FD PSSI Gelar Kursus untuk Pelatih Fisik Klub ISL 2014

BolaSkorBolaSkor - Selasa, 18 Maret 2014
FD PSSI Gelar Kursus untuk Pelatih Fisik Klub ISL 2014
FD PSSI Gelar Kursus untuk Pelatih Fisik Klub ISL 2014
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Jakarta - Divisi Football Development (FD) PSSI menggelar Refresher Course for Phyisical Coaches di Jakarta, 18-20 Maret 2014. Program yang mengundang seluruh pelatih fisik dari klub peserta Indonesia Super League (ISL) 2014.

Program Refresher Course for Phyisical Coaches ini merupakan bagian dari upaya PSSI untuk meningkatkan mutu SDM kepelatihan fisik. Setidaknya ada 22 pelatih fisik dari klub ISL 2014 yang ikut serta dalam kursus tersebut.

“Ya, ini merupakan bagian dari upaya kita meningkatkan mutu SDM kepelatihan di Indonesia. Yang terdekat kita mulai dari pelatih fisik. Kita mengundang 22 pelatih fisik klub ISL 2014 untuk ikut dalam kursus ini.

"Klub yang tidak memiliki pelatih fisik, tetap mengirimkan salah satu asisten pelatihnya. Selain itu, kita juga sertakan 4 pelatih fisik dari BTN,” papar Tommy Welly, Football Development Officer di Jakarta, Selasa (18/3).

Seperti dilansir ligaindoneisa, Satya Bagja ditunjuk sebagai isntruktur dalam kurusu tersebut. Satya sendiri merupakan salah satu instruktur pelatih fisik berlisensi dari AFC yang dimiliki Indonesia. Dalam kursus ini juga akan dihadiri oleh Technical Director FD PSSI, Joppie Lepel.

“Pak Satya sendiri baru saja mengikuti AFC Coach and Education Seminar di Kuala Lumpur, 27 Februari-5 Maret 2014 lalu. Tentunya, akan banyak ilmu dan informasi mutakhir terkait pelatih fisik yang bisa dibagi dalam kursus kali ini. Kita berharap dengan adanya diskusi dan sharing nanti, kualitas di sisi pelatihan disik bisa terangkat semua,” tambah Tommy.

Dalam kurusu tersebut ada beberapa materi yang akan disampaikan, diantaranya adalah aerobic training, warm up 11+, anaerobic training, recovery training dll. Seluruh sesi kursus akan berakhir pada Kamis (20/3) malam.

Tommy Welly ISL 2014 Football Development Officer Refresher Course for Phyisical Coaches Football Development (FD) PSSI FD PSSI Pelatih fisik Pssi
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Timnas
John Herdman Jamin Tak Bisa Diintervensi soal Pemilihan Pemain Timnas Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, siap mendengarkan masukan dari berbagai pihak.
Rizqi Ariandi - Rabu, 14 Januari 2026
John Herdman Jamin Tak Bisa Diintervensi soal Pemilihan Pemain Timnas Indonesia
Timnas
John Herdman Jadikan Tekanan dari Suporter Timnas Indonesia sebagai Kekuatan
John Herdman menyatakan kesiapannya menanggung beban sekaligus harapan tinggi dari suporter Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Selasa, 13 Januari 2026
John Herdman Jadikan Tekanan dari Suporter Timnas Indonesia sebagai Kekuatan
Timnas
PSSI Resmi Perkenalkan John Herdman sebagai Pelatih Timnas Indonesia
PSSI resmi memperkenalkan John Herdman sebagai kepala pelatih Timnas Indonesia kepada publik.
Arief Hadi - Selasa, 13 Januari 2026
PSSI Resmi Perkenalkan John Herdman sebagai Pelatih Timnas Indonesia
Timnas
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
PSSI awalnya akan memperkenalkan secara resmi John Herdman kepada awak media di Jakarta pada Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
Timnas
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Konferensi pers perdana John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia batal digelar pada hari ini, Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Timnas
PSSI Bebaskan John Herdman Pilih Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
John Herdman akan dibantu asisten pelatih lokal di Timnas Indonesia. Nantinya, Herdman yang bakal memilih asistennya itu.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
PSSI Bebaskan John Herdman Pilih Asisten Pelatih Lokal di Timnas Indonesia
Timnas
Nova Arianto Dipastikan Tidak Masuk Kandidat Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
Ketua Badan Tim Nasional, Sumardji, memastikan bahwa Nova Arianto tidak masuk kandidat asisten John Herdman.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
Nova Arianto Dipastikan Tidak Masuk Kandidat Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
Timnas
John Herdman Akan Bawa Dua Asisten dari Luar ke Timnas Indonesia
John Herdman rencananya akan membawa dua asisten pelatih dari luar negeri ke Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Kamis, 08 Januari 2026
John Herdman Akan Bawa Dua Asisten dari Luar ke Timnas Indonesia
Timnas
Kurniawan Dwi Yulianto Dinilai Cocok Jadi Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
John Herdman akan dibantu pelatih lokal sebagai asisten di Timnas Indonesia. Kurniawan Dwi Yulianto dianggap cocok mengisi pos tersebut.
Rizqi Ariandi - Rabu, 07 Januari 2026
Kurniawan Dwi Yulianto Dinilai Cocok Jadi Asisten John Herdman di Timnas Indonesia
Timnas
John Herdman Bagian dari Rencana Jangka Panjang PSSI untuk Timnas Indonesia
John Herdman akan dikontrak selama dua tahun dengan opsi perpanjangan dua tahun. Herdman jadi bagian dari proyek jangka panjang PSSI.
Rizqi Ariandi - Selasa, 06 Januari 2026
John Herdman Bagian dari Rencana Jangka Panjang PSSI untuk Timnas Indonesia
Bagikan