Fajar Alfian Punya Harapan Khusus Ramadan Tahun Ini


BolaSkor.com - Pebulu tangkis Indonesia, Fajar Alfian, memiliki harapan khusus pada Ramadan tahun ini. Selain ingin khusyuk beribadah, Fajar ingin penampilannya semakin membaik.
“Untuk tahun ini kalau di bulu tangkis semoga pretasi saya bisa semakin baik," ujar Fajar.
Seperti tahun sebelumnya, Ramadan kali ini, Fajar harus menjalani jauh dari keluarga. Pada 2019, Fajar berpuasa dan merayakan Idul Fitri sambil menjalani turnamen.
Baca Juga:
Libur Turnamen, Anthony Tidak Ingin Kondisi Fisiknya Menurun
PBSI Tak Masalah Andai Piala Thomas dan Uber Kembali Ditunda
Sementara kali ini, turnamen memang tengah libur, tetapi Fajar tak bisa keluar dari asrama PBSI akibat pandemi virus corona. Fajar memilih bertahan ketimbang pulang.
Meski tak bisa kembali ke rumah, Fajar tak ingin mengeluh. Pasangan Muhammad Rian Ardianto itu mencoba mengambil hikmah dari situasi yang terjadi.
“Saya sih ambil hikanhnya saja. Tahun lalu biasanya kan Lebaran itu ada turnamen, sekarang latihan saja cuma 40 persen. Kami jaga kebugaran saja," jelas Fajar.
Andhika Putra
8.253
Berita Terkait
Hasil Juventus vs AC Milan: Penalti Christian Pulisic Gagal, Duel Berakhir Tanpa Pemenang

Hasil LaLiga: Hajar Barcelona 4-1, Sevilla Akhiri Puasa Kemenangan

Gemilang di Persib Bandung, Teja Paku Alam Berharap Dapat Panggilan Timnas Indonesia

Bek Persib Bandung Prediksi Timnas Indonesia Tak Lolos ke Piala Dunia 2026

Link Live Streaming Juventus vs AC Milan, Senin 6 Oktober 2025

Cara Menonton dan Link Streaming Brentford vs Manchester City, Live Sebentar Lagi

Arti Kemenangan Dramatis atas Liverpool buat Chelsea dan Enzo Maresca

Thailand dan Vietnam Jadi Lawan Berat, Bek Timnas U-23 Ingin Pertahankan Medali Emas di SEA Games 2025

Rekor Menyedihkan Kapten Arsenal Martin Odegaard Bikin Mikel Arteta Frustrasi

Sirkuit Mandalika Masih Angker buat Marc Marquez, Gagal Finis dan Alami Cedera Tulang Selangka
