Frieska JKT48 Ternyata Mengidolai Marc Marquez
BolaSkor.com - Anggota idol group JKT48, Frieska Anastasia, ternyata sudah lama mengidolai pembalap Repsol Honda, Marc Marquez. Bahkan, Frieska mengaku sudah mengikuti karier The Baby Alien sejak di Moto2.
Di balik sosok feminimnya, Frieska gemar menonton adu balap MotoGP di layar kaca. Adik Melody Nuramadhani Laksani itu selalu dibuat takjub dengan penampilan Marquez.
The Baby Alien merupakan pembalap yang mendominasi MotoGP dalam beberapa tahun terakhir. Seperti musim ini, Marquez sudah berhasil mengunci gelar juara dunia.
Baca Juga:
MotoGP Malaysia: Vinales Asapi Marquez, Rossi Tempati Posisi Keempat
Marc Marquez Dedikasikan Podium Kedua untuk Afridza
“Masih amazed sama Marquez, ajaib banget itu orang. Dulu nonton dia pas masih di Moto2, bukan MotoGP. Akhirnya naik juga dia ke MotoGP dan sering nonton sama bokap,” tulis Frieska di akun Instagram pribadi miliknya.
Tak hanya Marquez, Frieska juga menikmat aksi beberapa pembalap lain. Bahkan, Frieska mengetahui perkembangan rider musim ini.
“Senang lagi nonton MotoGP soalnya lagi seru selain Marquez. Ada Dovizioso, Vinales, Quartararo, Miller juga rising, ada kejutannya, menarik,” ujar Frieska.
Andhika Putra
8.253
Berita Terkait
Waketum PSSI Akui Salah Satu Calon Pelatih Timnas Indonesia Berasal dari Belanda
Hasil AFC Champions League Two 2025/2026: Persib Kalah di Singapura
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Atletico Madrid vs Inter Milan, Live Sebentar Lagi
AC Milan Masih Coba Tahan Mike Maignan, Chelsea Pantau Situasi
Dua Exco PSSI Terbang ke Eropa Malam Ini untuk Wawancara Calon Pelatih Timnas Indonesia
Arsenal vs Bayern Munchen: Persahabatan Eberechi Eze dan Michael Olise, dari Papan Catur ke Panggung Liga Champions
Fakta dan Statistik Menarik yang Perlu Diketahui Jelang Arsenal vs Bayern Munchen
Sukses di Australia Open 2025, Raymond/Joaquin Enggan Disamakan dengan The Minions
Bikin Lamine Yamal Mati Kutu, Marc Cucurella Tidak Mau Besar Kepala
Fakta dan Statistik Jelang Duel Liverpool vs PSV, Tim Tamu Hobi Cetak Gol Telat