Gabung Klub China, Diamanti Optimis Masuk Timnas Italia

BolaSkorBolaSkor - Minggu, 16 Februari 2014
Gabung Klub China, Diamanti Optimis Masuk Timnas Italia
Gabung Klub China, Diamanti Optimis Masuk Timnas Italia
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Guangzhou - Rekrutan anyar Guangzhou Evergrande asal Italia Alessandro Diamanti, mengaku akan berlatih keras agar bisa masuk skuat Italia di Piala Dunia 2014 mendatang. Meski pindah ke liga yang jauh tingkat di bawah Serie A tapi pemain 30 tahun tersebut optimis mampu menembus skuat utama Italia di Brasil nanti. Diamanti diboyong Guangzhou Evergrande dengan mahar sebesar 5,3 juta poundsterling dari Bologna. Pemain dengan posisi gelandang serang tersebut mendapat banyak kritikan ketika meninggalkan Serie A. Banyak pengamat sepak bola Italia yang menyebutkan bahwa Diamanti tak akan mampu masuk Tim Nasional Italia di Piala Dunia 2014 nanti, lantaran bergabung dengan klub yang levelnya rendah. Meskipun belum melakukan laga debutnya, Diamanti optimis tetap mampu masuk ke Timnas Italia asuhan Cesare Prandelli. Ia mengatakan akan berlatih keras di klubnya saat ini dan agar bisa masuk ke skuat Italia. Pemain dengan 17 caps bersama Gli Azurri tersebut ikut serta mengantar Italia masuk partai final Piala Eropa 2012 lalu. Sayang, ambisi Italia harus terhenti di tangan Spanyol. “Keputusan ini merupakan pilihan hidup, istri saya berdarah China dan saya ingin menyelami pengetahuan saya soal kulturnya. Ditambah lagi, saya berasal dari Prato di mana daerah itu banyak dihuni warga China. Lippi sangat menginginkan saya untuk bergabung ke klub yang telah menjuarai semua kompetisi yang ada tahun ini. Memang saya juga digaji lebih besar tetapi pengalaman barulah alasan saya mengambil keputusan ini,” jelas Diamanti. Menurut Diamanti level permainannya tak akan berkurang. Karena, di tim tersebut berdiri nama Marcello Lippi yang notabene adalah alenatore yang saat Italia merengkuh juara dunia di tahun 2006 lalu. Hal itulah yang membuat Diamanti yakin akan tetap mampu menjaha penampilannya.  “Saya akan berlatih dengan seorang pelatih Italia, jadi kondisi fisik saya akan tetap terjaga. Saya akan bekerja keras setiap hari demi meraih satu tempat di Piala Dunia besok,” pungkas Diamanti.
Timnas Italia Tim Nasional Italia Guangzhou Evergrande Serie a Juara Dunia 2006 Italia Marcello Lippi Klub Liga Super Cina Brasil Gelandang Serang Bologna Pelatih Alessandro Diamanti Piala Dunia 2014 Caps
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Italia
Soal Kontrak Mike Maignan, AC Milan Tidak Libatkan Max Allegri
Kontrak Mike Maignan akan habis dengan AC Milan dan Massimiliano Allegri turut mengomentarinya.
Arief Hadi - Jumat, 28 November 2025
Soal Kontrak Mike Maignan, AC Milan Tidak Libatkan Max Allegri
Italia
Massimiliano Allegri Bocorkan Rencana AC Milan pada Bursa Transfer Januari
Massimiliano Allegri mengungkap rencana AC Milan di bursa transfer Januari 2026. Rossoneri disebut akan bergerak hati-hati dan tidak banyak belanja.
Johan Kristiandi - Jumat, 28 November 2025
Massimiliano Allegri Bocorkan Rencana AC Milan pada Bursa Transfer Januari
Italia
AC Milan Tantang Juventus dalam Perburuan Bernardo Silva
AC Milan dan Juventus terlibat perebutan panas untuk mendatangkan Bernardo Silva yang memasuki tahun terakhir kontraknya di Manchester City. Apakah gelandang Portugal itu bakal merapat ke Serie A? Cek fakta, persaingan, dan hambatan transfernya di sini!
Johan Kristiandi - Jumat, 28 November 2025
AC Milan Tantang Juventus dalam Perburuan Bernardo Silva
Inggris
Bersinar dengan Chelsea, Estevao Talenta Brasil Paling Berbakat setelah Neymar
Belum lama gabung Chelsea, Estevao Willian beradaptasi dengan baik dan menjadi senjata rahasia The Blues.
Arief Hadi - Jumat, 28 November 2025
Bersinar dengan Chelsea, Estevao Talenta Brasil Paling Berbakat setelah Neymar
Italia
AC Milan, Tim yang Paling Jarang Melakukan Pergantian Pemain di Serie A
Statistik memperlihatkan AC Milan sebagai tim yang paling jarang melakukan pergantian pemain di Serie A musim ini.
Arief Hadi - Jumat, 28 November 2025
AC Milan, Tim yang Paling Jarang Melakukan Pergantian Pemain di Serie A
Italia
Kehadiran Max Allegri Bikin Adrien Rabiot Pede AC Milan Bisa Rebut Scudetto
Gelandang AC Milan asal Prancis Adrien Rabiot menyatakan yakin timnya bisa meraih Scudetto musim ini.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Kehadiran Max Allegri Bikin Adrien Rabiot Pede AC Milan Bisa Rebut Scudetto
Italia
AC Milan Ingin Rekrut Ujung Tombak Borussia Dortmund pada Tengah Musim Ini
AC Milan dikabarkan mengincar ujung tombak Borussia Dortmund, Fabio Silva, untuk didaratkan pada bursa transfer musim dingin. Rossoneri tak sendiri, Roma dan Juventus juga ikut memburu!
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
AC Milan Ingin Rekrut Ujung Tombak Borussia Dortmund pada Tengah Musim Ini
Italia
Fabrizio Romano Ungkap Peluang Mike Maignan Gabung Inter Milan
Fabrizio Romano akhirnya angkat suara soal isu Mike Maignan bakal gabung Inter Milan. Benarkah sang kiper sudah didekati Nerazzurri? Ini fakta sebenarnya yang bikin heboh!
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Fabrizio Romano Ungkap Peluang Mike Maignan Gabung Inter Milan
Italia
Mike Maignan, Pahlawan AC Milan di Derby della Madoninna
AC Milan menang tipis 1-0 atas Inter Milan di pekan 12 Serie A dan Mike Maignan menjadi Man of the Match.
Arief Hadi - Senin, 24 November 2025
Mike Maignan, Pahlawan AC Milan di Derby della Madoninna
Klasemen
Klasemen Terkini Serie A 2025/2026: AS Roma Capolista, AC Milan Membuntuti
Klasemen Serie A 2025/2026 terkini mengejutkan! AS Roma memimpin puncak klasemen, AC Milan membuntuti, sementara Juventus makin tercecer. Cek update lengkapnya di sini sebelum berubah lagi!
Johan Kristiandi - Senin, 24 November 2025
Klasemen Terkini Serie A 2025/2026: AS Roma Capolista, AC Milan Membuntuti
Bagikan