Gabung Madura United, Petualangan Baru Eks Kiper Persiraja Keluar dari Sumatra

Fakhrurazi Quba gabung Madura United.
Tengku SufiyantoTengku Sufiyanto - Sabtu, 23 April 2022
Gabung Madura United, Petualangan Baru Eks Kiper Persiraja Keluar dari Sumatra
Fakhrurazi Quba. (LIB)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Bursa transfer penjaga gawang terlihat menggeliat beberapa hari terakhir. Setelah Shahar Ginanjar mengamankan kepindahan ke Borneo FC, Hilmansyah juga telah menemukan pelabuhan baru dengan berlabuh ke klub promosi, RANS Cilegon FC.

Kini, giliran Fakhrurazi Quba yang mendapatkan klub baru untuk kompetisi musim depan. Madura United berhasil mengamankan tanda tangannya di tengah kejaran klub-klub lain.

Quba menjadi nama pertama yang diperkenalkan klub berjuluk Laskar Sape Kerrap tersebut. Mereka memang memprioritaskan tambahan pemain di bawah mistar lantaran kehilangan empat kipernya di jendela transfer kali ini.

"Masalah (pindah) ke Madura sih, alhamdulillah aman pokoknya. Kalau dibilang alasan yang pasti saya pribadi ingin mencari pengalaman baru. Tetapi memang ada beberapa (mendekati). Mudah-mudahan Allah memberkahi (pilihan saya), Insya Allah," ungkapnya.

Baca Juga:

Ichsan Kurniawan Beberkan Targetnya bersama Dewa United FC di Liga 1 2022/2023

Dewa United FC Sambut Positif Rencana Kick Off Liga 1 pada 27 Juli

Bagi kiper berusia 32 tahun itu, kepindahannya ini merupakan sebuah langkah besar. Pasalnya, ini merupakan kali pertama dirinya pergi jauh meninggalkan kampung halamannya di kabupaten Aceh Timur.

"Dari tahun kemarin sih sudah niat keluar. Tetapi karena masalah keluarga makanya kemarin ditunda. Alhamdulillah tahun ini (bisa bergabung) dan keluarga juga menyetujui buat keluar (Sumatera)," jelasnya.

Mantan pemain PSBL Langsa ini berharap dapat memberikan yang terbaik untuk klub barunya. Ia tak ingin memori pahit musim lalu kembali terulang bersama Madura United di kompetisi mendatang.

"Alhamdulillah seperti normalnya, kontrak satu musim. Saya pribadi berharap mudah-mudahan bisa memberikan yang terbaik buat tim, insya Allah," tandasnya. (Laporan Kontributor Arjuna Pratama/Madura)

Madura united Liga 1 Breaking News
Ditulis Oleh

Tengku Sufiyanto

The author is a senior journalist who has specialized in Indonesian football issues for the past 10 years. Before focusing on sports, the author was also involved in covering political and economic issues. They have covered numerous national and international events, including the 2023 U-17 World Cup, the 2018 Asian Games, and various SEA Games tournaments. Additionally, the author was previously active in the PSSI Pers organization.
Posts

17.556

Berita Terkait

Italia
AC Milan Berada di Puncak Klasemen Serie A, Allegri Emoh Bicara Scudetto
Pelatih AC Milan Massimiliano Allegri, menegaskan tidak ingin timnya terburu-buru memikirkan Scudetto.
Yusuf Abdillah - Selasa, 21 Oktober 2025
AC Milan Berada di Puncak Klasemen Serie A, Allegri Emoh Bicara Scudetto
Liga Indonesia
Thom Haye Mulai Padu dengan Permainan Persib Bandung, Bojan Angkat Topi
Pemain Timnas Indonesia itu tampil cemerlang saat timnya berhadapan dengan PSBS Biak.
Tengku Sufiyanto - Senin, 20 Oktober 2025
Thom Haye Mulai Padu dengan Permainan Persib Bandung, Bojan Angkat Topi
Liga Indonesia
Pemain Timnas Indonesia Diistirahatkan Jelang Persib Melawan Selangor FC
Pertandingan akan digelar pada Kamis (23/10).
Tengku Sufiyanto - Senin, 20 Oktober 2025
Pemain Timnas Indonesia Diistirahatkan Jelang Persib Melawan Selangor FC
Lainnya
Akui Sudah Petakan Kekuatan, Pelatih Senam Indonesia Pede Raih Medali di SEA Games 2025
Pelatih Senam Putra Indonesia, Ferrous One Willyodac, percaya diri anak asuhnya bisa meraih medali pada gelaran SEA Games Thailand 2025.
Tengku Sufiyanto - Senin, 20 Oktober 2025
Akui Sudah Petakan Kekuatan, Pelatih Senam Indonesia Pede Raih Medali di SEA Games 2025
Lainnya
Hasil Atlet Putra Indonesia di Kejuaraan Dunia Senam Artistik 2025: Abiyu Rafi Membanggakan
Keempat atlet sudah merampungkan babak kualifikasi yang digelar di Indonesia Arena, Jakarta, Senin (20/10) siang WIB.
Tengku Sufiyanto - Senin, 20 Oktober 2025
Hasil Atlet Putra Indonesia di Kejuaraan Dunia Senam Artistik 2025: Abiyu Rafi Membanggakan
Italia
Manfaatkan Klausul David Beckham, AC Milan Ingin Rekrut Son Heung-min
Rumor panas! AC Milan dikabarkan siap memanfaatkan klausul David Beckham untuk membawa Son Heung-min pulang ke Eropa dari MLS. Benarkah kabar ini?
Johan Kristiandi - Senin, 20 Oktober 2025
Manfaatkan Klausul David Beckham, AC Milan Ingin Rekrut Son Heung-min
Inggris
Kocak, Bruno Fernandes Unggah Foto Harry Maguire Jadi Pemain Timnas Brasil
Bruno Fernandes bikin heboh usai unggah foto editan Harry Maguire pakai jersey Brasil! Fans MU ngakak, gaya Maguire mirip Ronaldinho!
Johan Kristiandi - Senin, 20 Oktober 2025
Kocak, Bruno Fernandes Unggah Foto Harry Maguire Jadi Pemain Timnas Brasil
Italia
Juventus Dipermalukan Como, Posisi Igor Tudor di Ujung Tanduk
Juventus kalah memalukan dari Como dan melorot di klasemen Serie A 2025/2026! Igor Tudor kini di ujung tanduk, dua laga ke depan bakal jadi penentuan nasibnya.
Johan Kristiandi - Senin, 20 Oktober 2025
Juventus Dipermalukan Como, Posisi Igor Tudor di Ujung Tanduk
Italia
AC Milan vs Fiorentina: Satu Poin La Viola Dirampok Wasit
Drama di San Siro! Fiorentina marah besar setelah wasit Livio Marinelli memberi penalti kontroversial untuk AC Milan. Rafael Leão jadi penentu kemenangan Rossoneri!
Johan Kristiandi - Senin, 20 Oktober 2025
AC Milan vs Fiorentina: Satu Poin La Viola Dirampok Wasit
Klasemen
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026: Real Madrid Tidak Biarkan Barcelona Terlalu Lama di Singgasana
Real Madrid kembali ke puncak klasemen LaLiga 2025/2026 usai menaklukkan Getafe. Barcelona cuma sehari di singgasana sebelum disalip El Real lagi!
Johan Kristiandi - Senin, 20 Oktober 2025
Klasemen Terkini LaLiga 2025/2026: Real Madrid Tidak Biarkan Barcelona Terlalu Lama di Singgasana
Bagikan