Euro 2024

Euro 2024: Cara Unik Timnas Jerman Cegah Mata-Mata Timnas Spanyol

Jelang Spanyol Vs Jerman, manajemen Der Panzer lakukan berbagai cara agar mata-mata musuh tidak mengambil informasi dari tempat latihan.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Jumat, 05 Juli 2024
Euro 2024: Cara Unik Timnas Jerman Cegah Mata-Mata Timnas Spanyol
Timnas Jerman (X Timnas Jerman)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Beragam cara dilakukan timnas Jerman agar taktiknya tidak bocor kepada Spanyol jelang pertemuan kedua klub pada perempat final Euro 2024, di MHPArena, Jumat (5/7) pukul 23.00 WIB. Jerman menutup rapat-rapat tempat latihan agar mata-mata timnas Spanyol tidak masuk.

Jerman akan menghadapi laga penting melawan Spanyol pada delapan besar. Beberapa pihak meyakini duel tersebut adalah final kepagian. Bahkan, pandangan lain mengatakan pemenang dari laga itu akan menjadi juara Euro 2024.

Baca Juga:

Prediksi dan Statistik Spanyol Vs Jerman: Die Mannschaft Jago Kandang

Jadwal Siaran Langsung Euro 2024: Dua Laga Besar, Spanyol Kontra Jerman dan Portugal Melawan Prancis

Euro 2024: Sindiran Legenda Jerman Jadi Pelecut Semangat untuk Spanyol

Timnas Jerman (X Timnas Jerman)

Jadi, tidak heran Jerman mempersiapkan taktik dan tim dengan sebaik mungkin. Para penggawa Der Panzer terus mempersiapkan diri di pusat pelatihan.

Langkah antisipasi pun diambil Jerman. Manajemen Jerman sadar, ada potensi Spanyol mengirim orang untuk mengintip taktik yang dipakai ketika latihan.

Menurut laporan Bild, para staf pelatih timnas Jerman sampai memainkan musik keras dari ponsel mereka demi membuat orang lain tidak bisa mendengar apa yang dibicarakan di tempat latihan.

View this post on Instagram

A post shared by Bolaskor.com (@bolaskorcom)

Selain itu, pengamanan juga diperketat. Jerman memanggil polisi berkuda untuk melakukan patroli di sekitar area pemusatan latihan yang dekat dengan hutan. Setiap penonton yang mendekati tempat pelatihan juga dilarang.

Menurut catatan, pertemuan terakhir Jerman melawan Spanyol di ajang Euro tersaji pada final edisi 2008. Ketika itu, La Furia Roja menang dengan skor 1-0 berkat gol Fernando Torres.

Timnas Jerman Timnas Spanyol Breaking News Euro 2024 Extra Time Euro Extra Time Euro 2024
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.732

Berita Terkait

Timnas
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Garuda Qatar memastikan bakal memberikan dukungan maksimal untuk Timnas Indonesia U-17 di laga kontra Brasil U-17, Jumat (7/11). Dhani Mizanna, Divisi Publikasi dan Media Garuda Qatar
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Suporter Timnas Indonesia U-17 Kesulitan Dapat Tiket Pertandingan Lawan Brasil U-17
Jadwal
Link Streaming Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Skuad Garuda Muda menghadapi tim kuat Brasil di Aspire Zone - Picth 7, Qatar, Jumat (7/11) pukul 22.45 malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Link Streaming Brasil vs Indonesia di Piala Dunia U-17 2025 7 November 2025 dan Cara Menontonnya
Timnas
Piala Dunia U-17 2025: Pelatih Persija Prediksi Timnas Indonesia U-17 Akan Kesulitan Hadapi Brasil
Timnas Indonesia U-17 akan menghadapi Brasil pada laga kedua Grup H Piala Dunia U-17 2025, Jumat (7/11).
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Piala Dunia U-17 2025: Pelatih Persija Prediksi Timnas Indonesia U-17 Akan Kesulitan Hadapi Brasil
Liga Indonesia
I League Gelar Drawing Liga Nusantara 2025/2026, Format hingga Regulasi Akan Berubah
Liga Nusantara 2025/2026 rencananya akan bergulir mulai akhir November ini.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
I League Gelar Drawing Liga Nusantara 2025/2026, Format hingga Regulasi Akan Berubah
Timnas
Piala Dunia U-17 2025: Hadapi Brasil, Timnas Indonesia U-17 Diminta Tidak Kalah Sebelum Bertanding
Pelatih Timnas Indonesia U-17, Nova Arianto, meminta Evandra Florasta dan kawan-kawan tidak takut dengan Brasil.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Piala Dunia U-17 2025: Hadapi Brasil, Timnas Indonesia U-17 Diminta Tidak Kalah Sebelum Bertanding
Timnas
FIFA Jatuhkan Sanksi kepada Thom Haye, Shayne Pattynama, dan PSSI
Thom Haye dan Shayne Pattynama mendapatkan sanksi larangan bermain dan denda.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
FIFA Jatuhkan Sanksi kepada Thom Haye, Shayne Pattynama, dan PSSI
Timnas
Daftar 30 Pemain Timnas Indonesia U-22 untuk Lawan Mali: Ada Ivar Jenner dan Mauro Zijlstra
Pelatih Timnas Indonesia U-22, Indra Sjafri, memanggil 30 pemain untuk menghadapi Mali pada 15 dan 18 November 2025.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Daftar 30 Pemain Timnas Indonesia U-22 untuk Lawan Mali: Ada Ivar Jenner dan Mauro Zijlstra
Timnas
Persiapan SEA Games 2025, Timnas Indonesia U-22 Uji Coba Kontra Mali di Bogor
Uji coba digelar dua kali pada 15 dan 18 November 2025.
Rizqi Ariandi - Jumat, 07 November 2025
Persiapan SEA Games 2025, Timnas Indonesia U-22 Uji Coba Kontra Mali di Bogor
Inggris
Ruben Amorim Soroti Masalah Utama yang Menghantui Manchester United
elatih Manchester United Ruben Amorim menyoroti masalah utama yang masih menghantui tim asuhannya meski performa mereka sedang membaik.
Yusuf Abdillah - Jumat, 07 November 2025
Ruben Amorim Soroti Masalah Utama yang Menghantui Manchester United
Lainnya
Kemenpora Minta PBSI Rombak Tim dan Turunkan Skuad Terbaik di SEA Games 2025
Kemenpora berharap skuad yang diturunkan pada pesta olahraga bergengsi se-Asia Tenggara itu merupakan skuad yang terbaik.
Tengku Sufiyanto - Jumat, 07 November 2025
Kemenpora Minta PBSI Rombak Tim dan Turunkan Skuad Terbaik di SEA Games 2025
Bagikan