Liga 1
Egy Maulana Vikri, Tyronne del Pino hingga Ryo Matsumura Jadi Kandidat Pemain Terbaik Liga 1 2024/2025
BolaSkor.com - PT Liga Indonesia Baru (PT LIB) merilis kandidat pemain terbaik Liga 1 2024/2025. Total, 9 pemain bersaing mendapatkan gelar prestisius ini.
Persib Bandung telah memastikan gelar juara Liga 1 musim ini. Maung Bandung mengunci gelar juara pada pekan 31, tepatnya setelah Persik Kediri menahan imbang Persebaya Surabaya 3-3.
Meski telah menjadi juara pada pekan 31, Persib baru akan menerima trofi usai laga kontra Malut United di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Sabtu (24/5).
Baca Juga:
Beda dengan Liga Inggris, PT LIB Ungkap Syarat Pemain Persib Dapat Medali Juara Liga 1 2024/2025
Liga 1 2025/2026 Digelar Awal Agustus, PT LIB Usulkan Kuota Pemain Asing Jadi 11
PT LIB Sesalkan Aksi Pyro Show BCS saat PSS Jamu Persija di Maguwoharjo, Minta Komdis Bertindak
Lihat postingan ini di Instagram
Tidak seperti musim-musim sebelumnya, awarding ceremony akan digelar terpisah dengan penyerahan trofi untuk Persib. Malam penghargaan Liga 1 akan digelar di Jakarta, Senin (26/5).
Satu di antara penghargaan individu itu adalah pemain terbaik. Tim Technical Study Group (TSG) Liga 1 telah memilih 9 pemain sebagai kandidat.
Egy Maulana Vikri hingga Tyronne del Pino Jadi Kandidat Pemain Terbaik Liga 1 2024/2025
Rizqi Ariandi
7.344
Berita Terkait
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Pertandingan Liga Europa Pekan Ini, Jumat 7 November 2025
Menuver Real Madrid untuk Rekrut Dayot Upamecano Secara Gratis
Hasil Super League 2025/2026: Catatan Mentereng Persita di 8 Laga Terakhir Dihentikan PSBS Biak
AC Milan Cari Bek Baru, Lima Pemain Masuk dalam Radar
Hasil AFC Champions League Two 2025/2026: Gol Adam Alis Bawa Persib Comeback di Kandang Selangor
Soal Piala Dunia, Lionel Messi Berbeda Pandangan dengan Cristiano Ronaldo
Transfer Manchester United Tidak Lagi Serampangan
Link Streaming Selangor FC vs Persib Bandung di AFC Champions League Two 2025/2026 6 November 2025, Live Sebentar Lagi
Robert Lewandowski Berpeluang Membelot ke Atletico Madrid
Jadi Pemain Termuda yang Tembus 50 Laga Liga Champions, Jude Bellingham Berpeluang Pecahkan Rekor Paul Scholes