Super League

Erick Thohir Minta PSIM dan Persib Tanggung Jawab atas Bentrokan Suporter di Yogyakarta

Kelompok yang diduga suporter Persib terlibat bentrok di Yogyakarta.
Rizqi AriandiRizqi Ariandi - Selasa, 26 Agustus 2025
Erick Thohir Minta PSIM dan Persib Tanggung Jawab atas Bentrokan Suporter di Yogyakarta
Persib Bandung saat melawan PSIM Yogyakarta di Stadion Sultan Agung, Bantul. (BolaSkor.com/Putra Wijaya)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, menyerahkan kasus bentrok antarsuporter di Yogyakarta kepada operator Super League 2025/2026, I League dan klub terkait.

Erick mengatakan I League dan klub harus bertanggung jawab atas insiden tersebut.

Pada Minggu (24/8) bentrok antarsuporter terjadi usai laga PSIM Yogyakarta melawan Persib Bandung pada pekan ketiga Super League 2025/2026 di Stadion Sultan Agung (SSA), Bantul.

Baca Juga:

Hasil Super League 2025/2026: Dua Penalti Gagal, Persib Tertahan di Markas PSIM Yogyakarta

Hasil Super League 2025/2026: Persebaya Surabaya Gasak Bali United 5-2 di GBT

Hasil Super League 2025/2026: Persija Jakarta Ditahan Imbang Malut United di JIS

Bentrokan terjadi di beberapa titik, antara lain di area Stasiun Lempuyangan, area parkir bus Terminal Ngabean, Malioboro, dan kawasan Polsek Gamping.

Bentrokan itu diduga melibatkan kelompok suporter PSIM dan Persib.

"Tanya ke Liga, kan kita dari PSSI sudah menyerahkan secara penuh tanggung jawab ke Liga dan klub," kata Erick Thohir.

"Jadi Liga harus bertanggung jawab, klub (PSIM dan Persib) harus bertanggung jawab," tuturnya menambahkan.

PSSI Lakukan Monitoring terhadap I League

Persib Bandung Psim yogyakarta Bobotoh Erick thohir Pssi I League Super League Indonesia Breaking News
Ditulis Oleh

Rizqi Ariandi

Menjadi jurnalis sejak 2016. Pernah meliput Asian Games 2018, SEA Games 2023, dan Piala Dunia U-17 2023
Posts

7.632

Berita Terkait

Italia
Massimiliano Allegri Bantah AC Milan Berada di Puncak Klasemen karena Jadwal Lebih Sepi
Massimiliano Allegri membantah anggapan AC Milan berada di puncak klasemen Serie A karena jadwal lebih sepi. Rossoneri dinilai pantas memimpin.
Johan Kristiandi - Sabtu, 03 Januari 2026
Massimiliano Allegri Bantah AC Milan Berada di Puncak Klasemen karena Jadwal Lebih Sepi
Liga Indonesia
Unggul Statistik, Persebaya Tak Boleh Lengah Lawan Madura United
Persebaya Surabaya menantang Madura United di Gelora Madura Ratu Pamelingan, Pamekasan, Sabtu (3/1) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 03 Januari 2026
Unggul Statistik, Persebaya Tak Boleh Lengah Lawan Madura United
Hasil akhir
Hasil Serie A: Tumbangkan Cagliari, AC Milan Geser Inter Milan dari Puncak Klasemen
AC Milan menumbangkan Cagliari 1-0 lewat gol tunggal Rafael Leao. Rossoneri resmi naik ke puncak klasemen Serie A dan menggeser Inter Milan.
Johan Kristiandi - Sabtu, 03 Januari 2026
Hasil Serie A: Tumbangkan Cagliari, AC Milan Geser Inter Milan dari Puncak Klasemen
Spanyol
Resolusi Tahun Baru Jude Bellingham: Bawa Real Madrid Raih Trofi
Jude Bellingham mengakui performa Real Madrid sepanjang 2025 belum memenuhi harapan, namun optimistis raih trofi pada 2026.
Yusuf Abdillah - Jumat, 02 Januari 2026
Resolusi Tahun Baru Jude Bellingham: Bawa Real Madrid Raih Trofi
Liga Indonesia
Persija Jakarta Resmi Lepas Satu Pemain
Persija melepas satu pemain muda, yakni Alwi Fadilah. Alwi dilepas karena kontraknya di Persija sudah habis.
Rizqi Ariandi - Jumat, 02 Januari 2026
Persija Jakarta Resmi Lepas Satu Pemain
Liga Indonesia
Punya Kesempatan ke Puncak Klasemen, Persija Harus Kalahkan Persijap
Persija akan ke puncak klasemen jika menang atas Persijap, tetapi di sisi lain Borneo FC harus kalah oleh PSM.
Rizqi Ariandi - Jumat, 02 Januari 2026
Punya Kesempatan ke Puncak Klasemen, Persija Harus Kalahkan Persijap
Liga Indonesia
Maxwell Souza dan Alan Cardoso Bakal Absen Lawan Persib jika Dapat Kartu Kuning di Laga Kontra Persijap
Maxwell Souza, Alan Cardoso, dan Ilham Rio Fahmi harus hati-hati jika tidak mau absen saat menghadapi Persib Bandung pekan depan.
Rizqi Ariandi - Jumat, 02 Januari 2026
Maxwell Souza dan Alan Cardoso Bakal Absen Lawan Persib jika Dapat Kartu Kuning di Laga Kontra Persijap
Italia
Kapan Jendela Transfer Januari Dibuka dan Ditutup di Serie A?
Jendela transfer Serie A sama dengan LaLiga, tetapi satu hari lebih lambat daripada Premier League, Bundesliga, dan Ligue 1.
Yusuf Abdillah - Jumat, 02 Januari 2026
Kapan Jendela Transfer Januari Dibuka dan Ditutup di Serie A?
Liga Indonesia
Bojan Hodak Yakin Dua Tim Mencoba ‘Membunuh’ Persib Bandung
Pelatih Bojan Hodak meyakini dua tim mencoba ‘membunuh’ Persib Bandung yang saat ini jadi pemuncak klasemen Super League 2025/2026.
Yusuf Abdillah - Jumat, 02 Januari 2026
Bojan Hodak Yakin Dua Tim Mencoba ‘Membunuh’ Persib Bandung
Inggris
Rodri Bikin Permainan Manchester City Lebih Seimbang
Pep Guardiola mengatakan, kembalinya Rodri memberikan angin segar kepada tim asuhannya.
Yusuf Abdillah - Jumat, 02 Januari 2026
Rodri Bikin Permainan Manchester City Lebih Seimbang
Bagikan