Final Liga Champions: Perang Statistik Cristiano Ronaldo Vs Mohamed Salah

Bagaimana Statistik antara Cristiano Ronaldo Vs Mohamed Salah?
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Sabtu, 26 Mei 2018
Final Liga Champions: Perang Statistik Cristiano Ronaldo Vs Mohamed Salah
Cristiano Ronaldo Vs Mohamed Salah (Sky Sports)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Real Madrid akan menghadapi Liverpool pada pertandingan final Liga Champions 2017-2018 di NSC Olimpiyskiy Stadium, Sabtu (26/5) waktu setempat atau Minggu dini hari WIB. Pertandingan tersebut diprediksi akan menjadi panggung bagi Cristiano Ronaldo dan Mohamed Salah untuk unjuk gigi.

Sejauh ini, Ronaldo dan Salah menempati posisi kedua sebagai pencetak gol terbanyak dengan 44 gol. Sementara itu, posisi puncak ditempati Lionel Messi dengan 45 gol.

Sky Sports melansir 82 persen gol yang diciptakan Mo Salah berasal dari kaki kiri. Adapun 61 persen gol Ronaldo dhasilkan oleh kaki kanannya.

Mohamed Salah memiliki tingkat konversi tembakan yang lebih baik serta mendulang assist lebih banyak dari CR7. Namun, Ronaldo memiliki ratio gol per menit yang lebih baik. Meskipun, tujuh dari 44 gol tersebut dihasilkan dari titik putih.

Ronaldo Vs Salah (Sky Sports)

Ketika Ronaldo dan Salah mencetak gol pertama, Liverpool maupun Real Madrid tak pernah menelan kekalahan.

Liverpool tak terkalahkan dalam 12 pertandingan dengan rincian sembilan kemenangan dan tiga hasil imbang ketika Salah membuka keran gol The Reds. Termasuk ketika pertandingan kontra Manchester City dan AS Roma.

Pada sisi lain, Real Madrid tidak terkalahkan dalam sembilan pertandingan ketika Ronaldo menjadi pencetak gol pertama. El Real mencatatkan delapan kemenangan plus satu hasil imbang.

Final liga champions Mohamed salah Cristiano Ronaldo Real Madrid Liverpool
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

18.285

Berita Terkait

Spanyol
Ada Udang di Balik Batu, Real Madrid Putuskan Puasa Belanja Pemain pada Tengah Musim Ini
Real Madrid memilih puasa belanja pada bursa transfer tengah musim. Di balik keputusan itu, tersimpan rencana besar yang bisa mengguncang bursa transfer musim panas. Ada apa sebenarnya?
Johan Kristiandi - Jumat, 30 Januari 2026
Ada Udang di Balik Batu, Real Madrid Putuskan Puasa Belanja Pemain pada Tengah Musim Ini
Inggris
Liverpool Krisis Bek Kanan, Arne Slot Tidak Mau Panik Belanja Pemain
Arne Slot mengatakan Liverpool hanya akan bertindak di bursa transfer jika itu bijaksana.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Liverpool Krisis Bek Kanan, Arne Slot Tidak Mau Panik Belanja Pemain
Inggris
Frimpong dan Bradley Cedera, Berikut 4 Pemain Liverpool yang Bisa Jadi Bek Kanan Darurat
Kemenangan telak 6-0 atas Qarabag di Liga Champions menyisakan kekhawatiran Liverpool dengan cederanya Jeremie Frimpong.
Yusuf Abdillah - Jumat, 30 Januari 2026
Frimpong dan Bradley Cedera, Berikut 4 Pemain Liverpool yang Bisa Jadi Bek Kanan Darurat
Spanyol
Performa Alvaro Arbeloa Tidak Memuaskan, Real Madrid Siap Tunjuk Unai Emery
Real Madrid mulai pasang kuda-kuda menghadapi situasi pelik di kursi pelatih. Nama Unai Emery mencuat sebagai kandidat kuat. Ada apa di balik layar Bernabeu?
Johan Kristiandi - Kamis, 29 Januari 2026
Performa Alvaro Arbeloa Tidak Memuaskan, Real Madrid Siap Tunjuk Unai Emery
Ragam
Arsenal dan 5 Tim yang Tidak Terkalahkan Selama Fase Liga atau Grup di Liga Champions
Fase liga Liga Champions 2025/2026 telah berakhir dan Arsenal menempati urutan satu tanpa pernah kalah. Arsenal bukan klub pertama yang melakukannya.
Arief Hadi - Kamis, 29 Januari 2026
Arsenal dan 5 Tim yang Tidak Terkalahkan Selama Fase Liga atau Grup di Liga Champions
Liga Champions
5 Kiper yang Bikin Gol di Liga Champions, Terbaru Anatoliy Trubin
Sepanjang sejarah, hanya lima penjaga gawang yang pernah mencetak gol di Liga Champions.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
5 Kiper yang Bikin Gol di Liga Champions, Terbaru Anatoliy Trubin
Liga Champions
Gagal Lolos Otomatis, Siapa Calon Lawan Real Madrid di Playoff 16 Besar Liga Champions?
Perburuan gelar Liga Champions ke-16 yang akan memperpanjang rekor Real Madrid belum terhenti, namun harus menempuh jalur lebih panjang.
Yusuf Abdillah - Kamis, 29 Januari 2026
Gagal Lolos Otomatis, Siapa Calon Lawan Real Madrid di Playoff 16 Besar Liga Champions?
Inggris
Liga Champions: Liverpool Hindari Play-off, Arne Slot Lega
Arne Slot, pelatih Liverpool, lega The Reds menghindari fase play-off Liga Champions usai menang telak 6-0 atas Qarabag.
Arief Hadi - Kamis, 29 Januari 2026
Liga Champions: Liverpool Hindari Play-off, Arne Slot Lega
Spanyol
Real Madrid Tersingkir dari Delapan Besar, Layak Kalah saat Melawan Benfica
Raja Eropa dengan 15 titel Liga Champions, Real Madrid, layak kalah saat melawan Benfica dan kini tersingkir dari delapan besar fase liga.
Arief Hadi - Kamis, 29 Januari 2026
Real Madrid Tersingkir dari Delapan Besar, Layak Kalah saat Melawan Benfica
Liga Champions
Liga Champions: Drama di Lisbon, Kiper Benfica Ciptakan Momen Magis dan Singkirkan Real Madrid dari Delapan Besar
Benfica lolos dramatis menjaga asa lolos ke fase gugur Liga Champions melalui kemenangan 4-2 atas Real Madrid.
Arief Hadi - Kamis, 29 Januari 2026
Liga Champions: Drama di Lisbon, Kiper Benfica Ciptakan Momen Magis dan Singkirkan Real Madrid dari Delapan Besar
Bagikan