Fabio Quartararo Justru Merasa Stres Menatap Lomba Kandangnya di Prancis

Nama Quartararo jadi pusat perhatian ketika meraih pole position di kualifikasi MotoGP Spanyol.
Hendry WibowoHendry Wibowo - Rabu, 08 Mei 2019
Fabio Quartararo Justru Merasa Stres Menatap Lomba Kandangnya di Prancis
Fabio Quartararo (Twitter/Petronas Yamaha)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Nama Fabio Quartararo menghiasi headline media dunia saat secara mengejutkan meraih pole position pada sesi kualifikasi MotoGP Spanyol, Sabtu (04/05) lalu.

Hebatnya kala itu, Quartararo juga berstatus pembalap termuda yang berhasil mendapatkan pole position pada kelas tertinggi Kejuaraan Dunia Balap Motor.

Baca Juga:

Tes MotoGP Jerez: Fabio Quartararo Unjuk Gigi Lagi, Valentino Rossi Gagal Kompetitif

Baru Dicoba, Alex Rins Sudah Rusak Komponen Swingarm Baru Milik Suzuki

Sayangnya rekam jejak positif saat kualifikasi, tidak berlanjut ke lomba. Sedang menempati posisi kedua, tiba-tiba motor Yamaha YZR-M1 geberan Quartararo mengalami kendala teknis, sehingga ia gagal finis.

Namun tidak bisa dimungkiri, Quartararo telah menunjukkan potensi luar biasa. Menariknya lomba putaran kelima akan berlangsung di Sirkuit Le Mans, Prancis, lomba kandang pembalap berusia 20 tahun itu.

Hasil di MotoGP Spanyol, tentunya bakal mempertebal rasa percaya diri Quartararo menuju Le Mans. Tapi menariknya, ia justru merasakan stres lebih beasar di MotoGP Prancis.

"Seperti yang kami tahu, lomba berikutnya berlangsung di Prancis. Mungkin saya akan lebih stres dari biasanya," Quartararo menuturkan.

"Tapi bakal banyak fan saya di Le Mans dan ini bakal jadi motivasi tambahan buat saya," lanjut pembalap Petronas Yamaha Sepang Racing Team itu.

Menurutny Le Mans merupakan tipe sirkuit yang stop and go. Alhasil motor butuh akselerasi maksimal untuk menaklukkan sirkuit. Quartararo sendiri memprediksi motor Yamaha bisa kompetitif.*

Baca Berita Selengkapnya soal MotoGP Lainnya di KabarOto.com

Fabio Quartararo Breaking News MotoGP 2019 Petronas Yamaha Sepang Racing Team
Ditulis Oleh

Hendry Wibowo

Motorsports Enthusiast and Giallorossi Fan
Posts

2.794

Berita Terkait

Liga Indonesia
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Persija Jakarta mendatangkan bomber tajam asal Maroko, Alaeddine Ajaraie. Ia datang untuk membawa Persija ke tangga juara Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Inggris
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Rene Meulensteen meyakini bahwa Senne Lammens belum cukup bagus untuk menjadi kiper pilihan utama Manchester United.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Timnas
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Jelang Piala AFF 2026, pelatih Singapura, Gavin Lee, memuji kiprah John Herdman, nakhoda baru Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Liga Indonesia
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Persija resmi mendatangkan Alaeddine Ajaraie. Penyerang tajam asal Maroko yang teruji di Liga India.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Persija Jakarta Datangkan Penyerang Tajam Maroko dari Liga India
Timnas
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Timnas Indonesia akan memainkan laga perdananya di Piala AFF 2026 menghadapi Kamboja pada 27 Juli mendatang.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Resmi, Berikut Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala AFF 2026
Italia
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan
Mike Maignan tampil luar biasa dengan berhasil mengamankan tujuh dari delapan tembakan on target Como.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Laga Lawan Como Bukti AC Milan Membutuhkan Mike Maignan
Timnas
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Rizky Ridho percaya diri menatap Piala AFF 2026 bersama pelatih baru Timnas Indonesia asal Inggris, John Herdman.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Bertekad Akhiri Kutukan, Rizky Ridho Pasang Target Juara Piala AFF 2026 di Era John Herdman
Berita
Sarga.co Sukses Gelar Indonesia Rising Stars Award 2026, Panggung Apresiasi Insan Berkuda Nasional
Indonesia Rising Stars Award menjadi terobosan cemerlang dari Sarga.co untuk mengapresiasi insan berkuda di Indonesia.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Sarga.co Sukses Gelar Indonesia Rising Stars Award 2026, Panggung Apresiasi Insan Berkuda Nasional
Lainnya
Bertekad Bangkit, Bandung bjb Tandamata Ingin Sapu Bersih Kemenangan pada Seri Medan
Bandung bjb Tandamata akan menghadapi Medan Falcons (16/1) dan Jakarta Electric PLN Mobile (17/1) di seri Medan.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Bertekad Bangkit, Bandung bjb Tandamata Ingin Sapu Bersih Kemenangan pada Seri Medan
Spanyol
5 Kandidat Pelatih Baru Real Madrid
Beberapa nama muncul sebagai opsi potensial menjadi kandidat pelatih baru di Real Madrid.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
5 Kandidat Pelatih Baru Real Madrid
Bagikan