FFWS SEA 2025

Empat Tim Indonesia Siap Tempur di Grand Final FFWS SEA 2025 Fall Thailand

ONIC hingga EVOS menjadi wakil Indonesia dalam ajang Grand Finals Free Fire World Series (FFWS) Southeast Asia (SEA) 2025 Fall di Thailand.
Rizqi AriandiRizqi Ariandi - Selasa, 23 September 2025
Empat Tim Indonesia Siap Tempur di Grand Final FFWS SEA 2025 Fall Thailand
RRQ hingga ONIC jadi wakil Indonesia di Free Fire World Series (FFWS) Southeast Asia (SEA) 2025 Fall di Thailand. (PB ESI)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Indonesia kembali mengirimkan wakil terbaiknya di ajang internasional.

Empat tim esports Free Fire Tanah Air resmi dilepas Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) bersama Pengurus Besar Esports Indonesia (PB ESI) untuk tampil di Grand Final Free Fire World Series (FFWS) Southeast Asia (SEA) 2025 Fall di Thailand.

Acara pelepasan berlangsung di Ballroom Gedung Kemenpora, Jakarta, Selasa (23/9), yang dihadiri Staf Ahli Menpora Suyadi Pawiro, Dewan Pakar PB ESI Bambang Mugono, dan Head of Business Development Esports & Community Garena Indonesia Wijaya Nugroho.

Dukungan pemerintah, federasi, dan publisher ini menegaskan posisi esports sebagai bagian penting ekosistem olahraga nasional sekaligus motor pertumbuhan industri kreatif digital.

"Kami percaya tim Indonesia mampu meraih hasil terbaik sekaligus menjadi inspirasi generasi muda. Apalagi, Indonesia juga akan menjadi tuan rumah FFWS Global Finals 2025 di Indonesia Arena," ujar Suyadi.

Baca Juga:

Demi SEA Games 2025, NOC Indonesia dan Kemenpora Siap Bersinergi

Terus Jalin Diplomasi, NOC Indonesia Gandeng NOC Jepang untuk Pengembangan Prestasi Olahraga

ONIC Hingga EVOS Jadi Wakil Indonesia

Esports Onic Pb esi Kemenpora Breaking News
Ditulis Oleh

Rizqi Ariandi

Menjadi jurnalis sejak 2016. Pernah meliput Asian Games 2018, SEA Games 2023, dan Piala Dunia U-17 2023
Posts

7.322

Berita Terkait

Prediksi
Prediksi dan Statistik AC Milan vs AS Roma: Rossoneri Rawan Tergelincir
AC Milan menjamu AS Roma di San Siro pada lanjutan Serie A 2025/2026. Siapa yang lebih unggul? Cek prediksi skor, statistik, dan kondisi tim terbaru di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Prediksi dan Statistik AC Milan vs AS Roma: Rossoneri Rawan Tergelincir
Prediksi
Prediksi dan Statistik Hellas Verona vs Inter Milan: Kesempatan Pangkas Jarak
Inter Milan memburu tiga poin saat menghadapi Hellas Verona di Bentegodi. Cek prediksi skor, statistik, dan kondisi tim jelang laga Serie A pekan ke-10!
Johan Kristiandi - Minggu, 02 November 2025
Prediksi dan Statistik Hellas Verona vs Inter Milan: Kesempatan Pangkas Jarak
Hasil akhir
Timnas Futsal Indonesia Kalahkan Australia di Indonesia Arena, Cetak Rekor Penonton Terbanyak Asia Tenggara
Timnas Futsal Indonesia menang 3-1.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 02 November 2025
Timnas Futsal Indonesia Kalahkan Australia di Indonesia Arena, Cetak Rekor Penonton Terbanyak Asia Tenggara
Lainnya
Timnas Futsal Indonesia Vs Australia Pecahkan Rekor Penonton Asia Tenggara, Games of Society Sukses Kemas Futsal 'The Next Level'
Pertandingan berakhir untuk kemenangan Timnas Futsal Indonesia 3-1.
Tengku Sufiyanto - Minggu, 02 November 2025
Timnas Futsal Indonesia Vs Australia Pecahkan Rekor Penonton Asia Tenggara, Games of Society Sukses Kemas Futsal 'The Next Level'
Jadwal
Link Streaming Real Madrid vs Valencia, 2 November 2025
Pekan ke-11 LaLiga 2025-2026 akan menyajikan pertandingan sengit antara Real Madrid melawan Valencia.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 01 November 2025
Link Streaming Real Madrid vs Valencia, 2 November 2025
Liga Indonesia
Terungkap, Gustavo Almeida Main di 3 Laga dengan Menahan Rasa Sakit karena Cedera
Gustavo Almeida pada akhirnya memutuskan untuk menjalani operasi di Brasil agar bisa pulih 100 persen.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 01 November 2025
Terungkap, Gustavo Almeida Main di 3 Laga dengan Menahan Rasa Sakit karena Cedera
Jadwal
Link Streaming Liverpool vs Aston Villa, Minggu 2 November 2025
Liverpool akan menjalani ujian berat saat menjamu Aston Villa di Stadion Anfield, Minggu (2/11) dini hari WIB
Yusuf Abdillah - Sabtu, 01 November 2025
Link Streaming Liverpool vs Aston Villa, Minggu 2 November 2025
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Curi 3 Poin dari Markas Bali United
Persib Bandung menang dengan skor 1-0.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 01 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Persib Bandung Curi 3 Poin dari Markas Bali United
Hasil akhir
Hasil ACGL 2025/2026: Menang 4-1 atas Shan United, Dewa United Banten FC ke Perempat Final
Dewa United Banten FC akan berjumpa klub Filipina, Manila Digger, di perempat final zona timur.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 01 November 2025
Hasil ACGL 2025/2026: Menang 4-1 atas Shan United, Dewa United Banten FC ke Perempat Final
Liga Indonesia
Jalani Operasi di Brasil, Gustavo Almeida Absen Bela Persija hingga 3 Bulan ke Depan
Gustavo Almeida baru main tiga kali musim ini.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 01 November 2025
Jalani Operasi di Brasil, Gustavo Almeida Absen Bela Persija hingga 3 Bulan ke Depan
Bagikan