Final Piala Indonesia: Persija Ancam Berhenti Bertanding jika Ada Suporter Masuk Lapangan

Pada pertandingan putaran kedua Liga 1 2019, salah seorang suporter PSM Makassar mendekati lapangan dan mengoyakkan jaring gawang Persija Jakarta.
Hadi FebriansyahHadi Febriansyah - Rabu, 24 Juli 2019
Final Piala Indonesia: Persija Ancam Berhenti Bertanding jika Ada Suporter Masuk Lapangan
Manajer Persija Jakart, Ardhi Tjahjoko (BolaSkor.com/ Hadi Febriansyah)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com – Pada pertandingan putaran kedua Liga 1 2019, salah seorang suporter PSM Makassar mendekati lapangan dan mengoyakkan jaring gawang Persija Jakarta ketika bermain di Stadion Andi Mattalatta, 16 November lalu

Apabila kejadian tersebut terulang lagi, tim berjulukan Macan Kemayoran tersebut ingin pertandingan dihentikan. Karena ini akan mengganggu jalannya pertandingan dan merusak permainan kedua tim.

Persija Jakarta akan menantang PSM pada leg kedua babak final Piala Indonesia di Stadion Mattoangin, Minggu (28/7). Pada pertemuan pertama di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Minggu (21/7), Macan Kemayoran menang tipis, 1-0.

“Kami tahu kondisi stadion di sana berbeda dengan Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK). Saya sudah instruksikan juga. Seandanya ada penonton yang masuk ke sentel ban, saya tak mau bermain demi keamanan tim,” kata Manajer Persija, Ardhi Tjahjoko, di Lapangan PSAU TNI AU, Halim Perdanakusuma, Jakarta Timur, Rabu (24/7).

Baca Juga:

Pelatih PSM Darije Kalezic Bicara soal Cekcok dengan Asisten Persija di Tepi Lapangan

Ungkapan Ryuji Utomo Setelah Jadi Penentu Kemenangan Persija atas PSM

“Prosedurnya seperti itu. Kalau ada penonton yang masuk, saya ingin laga dihentikan,” imbuh Ardhi.

Persija hanya butuh hasil imbang atau pun tak kalah dengan margin lebih dari satu gol, dengan catatan, dapat membobol gawang PSM Makassar, untuk meraih gelar Piala Indonesia.

Oleh sebab itu, Macan Kemayoran mengantisipasi segala kejadian di luar dugaan yang dapat terjadi di Mattoangin.
Melihat kondisi musim lalu, pelatih Persija, Julio Banuelos kaget. Pelatih yang baru musim ini menangani Macan Kemayoran tersebut berharap panpel PSM dapat bertanggung jawab untuk menjaga keamanan dan kenyamanan pada leg kedua.

“Apabila itu terjadi, tidak ada rasa tanggung jawab dari panpel di sana. Kami berharap kondisi tetap kondusif,” imbuh Julio.

Persija jakarta Psm makassar Piala Indonesia Piala Indonesia 2018 Julio Banuelos Ardhi Tjahjoko
Posts

4.870

Berita Terkait

Timnas
Kualifikasi Piala Dunia 2026: Siap Tempur Lawan Arab Saudi dan Irak, Jordi Amat Berharap Wasit Bersikap Adil
Bek Timnas Indonesia, Jordi Amat, dalam kondisi prima jelang laga melawan Arab Saudi dan Irak pada Kualifikasi Piala Dunia 2026. Ia berharap wasit bersikap adil di dua laga tersebut.
Arief Hadi - Kamis, 02 Oktober 2025
Kualifikasi Piala Dunia 2026: Siap Tempur Lawan Arab Saudi dan Irak, Jordi Amat Berharap Wasit Bersikap Adil
Liga Indonesia
Singgung Tunggakan Gaji, Bernardo Tavares Mundur dari PSM Makassar
Di bawah arahan Bernardo Tavares, PSM Makassar menyudahi puasa gelar di Liga Indonesia selama 22 tahun.
Rizqi Ariandi - Rabu, 01 Oktober 2025
Singgung Tunggakan Gaji, Bernardo Tavares Mundur dari PSM Makassar
Klasemen
Klasemen Sementara Super League 2025/2026 hingga Pekan Ketujuh: Borneo FC Tak Terbendung, Persija Digusur PSIM
Persija turun ke peringkat ketiga usai dikalahkan Borneo FC Samarinda di Stadion Segiri, Minggu (28/9).
Rizqi Ariandi - Selasa, 30 September 2025
Klasemen Sementara Super League 2025/2026 hingga Pekan Ketujuh: Borneo FC Tak Terbendung, Persija Digusur PSIM
Liga Indonesia
Persija Kembali Kalah karena Main Tidak Efektif, Mauricio Souza Kesal
Persija menelan dua kekalahan beruntun, meski sejatinya mereka menguasai jalannya pertandingan.
Rizqi Ariandi - Selasa, 30 September 2025
Persija Kembali Kalah karena Main Tidak Efektif, Mauricio Souza Kesal
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Borneo FC Sempurna Usai Beri Persija Kekalahan Beruntun
Borneo FC Samarinda mengalahkan Persija Jakarta 3-1 di Stadion Segiri, Minggu (28/9).
Rizqi Ariandi - Minggu, 28 September 2025
Hasil Super League 2025/2026: Borneo FC Sempurna Usai Beri Persija Kekalahan Beruntun
Liga Indonesia
Pelatih Persija Tak Heran Borneo FC Ada di Puncak Klasemen dengan Catatan Mentereng
Borneo FC Samarinda menyandang status mentereng sebagai tim yang berhasil menyapu bersih lima laga dengan kemenangan.
Rizqi Ariandi - Minggu, 28 September 2025
Pelatih Persija Tak Heran Borneo FC Ada di Puncak Klasemen dengan Catatan Mentereng
Liga Indonesia
Link Streaming Borneo FC Samarinda vs Persija Jakarta Minggu 28 September 2025, Live Sebentar Lagi
Informasi mengenai link streaming Borneo FC vs Persija Jakarta dapat disimak melalui artikel di bawah ini.
Rizqi Ariandi - Minggu, 28 September 2025
Link Streaming Borneo FC Samarinda vs Persija Jakarta Minggu 28 September 2025, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung Borneo FC Samarinda vs Persija Jakarta, Minggu 28 September 2025
Simak informasi mengenai jadwal siaran langsung Borneo FC Samarinda vs Persija Jakarta melalui artikel di bawah ini.
Rizqi Ariandi - Minggu, 28 September 2025
Jadwal Siaran Langsung Borneo FC Samarinda vs Persija Jakarta, Minggu 28 September 2025
Liga Indonesia
Borneo FC Belum Terkalahkan, Persija Tetap Pede Incar 3 Poin di Segiri
Persija Jakarta bertekad untuk bangkit setelah menelan kekalahan perdana musim ini dari PSM.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 27 September 2025
Borneo FC Belum Terkalahkan, Persija Tetap Pede Incar 3 Poin di Segiri
Liga Indonesia
Ditanya Peluang Mainkan Andritany, Mauricio Souza Bela Carlos Eduardo
Andritany Ardhiyasa musim ini belum mendapatkan kesempatan bermain.
Rizqi Ariandi - Kamis, 25 September 2025
Ditanya Peluang Mainkan Andritany, Mauricio Souza Bela Carlos Eduardo
Bagikan