El Clasico Barcelona vs Real Madrid Tanding di GBK, Catat Tanggalnya!
BolaSkor.com - Pertandingan El Clasico antara Barcelona vs Real Madrid hadir di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta.
Pertandingan ini rencananya digelar pada 27 September 2025 mendatang.
El Clasico kali ini merupakan perseteruan abadi dari para legenda kedua klub raksasa Eropa dan LaLiga tersebut.
Pertandingan nanti berbalut "Clash of Legends" yang digagas oleh Senyawa, MPRO International, dan Dewa United.
Baca Juga:
Superior di El Clasico, Barcelona Buat Kagum Toni Kroos
8 Fakta yang Perlu Diketahui Jelang Duel El Clasico Barcelona Vs Real Madrid
LaLiga Gelar Nobar Akbar El Clasico di Sejumlah Negara Asia Termasuk Indonesia
View this post on Instagram
Bertujuan merayakan sejarah besar kedua klub dan membawa kembali atmosfer panas rivalitas abadi bagi penggemar di Indonesia, sejumlah nama besar yang pernah menjadi ikon kedua klub pada masanya dipastikan akan tampil.
Kubu Real Madrid Legends akan diperkuat oleh Luis Figo, Clarence Seedorf, hingga Pepe.
Sedangkan Barcelona ada Carles Puyol, Rivaldo, dan masih banyak lagi.
"Kami ingin membawa kembali magic dan gengsi rivalitas abadi langsung ke hadapan masyarakat Indonesia,"
"Ini adalah kesempatan bagi generasi baru untuk menyaksikan para maestro yang mendefinisikan sepak bola, dan bagi penggemar setia untuk bernostalgia bersama pahlawan mereka,” ujar Reza Subekti, Presiden Direktur Senyawa.
Rilis Pemain Akan Segera Diumumkan
Tengku Sufiyanto
17.854
Berita Terkait
Link Streaming Parma vs Inter Milan, Kamis 8 Januari 2026
Penentu Juara Paruh Musim, Ketum Jakmania Minta Pemain Persija Jadi Macan Lawan Persib
Prediksi dan Statistik Parma vs Inter Milan: Laga Spesial untuk Cristian Chivu
Diky Soemarno Imbau The Jakmania Tak Hadiri Laga Persija Vs Persib di Stadion GBLA
Prediksi dan Statistik Barcelona vs Athletic Bilbao: Berburu Tiket Final
Prediksi dan Statistik Burnley vs Manchester United: Pembuktian Tanpa Ruben Amorim
Negosiasi Berjalan Mulus, Manchester United Selangkah Lagi Balikan dengan Ole Gunnar Solskjaer
Hasil Serie A: Juventus Menang Telak di Markas Sassuolo
Persis Sudah Jatuh Tertimpa Tangga, Rekor Buruk Terus Berlanjut hingga Terancam Sanksi Besar Akibat Flare
Dirut IBL Beber Alasan Perubahan Format Playoff Menjadi Best of Five, Buka Opsi Ikuti NBA