Fabio Quartararo Minta Masyarakat Dunia Tidak Lupa Cuci Tangan

Fabio Quartararo berharap masyarakat dunia tabah menjalani social distancing.
Andhika PutraAndhika Putra - Minggu, 29 Maret 2020
Fabio Quartararo Minta Masyarakat Dunia Tidak Lupa Cuci Tangan
Fabio Quartararo (Zimbio)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Pembalap Petronas Yamaha, Fabio Quartararo, mengaku bosan menjalani social distancing. Namun, rider asal Prancis itu sadar, cara tersebut paling ampuh untuk memerangi virus corona.

Social distancing dilakukan hampir seluruh masyarakat dunia. Quartararo menitip pesan agar tidak lupa cuci tangan demi meminimalisir penularan virus corona.

“Saya rasa hal terpenting adalah tetap di rumah. Saya tahu itu membosankan. Saya senang pergi ke luar, suka berlatih, nonton film, tapi solusi terbaik tetap di rumah dan menjaga keselamatan,” ujar Quartararo dikutip dari GPone.

Baca Juga:

Valentino Rossi Ungkap Hal yang Dibicarakan dengan Motornya Sebelum Balapan

Ikuti Social Distancing, Fabio Quartararo Merasa Jemu

“Ini pesan yang ingin saya bagi ke semua orang. Jangan lupa cuci tangan, berusaha menjaga jarak, dan tak ada kontak fisik dengan orang-orang. Itu yang terpenting pada periode ini. Kami harus lebih bertanggung jawab," sambungnya.

Saat ini, Quartararo belum tahu kapan balapan perdana MotoGP 2020 akan dimulai. Akan tetapi, Rookie of the Year musim lalu itu tetap menjaga kondisi fisik selama berada di rumah.

“Kami tak tahu kapan perlombaan akan dimulai, tapi kami harus 100 persen fit dan siap untuk balapan pertama. Jadi saya berlatih keras. Saya tak sabar memulai musim baru," ujar Fabio Quartararo.

Breaking News Motogp MotoGP 2020 Fabio Quartararo Virus Corona
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Timnas
John Herdman Ingin Cetak Sejarah, Bawa Timnas Indonesia Juara Piala AFF 2026
John Herdman antusias menyambut Piala AFF 2026. Herdman bertekad mengakhiri penantian panjang fans supaya Garuda angkat piala.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
John Herdman Ingin Cetak Sejarah, Bawa Timnas Indonesia Juara Piala AFF 2026
Inggris
Ada Banyak Pilihan, Manchester United Dilarang Permanenkan Michael Carrick
Gary Neville tegas menolak Michael Carrick jadi manajer permanen Manchester United. MU diminta bersabar demi masa depan klub.
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Ada Banyak Pilihan, Manchester United Dilarang Permanenkan Michael Carrick
Italia
Bersedia Balikan dengan Inter Milan, Ivan Perisic Punya Satu Misi Khusus
Ivan Perisic dikabarkan siap kembali ke Inter Milan. Winger berpengalaman itu punya misi khusus demi membantu Nerazzurri bersaing di Serie A musim ini.
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Bersedia Balikan dengan Inter Milan, Ivan Perisic Punya Satu Misi Khusus
Berita
ASICS Turun Gunung ke Sepak Bola Indonesia, Gandeng Ridho hingga Nova Arianto
ASICS meluncurkan sepatu sepak bola yang menandai momen kembalinya mereka ke industri si kulit bundar di tanah air.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
ASICS Turun Gunung ke Sepak Bola Indonesia, Gandeng Ridho hingga Nova Arianto
Italia
Akhirnya Uang yang Berbicara, Mike Maignan Punya Kabar Baik untuk AC Milan
AC Milan akhirnya menaikkan tawaran kontrak untuk Mike Maignan. Negosiasi yang sempat alot kini mendekati kata sepakat. Kabar baik untuk Rossoneri!
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Akhirnya Uang yang Berbicara, Mike Maignan Punya Kabar Baik untuk AC Milan
Liga Indonesia
Resmi, Persija Datangkan Fajar Fathurrahman Bek Berlabel Timnas Indonesia
Persija mendatangkan Fajar Fathurrahman yang sebelumnya membela Borneo FC. Fajar dikontrak selama 3,5 musim.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
Resmi, Persija Datangkan Fajar Fathurrahman Bek Berlabel Timnas Indonesia
Liga Champions
Toni Kroos Klaim Barcelona Tidak Akan Juara Liga Champions
Toni Kroos meragukan peluang Barcelona menjuarai Liga Champions musim ini. Meski tampil dominan di Spanyol, Blaugrana dinilai bakal kesulitan di Eropa.
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Toni Kroos Klaim Barcelona Tidak Akan Juara Liga Champions
Timnas
Hasil Drawing Piala AFF 2026: Timnas Indonesia Satu Grup dengan Vietnam
Hasil undian ASEAN Hyundai Cup 2026 atau Piala AFF 2026 menempatkan Timnas Indonesia di Grup A bersama Vietnam, Singapura, Kamboja, Brunei/Timor Leste
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
Hasil Drawing Piala AFF 2026: Timnas Indonesia Satu Grup dengan Vietnam
Italia
Superkomputer Prediksi Hasil Como vs AC Milan: Perbedaan Peluang Menang Sangat Tipis
Superkomputer Opta memprediksi hasil Como vs AC Milan di Serie A 2025/2026. Peluang menang kedua tim nyaris seimbang, siapa bakal keluar sebagai pemenang?
Johan Kristiandi - Kamis, 15 Januari 2026
Superkomputer Prediksi Hasil Como vs AC Milan: Perbedaan Peluang Menang Sangat Tipis
Timnas
John Herdman Teringat Newcastle saat Melihat Timnas Indonesia
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, mengatakan gairah sepak bola di Indonesia mirip dengan Newcastle.
Rizqi Ariandi - Kamis, 15 Januari 2026
John Herdman Teringat Newcastle saat Melihat Timnas Indonesia
Bagikan