Falcao Tiba di Markas Latihan MU

BolaSkorBolaSkor - Senin, 01 September 2014
Falcao Tiba di Markas Latihan MU
Falcao Tiba di Markas Latihan MU
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Manchester - Penyerang AS Monaco asal Kolombia, Radamel Falcao, tiba di pusat latihan Manchester United di Carrington, untuk menjalai tes kesehatan, Senin (1/9) waktu setempat. Datangnya Falcao ke Carrington memastikan kabar jika ia akan segera bergabung dengan Setan Merah dengan status pinjaman. Falcao4Dilansir Daily Mail, alcao datang ke Manchester dari Monaco dengan menggunakan sebuah jet pribadi, setelah itu dengan menggunakan mobil ditemani oleh staf United, penyerang 28 tahun tersebut bergegas menuju Carrington. Manchester United secara resmi meminjam Falcao dengan dana yang cukup fantastis bagi seorang pemain dengan status pinjaman. Falcao dipinjam United dengan bayaran mencapai 12 juta poundsterling, atau setara dengan Rp 234 miliar. Falcao menjadi pemain keanam yang didatangkan Setan Merah setelah sebelumnya berhasil mendaratkan beberapa pemain antara lain, Luke Shaw, Ander Herrera, Marcos Rojo, Angel Di Maria, dan Daley Blind. Guna mendatangkan para pemain tersebut United mengeluarkan dana hingga mencapai 160,5 juta poundsterling, atau setara dengan Rp 3, 24 triliun. Ini merupakan rekor belanja jor-joran United dalam jangka waktu 10 tahun terakhir. Falcao2 Sebelumnya, Falcao didatangkan AS Monaco dari Atletico Madrid dengan banderol tinggi yaitu sebesar 60 juta euro. Sayang, dana tinggi yang digelontorkan Monaco tak mendapat kompensasi positif dari sang pemain yang lebih banyak dibekap cedera. Selama 2 musim membela Monaco, Falcao baru mengemas 13 gol dari 22 penampilan. Kedatangan Falcao ke Manchester United diharapkan menjadi suntikan kekuatan bagi Setan Merah yang dalam 3 laga awal ajang Liga Inggris, gagal meraih kemenangan. falcao juga dikabarkan bakal menjadi alternatif pengganti Robin van Persie yang harus kembali ke meja operasi akibat menderita cedera lutut.
Radamel Falcao AS Monaco Manchester United Carrington
Ditulis Oleh

BolaSkor

Admin Bolaskor.com
Posts

11.190

Berita Terkait

Spanyol
PSG Tantang Barcelona dalam Perburuan Marcus Rashford, Manchester United Diuntungkan
PSG dikabarkan siap menikung Barcelona untuk mempermanenkan Marcus Rashford. Les Parisiens disebut menyiapkan tawaran hingga 50 juta euro, jauh di atas opsi Barca. Siapa yang akhirnya menang?
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
PSG Tantang Barcelona dalam Perburuan Marcus Rashford, Manchester United Diuntungkan
Berita
Fans MU Merapat, Cuma Main eFootball Bisa Nonton Langsung di Old Trafford
Fans MU merapat. Kalian bisa ke Old Trafford dengan modal main gim sepak bola virtual
Rizqi Ariandi - Selasa, 25 November 2025
Fans MU Merapat, Cuma Main eFootball Bisa Nonton Langsung di Old Trafford
Inggris
Pemain Everton Kena Kartu Merah karena Berkelahi dengan Rekan Satu Tim, Ruben Amorim Iri
Ruben Amorim mengatakan antara dua pemain Everton Idrissa Gueye dan Michael Keane menunjukkan hasrat menang yang menggebu-gebu.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Pemain Everton Kena Kartu Merah karena Berkelahi dengan Rekan Satu Tim, Ruben Amorim Iri
Inggris
Manchester United Dibekuk 10 Pemain Everton, Ruben Amorim Frustrasi
Pelatih Manchester United Ruben Amorim menilai tim asuhannya layak kalah setelah takluk 0-1 dari Everton pada laga pekan ke-12 Premier League di Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Manchester United Dibekuk 10 Pemain Everton, Ruben Amorim Frustrasi
Inggris
Kejadian Langka di Old Trafford, Idrissa Guaye Diusir Wasit karena Ribut dengan Rekan Setim
Laga Manchester United melawan Everton di Old Trafford, Selasa (25/11) dini hari WIB, diwarnai kejadian menarik ketika pemain tim tamu Idrissa Gueye diusir wasit setelah memukul rekan setimnya.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Kejadian Langka di Old Trafford, Idrissa Guaye Diusir Wasit karena Ribut dengan Rekan Setim
Inggris
Setelah 17 Kali Gagal, David Moyes Akhirnya Bisa Menang di Old Trafford
David Moyes telah gagal meraih kemenangan dalam 17 pertandingan Premier League sebelumnya di Old Trafford.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Setelah 17 Kali Gagal, David Moyes Akhirnya Bisa Menang di Old Trafford
Hasil akhir
Hasil Premier League: Lawan 10 Pemain Everton, Manchester United Tumbang di Old Trafford
Manchester United kalah tipis 0-1 dari Everton di laga lanjutan Premier League, Selasa (25/11) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Selasa, 25 November 2025
Hasil Premier League: Lawan 10 Pemain Everton, Manchester United Tumbang di Old Trafford
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Manchester United vs Everton, Live Sebentar Lagi
Nonton Manchester United vs Everton dini hari ini! Simak jadwal lengkap dan link streaming resmi Premier League 2025/2026. MU incar tiga poin untuk tembus zona Liga Champions bertepatan dengan satu tahun kepemimpinan Ruben Amorim!
Johan Kristiandi - Senin, 24 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Manchester United vs Everton, Live Sebentar Lagi
Inggris
Ruben Amorim Berikan Kabar Buruk untuk Kobbie Mainoo dan Joshua Zirkzee
Ruben Amorim memberi sinyal buruk untuk Kobbie Mainoo dan Joshua Zirkzee terkait posisi mereka di skuad utama Manchester United. Simak alasan mengejutkannya jelang bursa transfer!
Johan Kristiandi - Senin, 24 November 2025
Ruben Amorim Berikan Kabar Buruk untuk Kobbie Mainoo dan Joshua Zirkzee
Inggris
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Manchester United vs Everton
Prediksi superkomputer Opta untuk duel Manchester United vs Everton mengejutkan! MU diunggulkan besar untuk menang pada laga Premier League dini hari ini. Cek peluang lengkap dan analisisnya di sini!
Johan Kristiandi - Senin, 24 November 2025
Superkomputer Prediksi Pemenang Duel Manchester United vs Everton
Bagikan