Dusan Vlahovic Diduga Langgar Peraturan COVID-19, Otoritas Kesehatan Gelar Penyelidikan

Bukan karena masalah uang, tetapi Dusan Vlahovic diduga melanggar peraturan karantina COVID-19.
Johan KristiandiJohan Kristiandi - Kamis, 10 Februari 2022
Dusan Vlahovic Diduga Langgar Peraturan COVID-19, Otoritas Kesehatan Gelar Penyelidikan
Dusan Vlahovic (Twitter)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

BolaSkor.com - Penyerang anyar Juventus, Dusan Vlahovic, diduga melanggar peraturan COVID-19. Sang striker dikabarkan meninggalkan rumahnya untuk melakukan tes medis di Juventus, kendati belum mendapatkan izin dari otoritas kesehatan setempat.

Juventus memboyong Dusan Vlahovic dengan harapan memperbaiki kualitas di lini depan. Untuk merekrut penyerang Fiorentina itu, La Vecchia Signora bersaing dengan sejumlah klub seperti Arsenal dan Tottenham Hotspur.

Biaya yang dikeluarkan Juve pun mencapai 70 juta euro. Dana bisa bertambah karena tersemat klausul bonus dalam kontrak.

Baca Juga:

Hasil Pertandingan: Madrid Menang Tipis, Dua Bintang Anyar Juventus Bersinar

Allegri Cegah Ketergantungan Juventus kepada Vlahovic

Juventus Vs Verona: Wajah Baru Lini Depan Bianconeri

Vlahovic langsung tancap gas pada laga debutnya. Penyerang asal Serbia itu mencetak gol ketika Juventus melumat Hellas Verona. Kemenangan itu membuat kans Juventus meraih tiket Liga Champions semakin terbuka lebar.

Sayangnya, transfer Vlahovic meninggalkan masalah. Bukan karena masalah uang, tetapi sang striker diduga melanggar peraturan karantina COVID-19.

Sebelumnya, Dusan Vlahovic dinyatakan positif virus corona dan harus absen dalam laga Fiorentina. Namun, pada akhir Januari ia sudah meninggalkan rumahnya untuk melakukan tes medis. Menurut laporan yang beredar, Vlahovic tidak memiliki izin bepergian ketika itu.

Sekarang, otoritas kesehatan setempat (ASL) di Tuscany menandai adanya potensi pelanggaran. Dengan begitu, penyelidikan pun dilakukan.

Calciomercato melaporkan, Dusan Vlahovic diyakini tidak menunjukkan gejala terpapar COVID-19. Sebab, sang pemain sudah mendapatkan kedua dosis vaksi dan suntikan booster.

Dusan Vlahovic Juventus Breaking News Serie a
Ditulis Oleh

Johan Kristiandi

Experienced Journalist with a work history in the online media industry of more than 7 years.
Posts

17.745

Berita Terkait

Liga Indonesia
Mauricio Souza Kecam Kericuhan di Akhir Laga Arema FC vs Persija
Menurut Mauricio Souza, insiden keributan di akhir laga Arema FC vs Persija tidak boleh terulang.
Rizqi Ariandi - Minggu, 09 November 2025
Mauricio Souza Kecam Kericuhan di Akhir Laga Arema FC vs Persija
Liga Indonesia
Pergantian Pemain di Awal Babak Kedua Jadi Kunci Kemenangan Persija atas Arema FC
Persija melakukan remontada di kandang Arema FC.
Rizqi Ariandi - Minggu, 09 November 2025
Pergantian Pemain di Awal Babak Kedua Jadi Kunci Kemenangan Persija atas Arema FC
Hasil akhir
Hasil Serie A: AC Milan Naik ke Puncak Klasemen, Juventus Imbang di Derby della Mole
Hasil sementara dari pekan 11 Serie A yang melibatkan hasil pertandingan AC Milan dan Juventus.
Arief Hadi - Minggu, 09 November 2025
Hasil Serie A: AC Milan Naik ke Puncak Klasemen, Juventus Imbang di Derby della Mole
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Sunderland vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Nonton live Sunderland vs Arsenal dini hari ini pekan ke-11 Premier League 2025/2026. Arsenal datang dengan 10 kemenangan beruntun, tapi Sunderland siap bikin kejutan. Cek link streaming resmi dan jadwal siaran langsungnya di sini sebelum kick-off.
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Sunderland vs Arsenal, Live Sebentar Lagi
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Juventus vs Torino, Live Sebentar Lagi
Tonton live streaming Juventus vs Torino di Derby della Mole, Minggu (9/11) pukul 00.00 WIB. Juventus wajib menang demi naik klasemen, tapi Torino siap bikin kejutan. Klik link nontonnya di sini sebelum kick-off!
Johan Kristiandi - Sabtu, 08 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Juventus vs Torino, Live Sebentar Lagi
Hasil akhir
Hasil Premier League 2025/2026: Manchester United Tahan Imbang Tottenham Hotspur, Matthijs de Ligt Jadi Pahlawan
Kedua tim bermain imbang 2-2.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Premier League 2025/2026: Manchester United Tahan Imbang Tottenham Hotspur, Matthijs de Ligt Jadi Pahlawan
Lainnya
Tim Indonesia Pamerkan Pakaian Adat Borneo di Pembukaan Islamic Solidarity Games 2025, Tampilkan Simbol Kejayaan dan Kehormatan
Deflie Tim Indonesia berisikan 11 personel yang terdiri dari atlet, pelatih, ofisial, tim headquarter, dan dipimpin langsung oleh Chef de Mission (CdM) Endri Irawan.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Tim Indonesia Pamerkan Pakaian Adat Borneo di Pembukaan Islamic Solidarity Games 2025, Tampilkan Simbol Kejayaan dan Kehormatan
Hasil akhir
Hasil Super League 2025/2026: Derby Mataram Persis Solo vs PSIM Yogyakarta Berakhir Imbang
Persis Solo bermain imbang 2-2 melawan PSIM Yogyakarta di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (8/11) malam WIB.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 08 November 2025
Hasil Super League 2025/2026: Derby Mataram Persis Solo vs PSIM Yogyakarta Berakhir Imbang
Inggris
Hadapi Liverpool di Laga Ke-1.000, Pep Guardiola: Lawan yang Sempurna
Pep Guardiola akan melakoni laga ke-1.000 dalam keriernya sebagai pelatih saat mendampingi Manchester City menghadapi Liverpool di Etihad Stadium, Minggu (9/11) malam WIB.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Hadapi Liverpool di Laga Ke-1.000, Pep Guardiola: Lawan yang Sempurna
Jadwal
Link Streaming Parma vs AC Milan, Minggu 9 November 2025
AC Milan akan menghadapi Parma pada pertandingan lanjutan Serie A 2025-2026 di Stadion Ennio Tardini.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 08 November 2025
Link Streaming Parma vs AC Milan, Minggu 9 November 2025
Bagikan