Frank Lampard Diuntungkan Larangan Transfer Chelsea

Larangan transfer Chelsea dinilai bisa menguntungkan Frank Lampard.
Budi Prasetyo HarsonoBudi Prasetyo Harsono - Senin, 17 Juni 2019
Frank Lampard Diuntungkan Larangan Transfer Chelsea
Frank Lampard. (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Eks timnas Inggris, Paul Merson, menilai Frank Lampard bakal diuntungkan dengan larangan transfer Chelsea. Menurut Merson, beban Lampard akan terangkat.

Frank Lampard menjadi kandidat kuat manajer anyar Chelsea. Lampard diharapkan mampu menjadi suksesor Maurizio Sarri yang hengkang ke Juventus.

Performa Derby County yang ditangani Frank Lampard menjadi sorotan. Lampard dianggap cukup sukses meski The Rams belum promosi kembali ke Premier League.

Nantinya Frank Lampard akan datang ke Chelsea sebagai pendatang baru di Premier League. Namun, Lampard diprediksi tidak akan kesulitan beradaptasi di Stamford Bridge.

Baca Juga:

Roberto Di Matteo Dukung Frank Lampard Gantikan Maurizio Sarri di Chelsea

Legenda Man United Dukung Frank Lampard Tangani Chelsea

Frank Lampard

"Chelsea tidak mendatangkan manajer yang menghabiskan dana besar dalam bursa transfer. Hal itu membuatnya bebas dari beban karena membawa pemain," kata Paul Merson.

"Dengan Frank Lampard, Chelsea datang ke tim yang dia kenal. Fans akan bersabar karena dia adalah seorang legenda. Menurut saya, dia akan memuaskan Chelsea."

"Chelsea memiliki banyak pemain muda bagus yang sekarang butuh kesempatan. Jadi, larangan transfer bisa menjadi kesempatan memberi mereka kesempatan," imbuh Paul Merson.

Saat ini negosiasi Chelsea dengan Frank Lampard terkendala Derby County. Klub Lampard tersebut meminta kompensasi senilai 4 juta euro kepada The Blues.

Chelsea Frank Lampard Breaking News
Ditulis Oleh

Budi Prasetyo Harsono

Falling in love with the beauty of football because of Alessandro Del Piero and Paolo Maldini. Part time musician, full time journalist.
Posts

5.618

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Barcelona: Sama-sama Menggunakan Taktik 4-2-3-1
Chelsea akan menghadapi Barcelona pada lanjutan pekan lima fase liga Liga Champions di Stamford Bridge. Berikut prediksi susunan pemain kedua tim.
Arief Hadi - Selasa, 25 November 2025
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Barcelona: Sama-sama Menggunakan Taktik 4-2-3-1
Liga Indonesia
Jelang HUT Ke 97, Persija Luncurkan Buku Foto Bertajuk We Rise Again
Buku foto yang diluncurkan Persija ini jumlahnya terbatas. Persija hanya mencetak 97 buku yang bisa didapatkan mulai 28 November 2025.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Jelang HUT Ke 97, Persija Luncurkan Buku Foto Bertajuk We Rise Again
Prediksi
Prediksi Superkomputer soal Pemenang Laga Liga Champions Chelsea vs Barcelona
Chelsea akan menjamu Barcelona pada lanjutan laga Liga Champions di Stamford Bridge dan berikut prediksi pemenang versi superkomputer.
Arief Hadi - Selasa, 25 November 2025
Prediksi Superkomputer soal Pemenang Laga Liga Champions Chelsea vs Barcelona
Timnas
Asisten Arne Slot di Liverpool Disebut Masuk Daftar Kandidat Pelatih Timnas Indonesia
Nama Giovanni van Bronckhorst menjadi nama terbaru yang dikaitkan dengan Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Asisten Arne Slot di Liverpool Disebut Masuk Daftar Kandidat Pelatih Timnas Indonesia
Liga Indonesia
Persija vs PSIM di SUGBK, 29500 Tiket Sudah Terjual
Persija menyiapkan 50 ribu lembar tiket saat menjamu PSIM Yogyakarta di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Jumat (28/11).
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Persija vs PSIM di SUGBK, 29500 Tiket Sudah Terjual
Liga Champions
Jumpa Barcelona, Laga Spesial untuk Marc Cucurella
Pertandingan Liga Champions Chelsea vs Barcelona bukan hanya sarat nostalgia, tetapi juga spesial untuk Marc Cucurella.
Arief Hadi - Selasa, 25 November 2025
Jumpa Barcelona, Laga Spesial untuk Marc Cucurella
Liga Indonesia
Persija vs PSIM, Rizky Ridho Ungkap Penyesalan karena Absen Akibat Akumulasi Kartu Kuning
Rizky Ridho dipastikan absen bela Persija saat menjamu PSIM Yogyakarta, Jumat (28/11), karena sanksi akumulasi kartu kuning.
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Persija vs PSIM, Rizky Ridho Ungkap Penyesalan karena Absen Akibat Akumulasi Kartu Kuning
Berita
Fans MU Merapat, Cuma Main eFootball Bisa Nonton Langsung di Old Trafford
Fans MU merapat. Kalian bisa ke Old Trafford dengan modal main gim sepak bola virtual
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Fans MU Merapat, Cuma Main eFootball Bisa Nonton Langsung di Old Trafford
Liga Champions
Stamford Bridge Panggung yang Tepat untuk Barcelona Buktikan Kemampuan
Pelatih Barcelona Hansi Flick mengatakan skuad asuhannya siap menunjukkan kualitas terbaik menghadapi salah satu rival terbesar mereka.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Stamford Bridge Panggung yang Tepat untuk Barcelona Buktikan Kemampuan
Liga Champions
Enzo Maresca Sebut Resep Chelsea untuk Meredam Gaya Bermain Barcelona
Enzo Maresca menyadari ancaman besar yang dibawa Barcelona, terutama lewat gaya bermain agresif dan garis pertahanan tinggi.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Enzo Maresca Sebut Resep Chelsea untuk Meredam Gaya Bermain Barcelona
Bagikan