Garang di Kualifikasi, Sean Gelael Punya Modal Kuat di Feature Race

Sean Gelael memulai feature race dari posisi ke sembilan.
Andhika PutraAndhika Putra - Sabtu, 18 Juli 2020
Garang di Kualifikasi, Sean Gelael Punya Modal Kuat di Feature Race
Sean Gelael (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pembalap DAMS Racing, Sean Gelael, menempati posisi kesembilan pada kualifikasi sprint race Formula 2 (F2) GP Hungaria di Sirkuit Hungaroring, Jumat (17/7). Hasil ini menjadi modal kuat Sean pada balapan yang berlangsung Sabtu, (18/7).

Walau pada sesi latihan Sean tidak mencatatkan waktu, namun itu sama sekali tak menghalanginya menorehkan catatan signifikan di babak kualifikasi.

Selama prosesnya, Sean juga menunjukkan progres. Awalnya dia sangat kesulitan, terutama di Sektor 2. Posisinya tak lepas dari P12 hingga P15.

Baca Juga:

Indonesia Berpeluang Besar Jadi Tuan Rumah Olimpiade 2032

Meski Ditolak Mayoritas Warganya, Tokyo Ngotot Gelar Olimpiade 2020

Namun ketika temperatur ban dan kondisi lain mendukung, Sean langsung naik ke P8 dan P9. Sektor 2 yang tadinya berselisih sekitar 1 detik dari pembalap tercepat pun bisa hanya 0,5 detik.

“Kondisi lintasan yang sulit, tapi saya merasakan mobil enak. Di awal-awal banyak traffic menghalangi saya, namun sepertinya mobil bagus untuk trek basah atau kering pun bagus,” ujar Sean.

Pekan lalu, Sean mengantongi tiga poin dari feature dan sprint race. Kali ini, pembalap asal Indonesia itu ingin mengulangi prestasi serupa, dengan pencapaian lebih baik.

“Semoga saya bisa dapat poin di race besok," ujar Sean Gelael.

Breaking News Formula 2 DAMS Racing Sean Gelael
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Timnas
Nova Arianto Sebut Permainan Timnas Indonesia U-17 Lebih Baik meski Kalah Telak dari Brasil
Timnas Indonesia U-17 kalah 0-4 dari Brasil pada laga kedua Grup H Piala Dunia U-17 2025.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Nova Arianto Sebut Permainan Timnas Indonesia U-17 Lebih Baik meski Kalah Telak dari Brasil
Italia
Prediksi dan Statistik Parma vs AC Milan: Mumpung Gialloblu Sedang Terpuruk
AC Milan menantang Parma pada lanjutan Serie A 2025/2026. Parma sedang dalam tren negatif, sementara Milan memburu posisi puncak. Simak prediksi skor, kondisi tim, dan head to head lengkap.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Parma vs AC Milan: Mumpung Gialloblu Sedang Terpuruk
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Bhayangkara FC Kalahkan Bali United di Lampung, Derby Jawa Timur Persik vs Persebaya Imbang
Bhayangkara Presisi Lampung FC berhasil mengalahkan Bali United 2-1, pada laga yang berlangsung di Stadion Sumpah Pemuda, Lampung, Jumat (7/11) sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Bhayangkara FC Kalahkan Bali United di Lampung, Derby Jawa Timur Persik vs Persebaya Imbang
Jadwal
Link Streaming Juventus vs Torino, Kick-off Minggu 9 November 2025 Pukul 00.00 WIB
Simak link streaming Juventus vs Torino pada Derby della Mole, Minggu 9 November 2025 pukul 00.00 WIB. Juventus butuh kemenangan, tetapi Torino siap membuat kejutan. Cek jadwal dan link nontonnya di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Juventus vs Torino, Kick-off Minggu 9 November 2025 Pukul 00.00 WIB
Prediksi
Prediksi dan Statistik Juventus vs Torino: Bianconeri Mendominasi Derby della Mole
Juventus menjamu Torino pada Derby della Mole di pekan ke-11 Serie A 2025/2026. Bianconeri unggul jauh dalam catatan head to head. Apakah Torino mampu membuat kejutan?
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Juventus vs Torino: Bianconeri Mendominasi Derby della Mole
Jadwal
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Sabtu 8 November 2025
Saksikan laga Tottenham Hotspur vs Manchester United di lanjutan Premier League 2025/2026, Sabtu 8 November 2025 pukul 19.30 WIB. Cek jadwal, kondisi skuad, dan link streaming resmi di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Tottenham Hotspur vs Manchester United, Sabtu 8 November 2025
Prediksi
Prediksi dan Statistik Sunderland vs Arsenal: Kuda Hitam Siap Menghantam
Sunderland jadi kejutan besar Premier League 2025/2026 dan siap menjamu Arsenal yang sedang melaju sempurna. Siapa yang lebih kuat? Simak prediksi skor, statistik, dan kondisi pemain terbaru.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Sunderland vs Arsenal: Kuda Hitam Siap Menghantam
Prediksi
Prediksi dan Statistik Tottenham Hotspur vs Manchester United: The Red Devils Sering Terbentur
Tottenham Hotspur menjamu Manchester United di lanjutan Premier League 2025/2026. MU belum menang dari Spurs sejak 2022. Simak prediksi skor, kondisi tim, dan head to head lengkap.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Prediksi dan Statistik Tottenham Hotspur vs Manchester United: The Red Devils Sering Terbentur
Klasemen
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Peluang Timnas Indonesia U-17 untuk lolos ke babak berikutnya tinggal dari slot 8 peringkat 3 terbaik.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Klasemen Sementara Grup H Piala Dunia U-17 2025 Usai Timnas Indonesia U-17 Dikalahkan Brasil
Hasil akhir
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Timnas Indonesia U-17 kalah 0-4 dari Brasil pada laga kedua Grup H, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Piala Dunia U-17 2025: Dikalahkan Brasil, Timnas Indonesia U-17 Berada di Ujung Tanduk
Bagikan