F2 Catalunya: Sean Gelael Semakin Dekat dengan Podium

Sean Gelael mulai tampil konsisten di setiap balapan.
Andhika PutraAndhika Putra - Jumat, 10 Mei 2019
F2 Catalunya: Sean Gelael Semakin Dekat dengan Podium
Sean Gelael (Prema Racing)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Bos Prema Racing, Rene Rosin, menyebut penampilan Sean Gelael semakin membaik dari setiap balapan. Rene memprediksi, tak lama lagi pembalap Indonesia itu bisa naik podium.

Kesempatan Sean naik podium bisa didapat pada balapan Formula 2 (F2) Catalunya yang berlangsung 11-12 Mei 2019. Pembalap berusia 22 tahun memikiki rekor bagus di Sirkuit Catalunya.

Pada musim 2018, Sean sempat tampil bagus sebelum akhirnya terlibat insiden. Catatan positif juga diperlihatkan Sean pada tes pramusim F2 Maret 2019.

Baca Juga:

Semifinal NBA: Raptors dan Nuggets Lumat Lawan Masing-masing

Turun di Kejuaraan Dunia, Zohri Tak Dibebani Target Juara

"Sean dan Mick Schumacher selalu bisa meraih poin. Mari berharap podium adalah pencapaian berikut mereka," ujar Rene.

Sean mengakui saat ini tengah berada dalam motivasi tinggi. Terlebih, musim ini penampilan Sean selalu membaik di setiap balapan.

"Saya ingin mengulangi lagi pencapaian itu pada pekan balapan sesungguhnya. Meraih hasil bagus di free practice dan kualifikasi adalah target awal. Setelah itu, kamilihat apa yang terjadi. Semoga saya bisa meraih poin lagi," kata Sean Gelael.

Jadwal F2 Catalunya (dalam WIB):

Jumat, 10 Mei
18:00 - Practice
21:55 - Kualifikasi

Sabtu, 11 Mei
21:40 - Race 1 (livestreaming)

Minggu, 12 Mei
16:30 - Race 2 (livestreaming)

Breaking News Sean Gelael F2 Prema Racing
Ditulis Oleh

Andhika Putra

Posts

8.253

Berita Terkait

Liga Indonesia
Ini Alasan Shayne Pattynama dan Paulo Ricardo Hanya Bermain Sebentar di Laga Debut
Pelatih Persija Jakarta Mauricio Souza menjelaskan mengapa Shayne Pattynama dan Paulo Ricardo hanya bermain sebentar.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Ini Alasan Shayne Pattynama dan Paulo Ricardo Hanya Bermain Sebentar di Laga Debut
Liga Indonesia
Debut Untuk Persija, Shayne Pattynama Girang Naik Rantis ke Stadion
Shayne Pattynama naik barakuda saat Persija Jakarta bertandang melawan Persita Tangerang.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Debut Untuk Persija, Shayne Pattynama Girang Naik Rantis ke Stadion
Liga Indonesia
Ketum The Jakmania Merasa Skuad Persija Belum Lengkap, Butuh Gelandang Baru
Persija Jakarta sudah mendatangkan empat pemain baru untuk menghadapi putaran kedua. Namun, Ketum The Jakmania menilai jumlah tersebut belum cukup.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Ketum The Jakmania Merasa Skuad Persija Belum Lengkap, Butuh Gelandang Baru
Timnas
Timnas Indonesia U-17 Tantang China sebagai Persiapan Piala Asia U-17 2026
Timnas Indonesia U-17 akan memulai persiapan menghadapi Piala Asia U-17 2026 di Arab Saudi. Satu di antaranya dengan menggelar uji coba.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Timnas Indonesia U-17 Tantang China sebagai Persiapan Piala Asia U-17 2026
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Gol Andrew Jung Buat Persib Pertahankan Puncak Klasemen
Persib Bandung mendominasi laga melawan Persis Solo di Stadion Manahan.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Hasil Super League 2025/2026: Gol Andrew Jung Buat Persib Pertahankan Puncak Klasemen
Timnas
Naik Meja Operasi, Musim Asnawi Mangkualam Berakhir Lebih Cepat
Asnawi Mangkualam Bahar harus mengakhiri musim ini lebih cepat karena naik meja operasi.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Naik Meja Operasi, Musim Asnawi Mangkualam Berakhir Lebih Cepat
Timnas
John Herdman Bertemu I League, Sinkronisasi Program Timnas dengan Kompetisi
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman, bertemu dengan I League untuk membahas sinkronisasi jadwal dengan kompetisi.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
John Herdman Bertemu I League, Sinkronisasi Program Timnas dengan Kompetisi
Liga Indonesia
Ilham Rio Fahmi Pergi untuk Kembali ke Persija Jakarta
Persija Jakarta kembali melepas satu pemainnya pada putaran kedua ini. Pemain yang dilepas adalah Ilham Rio Fahmi.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 31 Januari 2026
Ilham Rio Fahmi Pergi untuk Kembali ke Persija Jakarta
Liga Indonesia
Persib Rekrut Layvin Kurzawa, Eliano Reijnders Tak Masalah Ganti Posisi
Layvin Kurzawa dan Eliano Reijnders memiliki posisi yang sama.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Persib Rekrut Layvin Kurzawa, Eliano Reijnders Tak Masalah Ganti Posisi
Jadwal
Link Streaming Persis Solo vs Persib Bandung Sabtu 31 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Persib saat ini memuncaki klasemen sementara dengan 41 poin dari 18 laga.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 31 Januari 2026
Link Streaming Persis Solo vs Persib Bandung Sabtu 31 Januari 2026, Live Sebentar Lagi
Bagikan