Championship
Fendi Jonathan Jadi Presiden Baru PSMS, Ayam Kinantan Siap Kembali ke Level Atas


BolaSkor.com - PSMS Medan memperkenalkan presiden klub yang baru, saat menggelar laga uji coba melawan Garudayaksa di Stadion Utama Sumatra Utara, Sabtu (30/8).
Sosok tersebut adalah Fendi Jonathan. Fendi diperkenalkan menjadi Presiden anyar PSMS untuk pertama kalinya ke publik.
Fendi mengatakan, saat ini ada transisi dari manajemen lama ke manajemen baru dalam tubuh PSMS.
"Proses transisi dari manajemen lama ke yang baru berjalan lancar," ujar Fendi dalam konferensi pers usai laga, didampingi Pelatih Kas Hartadi dan Kapten Zikry Ferdiansyah.
"Kami hanya punya waktu satu bulan untuk mempersiapkan tim,"
"Prosesnya dari Juli ke saat ini start manajemen baru. Sampai saat ini pun masih proses transisi dan kita juga berkolaborasi agar PSMS semakin maju,"
Baca Juga:
Hasil Super League 2025/2026: PSIM Menang di Kandang Malut United
Hasil Super League 2025/2026: Persija ke Puncak Klasemen Setelah Menang di BIS
View this post on Instagram
Manajemen Baru PSMS Diisi Orang-orang Profesional
Tengku Sufiyanto
17.510
Berita Terkait
Usai Kalahkan Timnas Indonesia, Pelatih Irak: Sekarang Tekanan Ada di Arab Saudi

Scott McTominay Klaim Lebih Bisa Berkembang bersama Napoli ketimbang Manchester United
Kyle Walker Akui Hengkang ke AC Milan adalah Keputusan yang Salah

Link Streaming Belanda vs Finlandia, Minggu 12 Oktober 2025

Demi Bertahan di Manchester United, Harry Maguire Menolak Gaji Rp11 Miliar per Pekan
FIFA Bakal Larang Laga Liga Domestik di Luar Negeri

Olympic Day 2025, Saatnya Bergerak dan Dukung Tim Indonesia

Pengamat: Patrick Kluivert Tidak Kompeten, Alex Pastoor Jadi Pelatih Kepala

Skuad Piala Dunia Inggris Hanya untuk Pemain-pemain Berkarakter Kuat

Erling Haaland Tidak Terhentikan, Norwegia Menatap Piala Dunia Pertama sejak 1998
