Gabung Timnas Indonesia U-23, Beto Goncalves Kembali Cedera sehingga Akan Absen Hadapi Iran

Cedera hamstring Beto kambuh lagi, sementara Indra Sjafri akan menunggu hingga 18 November.
Frengky AruanFrengky Aruan - Selasa, 12 November 2019
Gabung Timnas Indonesia U-23, Beto Goncalves Kembali Cedera sehingga Akan Absen Hadapi Iran
Alberto 'Beto' Goncalves. (BolaSkor.com/Putra Wijaya)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Timnas Indonesia U-23 dipastikan tak jadi diperkuat Alberto 'Beto' Goncalves dalam partai uji coba melawan Iran U-23 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Rabu (13/11) sore. Cedera hamstring pemain naturalisasi asal Brasil ini kambuh lagi.

Beto awalnya dipanggil bersama dua pemain senior lain, Evan Dimas Darmono dan Zulfiandi. Ketiga pemain ini masuk dalam kandidat dua senior yang akan diboyong ke SEA Games 2019 di Filipina.

Uji coba melawan Iran menjadi salah satu cara untuk melihat kinerja pemain senior. Hanya saja, belum jadi dimainkan, Beto sudah cedera hamstring lagi. Cedera ini kembali dirasakan Beto saat mengikuti latihan di Gelora Samudara Kuta, Badung, Selasa (12/11) sore.

Baca Juga:

Pelatih Timnas Iran U-23 Sebut Lawan Timnas Indonesia Jadi Ajang Adaptasi Cuaca

Indra Sjafri: Lawan Iran Akan Jadi Bahan Evaluasi untuk Tentukan 20 Pemain

Pelatih Timnas U-23, Indra Sjafri menjelaskan, Beto dipanggil ke Bali karena kondisinya cukup prima. Tim dokter menyatakan Beto sudah tidak ada masalah lagi dengan cedera hamsting.

"Saat latihan tinggal 20 menit, Beto merasakan lagi (cederanya)," terang Indra Sjafri usai memimpin latihan.

Indra Sjafri belum tahu berapa lama Beto akan fit lagi. Pihaknya akan menunggu sampai tanggal 18 November 2019 untuk memastikan apakah Beto diboyong ke Filipina atau tidak.

"Kita akan lihat. Kita akan tetapkan nanti sebelum tanggal 24 November. Tim dokter harus sudah ada kesimpulan bagaimana Beto tanggal 18 November," ucap Indra Sjafri. (Laporan Kontributor Putra Wijaya/Bali)

SEA Games 2019 Timnas indonesia u-23 Alberto Goncalves Indra sjafri Breaking News
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Persib Bandung akan menghadapi Persija Jakarta di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Bandung, Gedebage, Minggu (11/1) pukul 15.30 sore WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Siaran Langsung Persib Bandung vs Persija Jakarta di Super League 2025/2026, 11 Januari 2026
Liga Indonesia
Ditahan Imbang Bekasi City, Garudayaksa FC Siap Bangkit dari Panceklik Kemenangan dengan Pemain Baru
Garudayaksa FC ditahan imbang FC Bekasi City dengan skor 1-1 di Stadion Pakansari, Cibinong, Kabupaten Bogor, Sabtu (10/1) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Ditahan Imbang Bekasi City, Garudayaksa FC Siap Bangkit dari Panceklik Kemenangan dengan Pemain Baru
Italia
Prediksi Hasil Fiorentina vs AC Milan Versi Superkomputer: Persentase Rossoneri Kurang Meyakinkan
Superkomputer Opta merilis prediksi Fiorentina vs AC Milan di Serie A. Persentase kemenangan Rossoneri ternyata belum meyakinkan! Simak peluang menang, imbang, dan kejutan di laga ini.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi Hasil Fiorentina vs AC Milan Versi Superkomputer: Persentase Rossoneri Kurang Meyakinkan
Spanyol
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol
Final Piala Super Spanyol sarat tekanan! Jika Real Madrid tumbang dari Barcelona, bagaimana nasib Xabi Alonso? Simak laporan terbaru, sikap manajemen, dan spekulasi panas jelang El Clasico final.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol
Prediksi
Prediksi Persib Bandung vs Persija Jakarta 11 Januari 2026, Merebutkan Takhta Juara Paruh Musim
Laga ini merupakan duel klasik sepak bola Indonesia yang punya rivalitas cukup lama sejak Perserikatan 1931.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi Persib Bandung vs Persija Jakarta 11 Januari 2026, Merebutkan Takhta Juara Paruh Musim
Prediksi
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs Napoli: Panas di Papan Atas
Inter Milan dan Napoli bentrok dalam laga krusial Serie A. Persaingan papan atas memanas! Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan potensi penentu kemenangan di sini.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Inter Milan vs Napoli: Panas di Papan Atas
Prediksi
Prediksi dan Statistik Fiorentina vs AC Milan: Rossoneri Rawan Tergelincir
AC Milan menghadapi ujian berat saat bertandang ke markas Fiorentina di Serie A. Rossoneri rawan tergelincir! Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan potensi kejutan laga ini.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Fiorentina vs AC Milan: Rossoneri Rawan Tergelincir
Prediksi
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Barcelona: Kental Aroma Balas Dendam
Final Piala Super Spanyol memanas! Real Madrid dan Barcelona bentrok dalam El Clasico sarat balas dendam. Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan susunan pemain terkuat di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Barcelona: Kental Aroma Balas Dendam
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Chelsea tampil brutal di Piala FA! Debut pelatih anyar berakhir manis usai The Blues membantai Charlton 5-1. Simak gol, momen krusial, dan susunan pemain lengkapnya!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Debut Liam Rosenior Berakhir Manis, Chelsea Menang Telak Kontra Charlton
Liga Indonesia
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Penyerang asal Brasil itu sudah absen dalam tujuh pertandingan terakhir Persija di Super League 2025/2026
Tengku Sufiyanto - Minggu, 11 Januari 2026
Gustavo Almeida Berpotensi Main Lawan Persib, Mauricio Souza Tak Pusingkan Soal Masalah Ryo Matsumura
Bagikan