Akan tetapi, masalah muncul karena Manchester United tidak berniat melepas Paul Pogba pada bursa transfer musim panas 2019. Selain itu, ada juga Juventus yang terpincut pada pemain 26 tahun itu.

Real Madrid tidak kehabiskan akal untuk bisa meyakinkan Manchester United. Kabarnya, Los Blancos bersedia memberikan Gareth Bale plus sejumlah uang demi mengamankan Pogba.

Baca Juga:

Betapa Sulitnya Real Madrid Menjual Gareth Bale dan Dani Ceballos

Dani Ceballos Hanya Ingin Hengkang dari Real Madrid dengan Status Pinjaman

Gareth Bale dan Paul Pogba

Saat ini, kondisi Gareth Bale di Real Madrid juga masih abu-abu. Mantan pemain Tottenham Hotspur itu menegaskan masih ingin bertahan di Real Madrid. Namun, pada sisi lain El Real sudah kehilangan kepercayaan pada Bale.

"Real Madrid akan sangat senang. Namun, Bale telah berakata sangat senang bertahan di Madrid. Bahkan, dia akan tetap bertahan meski hanya akan bermain golf pada sisa kontraknya," ujar analis ESPN FC, Alejandro Moreno.

"Sekarang, pada sisi lain, Paul Pogba menggoda dengan mengatakan saya harus pergi ke klub lain. Rayuan tersebut jelas mengarah ke Real Madrid dan Zinedine Zidaen," timpalnya.

"Jadi, dia ingin pergi. Namun, Gareth Bale adalah orang yang memegang kendali saat ini," papar Moreno.

Berdasarkan perkiraan Transfermarkt, harga Paul Pogba saat ini adalah 100 juta euro. Semetara itu, Gareth Bale dilabeli nilai 60 juta euro.

Gareth Bale Paul Pogba Manchester United Breaking News Real Madrid Bursa transfer
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.151

Berita Terkait

Hasil akhir
Hasil Piala FA: Kalahkan Barnsley 4-1, Liverpool Lolos ke Putaran Keempat
Liverpool mengalahkan Barnsley 4-1 dalam laga putaran ketiga Piala FA musim 2025-2026 di Stadion Anfield Selasa (13/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Hasil Piala FA: Kalahkan Barnsley 4-1, Liverpool Lolos ke Putaran Keempat
Spanyol
Xabi Alonso Dipecat, Alvaro Arbeloa Jadi Pelatih Baru Real Madrid
Real Madrid memecat Xabi Alonso sebagai pelatih setelah kalah melawan Barcelona dalam final Piala Super Spanyol.
Yusuf Abdillah - Selasa, 13 Januari 2026
Xabi Alonso Dipecat, Alvaro Arbeloa Jadi Pelatih Baru Real Madrid
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Barnsley, Live Sebentar Lagi
Jadwal siaran langsung dan link streaming Liverpool vs Barnsley di putaran ketiga Piala FA. Kick-off dini hari, cek jam tayang dan info lengkapnya.
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Liverpool vs Barnsley, Live Sebentar Lagi
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Kalahkan Persijap Jepara, Dewa United Banten FC Tutup Putaran Pertama dengan Manis
Pada pertandingan lainnya, PSBS Biak sukses menaklukkan Bhayangkara Presisi Lampung FC 4-1.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Kalahkan Persijap Jepara, Dewa United Banten FC Tutup Putaran Pertama dengan Manis
Liga Indonesia
Real Madrid vs Barcelona Legends Akan Getarkan GBK, Sambut 500 Tahun Jakarta
Pertandingan El Clasico akan hadir di Jakarta, dalam tajuk “Clash of Legends Jakarta” di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, pada 18 April 2026.
Tengku Sufiyanto - Senin, 12 Januari 2026
Real Madrid vs Barcelona Legends Akan Getarkan GBK, Sambut 500 Tahun Jakarta
Inggris
Menilik Rekam Jejak Michael Carrick sebagai Manajer Interim Manchester United: Pernah Menumbangkan Arsenal
Michael Carrick masuk radar manajer interim Manchester United. Menilik rekam jejaknya bersama Setan Merah, termasuk kemenangan atas Arsenal.
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Menilik Rekam Jejak Michael Carrick sebagai Manajer Interim Manchester United: Pernah Menumbangkan Arsenal
Liga Indonesia
Persija Melawan Serangan Rasisme terhadap Allano Lima Usai Laga Kontra Persib
Winger Persija, Allano Lima, mendapatkan serangan rasisme di media sosial. Persija tegas berdiri bersama Allano untuk melawan segala tindakan diskriminasi.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Melawan Serangan Rasisme terhadap Allano Lima Usai Laga Kontra Persib
Inggris
Ketimbang Solskjaer, Carrick Terdepan Latih Manchester United
INEOS telah mewawancara dua legenda klub, Ole Gunnar Solskjaer dan Michael Carrick, soal kandidat pelatih baru Manchester United.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Ketimbang Solskjaer, Carrick Terdepan Latih Manchester United
Prediksi
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Prediksi dan statistik Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Bianconeri diunggulkan menang, simak analisis lengkap dan prediksi skor.
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Juventus vs Cremonese: Bianconeri Harus seperti Mobil Ferrari
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Superkomputer Opta memprediksi hasil Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Peluang menang Bianconeri sangat besar. Simak persentasenya!
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Bagikan