Fans Ejek Ronaldo Homo, Barcelona Terancam Sanksi

Laga El Clasico berakhir anti klimaks setelah Barcelona dan Real Madrid hanya bermain imbang 1-1 dalam lanjutan pertandingan La Liga Santander 2016/17, yang dihelat di Camp Nou pada Sabtu (3/12/16). Gagal memetik kemenangan di kandang sendiri jelas menjadi kekecewan bagi kubu Barcelona untuk mempersempit jarak dengan Real Madrid di klasemen La Liga Santader.
satriasatria - Senin, 05 Desember 2016
Fans Ejek Ronaldo Homo, Barcelona Terancam Sanksi
©getty-images
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Fans Ejek Ronaldo Homo, Barcelona Terancam Sanksi- Laga El Clasico berakhir anti klimaks setelah Barcelona dan Real Madrid hanya bermain imbang 1-1 dalam lanjutan pertandingan La Liga Santander 2016/17, yang dihelat di Camp Nou pada Sabtu (3/12/16). Gagal memetik kemenangan di kandang sendiri jelas menjadi kekecewan bagi kubu Barcelona untuk mempersempit jarak dengan Real Madrid di klasemen La Liga Santader.

Namun, kini kekecewaan Barcelona kian bertambah besar setelah mereka terancam sanksi dari otoritas Sepak bola Spanyol, Liga de Futbol Profesional (LFP), akibat ulah suporternya yang menyanyikan lagu ejekan kepada Cristiano Ronaldo.

Bahkan, hinaan yang menyebut mega bintang Real Madrid itu penyuka sesama jenis, tak henti-hentinya dilantunkan pendukung setia Los Cules di Camp Nou hingga pertandingan usai.

Seperti yang dilansir dari Daily Mail, Presiden LFP, Javier Tebas, menyatakan pihaknya akan menyelidiki masalah ini dan kemungkinan akan memberikan tindakan tegas sebagai efek jera.

Terlebih, kejadian itu bukanlah yang pertama kali menimpa Cristiano Ronaldo. Pemain asal Portugal ini juga menerima ejekan yang sama dari pendukung Atletico saat kedua tim bertemu pada 19 November lalu.

Bahkan gelandang Atletico, Koke, diduga juga melakukan serangan yang bersifat homophobia secara verbal kepada Ronaldo saat kedua pemain bersitegang di lapangan.

Dan menurut stasiun radio Spanyol, Cadena Cope, Ronaldo merespon hinaan Koke dengan mengatakan, "Saya homo yang kaya raya."

Daily Mail
Cristiano Ronaldo Barcelona Luis enrique Real Madrid Zinedine Zidane La Liga Spanyol
Ditulis Oleh

satria

Talk Less, Do More #LetsMove
Posts

1.688

Berita Terkait

Liga Indonesia
Real Madrid vs Barcelona Legends Akan Getarkan GBK, Sambut 500 Tahun Jakarta
Pertandingan El Clasico akan hadir di Jakarta, dalam tajuk “Clash of Legends Jakarta” di Stadion Utama Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta, pada 18 April 2026.
Tengku Sufiyanto - Senin, 12 Januari 2026
Real Madrid vs Barcelona Legends Akan Getarkan GBK, Sambut 500 Tahun Jakarta
Spanyol
Juara Piala Super Spanyol, Pelecut Semangat Barcelona untuk Raih Trofi Tersisa
FC Barcelona mempertahankan titel Piala Super Spanyol usai menang 3-2 atas Real Madrid di King Abdullah Sports City.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Juara Piala Super Spanyol, Pelecut Semangat Barcelona untuk Raih Trofi Tersisa
Spanyol
Real Madrid Kalah Lagi di Final Piala Super Spanyol, Perasaan Xabi Alonso Campur Aduk
Real Madrid kalah 2-3 kontra Barcelona di final Piala Super Spanyol dan Xabi Alonso mengaku perasaannya campur aduk melihat Los Blancos.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Real Madrid Kalah Lagi di Final Piala Super Spanyol, Perasaan Xabi Alonso Campur Aduk
Spanyol
Rating Pemain Barcelona dan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol: Raphinha Bintang Laga
El Clasico di final Piala Super Spanyol berakhir 3-2 untuk kemenangan Barcelona atas Real Madrid. Berikut rating pemain kedua tim.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Rating Pemain Barcelona dan Real Madrid di Final Piala Super Spanyol: Raphinha Bintang Laga
Hasil akhir
Hasil Laga: Atasi Real Madrid 3-2, Barcelona Pertahankan Gelar Piala Super Spanyol
Real Madrid tidak mampu mengubah peruntungan. Seperti musim lalu, Barcelona menjadi juara Piala Super Spanyol. Kali ini Blaugrana menang 3-2.
Arief Hadi - Senin, 12 Januari 2026
Hasil Laga: Atasi Real Madrid 3-2, Barcelona Pertahankan Gelar Piala Super Spanyol
Spanyol
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Pemecatan Ruben Amorim oleh Manchester United sejatinya dapat memberikan jalan bagi Marcus Rashford untuk kembali ke Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Manchester United Pecat Ruben Amorim, Barcelona Ingin Permanenkan Marcus Rashford
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Real Madrid akan menghadapi Barcelona pada final Piala Super Spanyol 2026 di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: Xabi Alonso Siapkan Rencana untuk Redam Lamine Yamal
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: Rekor Duel Barcelona vs Real Madrid
Rivalitas Barcelona dan Real Madrid akan kembali tersaji di final Piala Super Spanyol 2026 yang berlangsung di King Abdullah Sports City, Jeddah, Arab Saudi.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Final Piala Super Spanyol: Rekor Duel Barcelona vs Real Madrid
Jadwal
Jadwal Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, Senin 12 Januari 2026
Barcelona akan melawan Real Madrid pada pertandingan final Piala Super Spanyol 2025-2026, di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) pukul 02.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Jadwal Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, Senin 12 Januari 2026
Spanyol
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol
Final Piala Super Spanyol sarat tekanan! Jika Real Madrid tumbang dari Barcelona, bagaimana nasib Xabi Alonso? Simak laporan terbaru, sikap manajemen, dan spekulasi panas jelang El Clasico final.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol
Bagikan