Gara-gara Tidak Dapat Florian Wirtz, Manchester City Disarankan Depak Pep Guardiola
BolaSkor.com - Sejak menunjuk Hugo Viana sebagai Direktur Olahraga, Manchester City memiliki strategi baru dalam urusan merekrut pemain dan juga meregenerasi skuad.
Dimulai dari Januari 2025, The Citizens telah melakukan revolusi dengan datangnya Abdukhodir Kusanov, Nico Gonzalez, Omar Marmoush, yang berlanjut di musim panas dengan datangnya Tijjani Reijnders dan Rayan Cherki.
Man City butuh amunisi anyar mengingat pemain-pemain senior tidak lagi muda, serta klub telah ditinggal Kevin De Bruyne yang berlabuh ke Napoli dengan status free agent (tanpa klub).
Baca Juga:
Sering Terlambat Kick-off, Manchester City Kena Denda Rp22 Miliar
Hasil Piala Dunia Antarklub 2025: Manchester City Atasi Wydad, Real Madrid Ditahan Imbang Al-Hilal
Tijjani Reijnders Datang ke Manchester City Bukan untuk Gantikan Kevin De Bruyne
View this post on Instagram
Man City arahan Pep Guardiola sebelumnya juga sempat dikaitkan dengan gelandang serang timnas Jerman, Florian Wirtz, tetapi sang pemain memilih gabung Liverpool besutan Arne Slot.
Man City Disarankan Depak Guardiola
Arief Hadi
15.843
Berita Terkait
Di Bawah Direktur Baru, Kualitas Akademi Manchester United Bakal Ditingkatkan
Pertandingan Kontra Tottenham Membuat Manchester United Kembali Menginjak Bumi
Mikel Arteta dan Penggunaan AI di Dalam Skuad Arsenal
Terlalu Besar, Striker Arsenal Diminta Kurangi Berat Badan
Fabrizio Romano Ungkap Satu Pemain yang Paling Ingin Didatangkan Manchester United
AC Milan Cari Penyerang Baru, Direktur Olahraga Harus Lebih Cermat dalam Memilih Pemain
Kiper Manchester United Dapat Pengakuan dari Sir Alex Ferguson
Ibrahima Konate Bantah Ada Tawaran Kontrak Baru dari Liverpool
Melempem di AC Milan, Santiago Gimenez Dibidik Dua Klub Premier League
Deinner Ordonez dan 3 Pemain Belia yang Sudah Diamankan Chelsea