Faktor Mario Gomez Buat Persija Jakarta Pandang Tinggi Borneo FC

Caretaker pelatih Persija Jakarta, Sudirman, berharap keinginan keras membuahkan poin.
Frengky AruanFrengky Aruan - Kamis, 26 September 2019
Faktor Mario Gomez Buat Persija Jakarta Pandang Tinggi Borneo FC
Caretaker pelatih Persija Jakarta, Sudirman. (Media Persija)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Sosok Mario Gomez memberi pengaruh besar terhadap performa Borneo FC di Liga 1 2019. Hal ini diakui oleh caretaker pelatih Persija Jakarta, Sudirman.

Bagi Sudirman, Borneo FC era Mario Gomez menjadi tim yang patut diperhitungkan. Pandangan tinggi pun diarahkan ke skuat Pesut Etam jelang pertemuan di Stadion Segiri, Samarinda, Jumat (27/9).

"Borneo FC tim yang bagus. Sangat kompak, terutama sejak ditangani Gomes. Jadi laga nanti akan menjadi partai yang berat," kata Sudirman.

Namun demikian, tekad mendapat poin tetap diapungkan. Poin demi poin terus diharapkan Persija dalam beberapa waktu belakangan mengingat posisi di klasemen tidak aman.

Baca Juga:

Persoalan Marko Simic sehingga Ditinggal Persija Jakarta dalam Lawatan ke Markas Borneo FC

Rezaldi Hehanussa, Novri Setiawan, dan Riko Simanjuntak Kembali Dipanggil ke Timnas Indonesia

"Laga besok sangat penting buat kami, karena tahu di mana posisi kami. Mau tidak mau, kami datang ke lapangan dengan motivasi untuk memenangkan pertandingan. Kalau punya keinginan keras, semoga bisa mendapat hasil bagus, karena semangat tinggi dibutuhkan."

"Saya sendiri yakin dengan komposisi saat ini. Mungkin yang utama, pemain punya kemauan keras keluar dari zona tidak nyaman, zona yang seharusnya Persija tidak berada di situ. Saya menekankan kepada pemain, bahwa yang bantu tim adalah pemain sendiri. Kalau masing-masing punya keinginan keras dan sungguh-sungguh untuk keluar, Insya Allah bisa keluar," tambah Sudirman.

Hal senada juga disampaikan oleh Tony Sucipto. "Laga besok sangat penting. Yang pasti kami datang ingin tiga poin itu maksimal, kalau tidak setidaknya bisa curi satu poin."

Persija saat ini berada di peringkat ke-13 setelah sempat berada di zona degradasi. Persija baru mengumpulkan 20 poin dari 18 laga. Sementara Borneo FC sementara di tempat keenam dengan 30 poin dari 19 pertandingan.

Persija jakarta Sudirman Borneo FC Liga 1 Breaking News
Ditulis Oleh

Frengky Aruan

Posts

15.464

Berita Terkait

Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Superkomputer Opta memprediksi hasil Juventus vs Cremonese di Serie A 2025/2026. Peluang menang Bianconeri sangat besar. Simak persentasenya!
Johan Kristiandi - Senin, 12 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Juventus vs Cremonese: Peluang Menang Bianconeri Sangat Besar
Timnas
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
PSSI awalnya akan memperkenalkan secara resmi John Herdman kepada awak media di Jakarta pada Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
John Herdman Kurang Fit, Sesi Perkenalan Resmi Diundur ke 13 Januari
Liga Indonesia
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Fajar Fathurrahman dikabarkan bakal bergabung ke Persija Jakarta setelah berpisah dengan Borneo FC Samarinda.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Mauricio Souza Tanggapi Rumor Fajar Fathurrahman Gabung Persija Jakarta
Liga Indonesia
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Pelatih Persija, Mauricio Souza, menilai kekalahan tim asuhannya dari Persib Bandung disebabkan oleh dua kesalahan individu.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Kalah dari Persib Akibat Dua Kesalahan Individu
Liga Indonesia
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Persija Jakarta kembali menelan kekalahan saat bertandang ke markas Persib Bandung. Kali ini, Macan Kemayoran kalah oleh gol tunggal Beckham Putra.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Persija Dikalahkan Persib, The Jakmania Tuntut Manajemen Evaluasi Pemain
Lainnya
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Bandung bjb Tandamata gagal melanjutkan tren positif usai kalah dari Jakarta Popsivo Polwan. Di laga pembuka musim, Bandung bjb Tandamata menang atas Livin.
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
Bandung bjb Tandamata Petik Pelajaran dari Kekalahan Lawan Jakarta Popsivo Polwan
Timnas
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Konferensi pers perdana John Herdman sebagai pelatih Timnas Indonesia batal digelar pada hari ini, Senin (12/1).
Rizqi Ariandi - Senin, 12 Januari 2026
PSSI Batalkan Konferensi Pers Pelatih Baru Timnas Indonesia John Herdman Hari Ini
Lainnya
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Kontingen Indonesia meraih 91 medali emas, 111 medali perak, dan 131 medali perunggu di SEA Games 2025 Thailand.
Tengku Sufiyanto - Senin, 12 Januari 2026
Indonesia Raih 91 Emas SEA Games 2025 dan Rebut Posisi Runner Up, CdM Apresiasi Seluruh Dukungan Berbagai Pihak
Hasil akhir
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Laga Serie A antara Fiorentina melawan AC Milan di Stadion Artemio Franchi, Minggu (11/1) malam WIB, berakhir imbang 1-1.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Serie A: Christopher Nkunku Cetak Gol Telat, AC Milan Imbang 1-1 di Fiorentina
Hasil akhir
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Arsenal mengalahkan Portsmouth 4-1 pada laga putaran ketiga Piala FA yang berlangsung di Fratton Park, Minggu (11/1) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Hasil Piala FA: Martinelli Hat-trick, Arsenal Hajar Portsmouth 4-1
Bagikan