Erick Thohir Singgung Bonus Jelang Laga Perdana Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2023

Timnas Indonesia U-22 akan menghadapi Filipina, Sabtu (29/4).
Rizqi AriandiRizqi Ariandi - Sabtu, 29 April 2023
Erick Thohir Singgung Bonus Jelang Laga Perdana Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2023
Ketua Umum PSSI Erick Thohir bersama jajaran Exco saat melepas Timnas Indonesia U-22 ke SEA Games 2023. (PSSI)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Timnas Indonesia U-22 akan memulai kiprahnya di SEA Games 2023 pada Sabtu (29/4) sore ini menghadapi Filipina di Stadion Nasional Olimpiade, Phnom Penh.

Jelang laga perdana dari Grup A itu, Ketua Umum PSSI Erick Thohir menyampaikan harapannya sekaligus sebuah janji.

Erick berharap para pemain Timnas Indonesia U-22 bisa membuktikan ucapannya untuk bermain maksimal demi memenuhi target medali emas. Jika bisa membuktikan hal itu Erick mengatakan bakal ada bonus yang cukup besar untuk Rizky Ridho dkk.

"Saya sudah bicara dari hati ke hati (dengan pemain). Saya terharu karena mereka menyampaikan sebuah target (juara). Ini bukan kita menekan, tapi ini (juara) kemauan dari pemain dan ini luar biasa," kata Erick Thohir.

Baca Juga:

Prediksi Timnas Indonesia U-22 Vs Filipina di SEA Games 2023: Bisa Menang Mudah

Jadi Lawan Pertama Timnas Indonesia U-22, Skuat Filipina Diisi Mayoritas Pemain ADT

Jadwal Siaran Langsung Cabor Sepak Bola SEA Games 2023: Timnas Indonesia U-22 dan Kamboja Berlaga

"Tapi saya bilang, buktikan. Baru ada bonus. Bonusnya Alhamdulillah menurut hitung-hitungan lumayan," tutur Erick.

Namun, terlepas dari bonus dan semacamnya, Erick mengingatkan kepada skuat Timnas Indonesia U-22 untuk memiliki mental pejuang.

"Yang harus ditanamkan, (pemain) Timnas Indonesia harus punya mental, harus punya pola permainan, harus punya visi berjuang. Kalau enggak, ya, jangan masuk tim nasional."

"Apalagi Timnas U-20 atau U-22 ini menjadi program jangka panjang termasuk U-23 dengan Asian Games. Kemudian Kualifikasi Piala Dunia 2026, 8,5 negara Asia (8 lolos langsung, satu play-off). Enggak tahu (Timnas Indonesia) lolos apa enggak, tapi 'kan boleh dicoba apalagi darah muda lebih semangat," tutur Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) tersebut.

Timnas Indonesia U-22 Pssi Erick thohir SEA GAMES SEA Games 2023 Breaking News
Ditulis Oleh

Rizqi Ariandi

Menjadi jurnalis sejak 2016. Pernah meliput Asian Games 2018, SEA Games 2023, dan Piala Dunia U-17 2023
Posts

7.448

Berita Terkait

Italia
Kehadiran Max Allegri Bikin Adrien Rabiot Pede AC Milan Bisa Rebut Scudetto
Gelandang AC Milan asal Prancis Adrien Rabiot menyatakan yakin timnya bisa meraih Scudetto musim ini.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Kehadiran Max Allegri Bikin Adrien Rabiot Pede AC Milan Bisa Rebut Scudetto
Timnas
Jadwal Baru Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025 Usai Singapura Dipindahkan ke Grup A
Singapura yang tadinya berada di Grup C bersama Timnas Indonesia U-22 dipindah ke Grup A menggantikan tempat Kamboja.
Rizqi Ariandi - Jumat, 28 November 2025
Jadwal Baru Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025 Usai Singapura Dipindahkan ke Grup A
Liga Champions
Suporter Diserang, Newcastle United Laporkan Polisi Prancis ke UEFA
Newcastle United memastikan akan melayangkan protes resmi kepada UEFA terkait perlakuan polisi Prancis terhadap suporter mereka.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Suporter Diserang, Newcastle United Laporkan Polisi Prancis ke UEFA
Piala Dunia
Bekuk Austria, Portugal Juara Piala Dunia U-17 2025
sung di Stadion Internasional Khalifa, Doha, Kamis (27/8) malam waktu setempat.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Bekuk Austria, Portugal Juara Piala Dunia U-17 2025
Inggris
Liverpool Catat Rekor Terburuk dalam 71 Tahun, Arne Slot Tidak Cemaskan Masa Depannya
Pelatih Liverpool yang sedang tertekan, Arne Slot, mengatakan pertemuannya dengan pemilik klub adalah pembicaraan yang sama seperti saat tiba di Anfield.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Liverpool Catat Rekor Terburuk dalam 71 Tahun, Arne Slot Tidak Cemaskan Masa Depannya
Liga Europa
Klasemen Terbaru Liga Europa 2025-2026: Lyon Naik ke Puncak
Lyon mengambil alih posisi puncak klasemen sementara Liga Europa 2025-2026 setelah memetik kemenangan besar 6-0 atas Maccabi Tel-Aviv.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Klasemen Terbaru Liga Europa 2025-2026: Lyon Naik ke Puncak
Hasil akhir
Hasil Lengkap Matchday 5 Liga Europa: AS Roma Bungkam Midtjylland, Lille Menang Besar Tanpa Calvin Verdonk
Persaingan Liga Europa 2025-2026 semakin panas setelah menyelesaikan matchday 5 fase liga, Jumat (28/11) dini hari WIB.
Yusuf Abdillah - Jumat, 28 November 2025
Hasil Lengkap Matchday 5 Liga Europa: AS Roma Bungkam Midtjylland, Lille Menang Besar Tanpa Calvin Verdonk
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persik Menang atas Semen Padang, PSBS Biak Raih 3 Poin
Persik Kediri dan PSBS Biak mengalami kenaikan posisi di klasemen sementara Super League.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 27 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persik Menang atas Semen Padang, PSBS Biak Raih 3 Poin
Internasional
Alasan di Balik Pemangkasan Hukuman Cristiano Ronaldo Terungkap, FIFA Panjat Sosial
Keputusan FIFA memangkas hukuman Cristiano Ronaldo akhirnya terbongkar. Disebut demi daya tarik Piala Dunia 2026, benarkah FIFA pilih kasih pada CR7?
Johan Kristiandi - Kamis, 27 November 2025
Alasan di Balik Pemangkasan Hukuman Cristiano Ronaldo Terungkap, FIFA Panjat Sosial
Bulu Tangkis
Buat Kejutan di Australia Open 2025, Raymond/Joaquin Siap Naik Kelas
Pasangan muda potensial itu menjalani debutnya di turnamen level Super 500 pertama mereka di Australia Open 2025 pekan lalu.
Tengku Sufiyanto - Kamis, 27 November 2025
Buat Kejutan di Australia Open 2025, Raymond/Joaquin Siap Naik Kelas
Bagikan