Exco PSSI Sebut Nasib Liga 2 Diputuskan di Sarasehan Sepak Bola 4 Maret

Kegiatan tersebut rencananya digelar di Surabaya.
Rizqi AriandiRizqi Ariandi - Sabtu, 25 Februari 2023
Exco PSSI Sebut Nasib Liga 2 Diputuskan di Sarasehan Sepak Bola 4 Maret
Liga 2 2022/2023. (LIB)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI, Eko Setiawan, berbicara soal nasib lanjutan kompetisi Liga 2 musim di tangan pengurus baru.

Eko mengatakan PSSI akan memutuskan Liga 2 musim ini bisa kembali dilanjutkan atau tidak dalam sarasehan sepak bola yang rencananya berlangsung di Surabaya pada 4 Maret.

"Di sana kami akan menyampaikan program dari Ketum PSSI (Erick Thohir). Nanti klub Liga 1 dan Liga 2 akan diberi waktu satu atau dua hari untuk memberikan masukan ke kami dan akan dimasukkan ke blueprint yang diminta oleh Presiden," kata Eko.

"Maka jawabannya setelah sarasehan pasti muncul (keputusan) apakah Liga 2 dilanjutkan sesuai kesepakatan teman-teman atau dihentikan," ujarnya menambahkan.

Baca Juga:

Training Center PSSI di IKN Rampung Kurang Setahun, Akan Ada 8 Lapangan

22 Stadion Diaudit, Presiden Jokowi Beberkan Hasilnya

Eko menjelaskan bahwa dalam pengambilan keputusan itu PSSI akan betul-betul mendengarkan masukan dari klub.

"Jadi semua berdasarkan kesepakatan (bersama), PSSI tidak bisa ambil (keputusan) sendiri."

"Ketika keputusannya (Liga 2) jalan, stadion siap, tim siap, finansial siap, pasti jalan. Tapi kalau mereka (klub) bilang tidak sanggup dan semua sepakat pasti (Liga 2) akan dihentikan," tutur pemilik Adhyaksa Farmel FC tersebut.

PSSI, kata Eko, juga bakal membahas perihal kelanjutan Liga 3. Berbeda dengan Liga 2 yang diputar oleh PT Liga Indonesia Baru (PT LIB), Liga 3 yang merupakan kompetisi amatir itu dilaksanakan oleh masing-masing Asosiasi Provinsi (Asprov) PSSI.

"Asprov ini kan anggota PSSI juga yang bersentuhan langsung dengan usia muda. Kami ajak diskusi bagaimana Liga 3 ini supaya bisa bagus," pungkas Eko.

Pssi Liga 2 Liga 3 Breaking News
Ditulis Oleh

Rizqi Ariandi

Menjadi jurnalis sejak 2016. Pernah meliput Asian Games 2018, SEA Games 2023, dan Piala Dunia U-17 2023
Posts

7.703

Berita Terkait

Bulu Tangkis
Hasil India Open 2026: Jojo Melangkah Lebih Jauh, Putri KW Terhenti
Jonatan Christie akan hadapi lawan tangguh di semifinal India Open 2026.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 17 Januari 2026
Hasil India Open 2026: Jojo Melangkah Lebih Jauh, Putri KW Terhenti
Lainnya
Peran CdM Bayu Priawan Sangat Krusial dalam Persembahan 91 Emas Indonesia di SEA Games 2025
Peran CdM tidak bersifat seremonial semata, melainkan mencakup fungsi manajerial, koordinatif, hingga pengambilan keputusan strategis di lapangan.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 17 Januari 2026
Peran CdM Bayu Priawan Sangat Krusial dalam Persembahan 91 Emas Indonesia di SEA Games 2025
Lainnya
Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Banyak Opsi Racikan Strategi Sang Pelatih
Saksikan, pertandingan Bandung bjb Tandamata melawan Jakarta Electric PLN hari ini.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 17 Januari 2026
Hadapi Electric, Bandung bjb Tandamata Siapkan Banyak Opsi Racikan Strategi Sang Pelatih
Prediksi
Prediksi dan Statistik Udinese vs Inter Milan: Pantang Ulangi Kesalahan Serupa
Inter Milan wajib bangkit saat bertandang ke markas Udinese demi menjaga jarak di puncak klasemen Serie A. Simak prediksi skor, statistik, dan kondisi tim jelang laga ini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 17 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Udinese vs Inter Milan: Pantang Ulangi Kesalahan Serupa
Lainnya
Kalahkan Falcons 3-0, Bekal bagi Bandung bjb Tandamata untuk Hadapi Jakarta Electric
Bandung bjb Tandamata kembali bertengger di urutan tiga tim teratas klasemen sementara kelompok putri.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 17 Januari 2026
Kalahkan Falcons 3-0, Bekal bagi Bandung bjb Tandamata untuk Hadapi Jakarta Electric
Prediksi
Prediksi dan Statistik Nottingham Forest vs Arsenal: Peluang Memperlebar Jarak
Arsenal berpeluang memperlebar jarak di puncak klasemen saat bertandang ke markas Nottingham Forest. Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan potensi hasil laga Premier League ini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 17 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Nottingham Forest vs Arsenal: Peluang Memperlebar Jarak
Prediksi
Prediksi dan Statistik Manchester United vs Manchester City: Menanti Racikan Michael Carrick
Derby Manchester memanas! Manchester United menantang Manchester City di Old Trafford. Prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan potensi kejutan dari racikan Michael Carrick dibahas lengkap di sini.
Johan Kristiandi - Sabtu, 17 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Manchester United vs Manchester City: Menanti Racikan Michael Carrick
Liga Indonesia
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Persija Jakarta mendatangkan bomber tajam asal Maroko, Alaeddine Ajaraie. Ia datang untuk membawa Persija ke tangga juara Super League 2025/2026.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Berlabel Bomber Mentereng, Alaeddine Ingin Bantu Persija Juara
Inggris
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Rene Meulensteen meyakini bahwa Senne Lammens belum cukup bagus untuk menjadi kiper pilihan utama Manchester United.
Yusuf Abdillah - Jumat, 16 Januari 2026
Senne Lammens Punya Potensi Besar, tapi Belum Layak Jadi Kiper Utama Manchester United
Timnas
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Jelang Piala AFF 2026, pelatih Singapura, Gavin Lee, memuji kiprah John Herdman, nakhoda baru Timnas Indonesia.
Rizqi Ariandi - Jumat, 16 Januari 2026
Satu Grup dengan Timnas Indonesia, Pelatih Singapura Kagumi John Herdman
Bagikan