Duel Slovenia vs Inggris Berakhir Imbang

Dalam kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Eropa Grup F, Slovenia berhasil menahan imbang timnas Inggris dengan skor 0-0 yang digelar di Stozice Stadium, Rabu (12/10/16) dinihari WIB.
satriasatria - Rabu, 12 Oktober 2016
Duel Slovenia vs Inggris Berakhir Imbang
©getty-images
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:

Duel Slovenia vs Inggris Berakhir Imbang- Dalam kualifikasi Piala Dunia 2018 zona Eropa Grup F, Slovenia berhasil menahan imbang timnas Inggris dengan skor 0-0 yang digelar di Stozice Stadium, Rabu (12/10/16) dinihari WIB.

Di laga ini, pelatih interim Inggris, Gareth Southgate mencadangkan kapten Wayne Rooney. Sebagai gantinya, ban kapten dipegang oleh Jordan Henderson.

Jalannya pertandingan:

Bertindak sebagai tuan rumah, Slovenia dengan percaya diri berusaha meneror pertahanan Inggris. Sayang beberapa kali usaha mereka masih belum mampu membuahkan hasil.

Peluang terbaik Slovenia lahir di menit 10. Roman Bezjak gagal memanfaatkan peluang ketika sudah berhadapan satu lawan satu dengan Joe Hart. Bola rebound jatuh di kaki Jasmin Kurtic. Sayang tembakan Kurtic masih digagalkan tiang gawang.

Kapten Jordan Henderson sempat mengirimkan bola berbahaya bagi Gary Cahill yang tengah berdiri di kotak penalti tuan rumah. Sayang bola masih bisa diamankan Jan Oblak. skor 0-0 pun menutup babak pertama.

Kembali dari kamar ganti, Slovenia memperoleh peluang beruntun di awal paruh kedua. Sayang skor belum kunjung berubah.

Meski melakukan beberapa perubahan, termasuk dengan memainkan Wayne Rooney, Inggris tetap kesulitan membongkar pertahanan kokoh tuan rumah. Skor imbang tanpa gol pun menjadi hasil akhir laga ini.

Hasil ini membuat Inggris tetap bertengger di puncak klasemen Grup F dengan koleksi tujuh poin. Sementara Slovenia tertahan di posisi ketiga dengan lima poin.

Susunan Pemain:

Slovenia: Oblak; Struna, Samardzic, Cesar (Mevlja 68'), Jokic; Krhin (Omladic 84'), Kurtic, Verbic, Birsa (Kronaveter 59'); Bezjak, Illicic.

Inggris: Hart; Walker, Stones, Cahill, Rose; Dier, Henderson; Walcott (Townsend 62'), Alli (Rooney 73'), Lingard; Sturridge (Rashford 82').

Bola
Timnas Inggris Timnas slovenia Kualifikasi piala dunia 2018 Gareth southgate Srecko Katanec
Ditulis Oleh

satria

Talk Less, Do More #LetsMove
Posts

1.688

Berita Terkait

Piala Dunia
Syarat dari Tuchel untuk Pemain yang Ingin Masuk Skuad Timnas Inggris di Piala Dunia 2026
Pelatih timnas Inggris, Thomas Tuchel, menerapkan syarat bagi pemain-pemain yang ingin masuk skuad timnas Inggris di Piala Dunia 2026.
Arief Hadi - Jumat, 16 Januari 2026
Syarat dari Tuchel untuk Pemain yang Ingin Masuk Skuad Timnas Inggris di Piala Dunia 2026
Inggris
Steve Holland Jadi Asisten Michael Carrick, Buka Jalan untuk Gareth Southgate?
Untuk menjalankan tugasnya, Michael Carrick telah merekrut staf pendukungnya, termasuk mantan tangan kanan Gareth Southgate.
Yusuf Abdillah - Rabu, 14 Januari 2026
Steve Holland Jadi Asisten Michael Carrick, Buka Jalan untuk Gareth Southgate?
Inggris
Fikayo Tomori Sampaikan Harapan Bela Inggris di Piala Dunia 2026
Piala Dunia 2026 akan dihelat di Arab Saudi dan pemain AC Milan, Fikayo Tomori, menjaga harapan untuk tampil di Piala Dunia.
Arief Hadi - Rabu, 24 Desember 2025
Fikayo Tomori Sampaikan Harapan Bela Inggris di Piala Dunia 2026
Piala Dunia
Seleksi Skuad Inggris, Thomas Tuchel Akan Hubungi 60 Pemain
Pelatih Inggris Thomas Tuchel berjanji untuk menghubungi setiap pemain, termasuk yang selama ini terabaikan untuk menjelaskan keputusannya.
Yusuf Abdillah - Rabu, 19 November 2025
Seleksi Skuad Inggris, Thomas Tuchel Akan Hubungi 60 Pemain
Piala Dunia
Daftar Tim yang Telah Memastikan Tempat di Piala Dunia 2026
Dengan pertandingan terakhir pada Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa berakhir Rabu (19/11) dini hari WIB, sudah ada 42 tim yang lolos ke turnamen.
Arief Hadi - Rabu, 19 November 2025
Daftar Tim yang Telah Memastikan Tempat di Piala Dunia 2026
Piala Dunia
Lolos dengan Catatan Sempurna, Harry Kane: Inggris Favorit di Piala Dunia 2026
Harry Kane menilai skuad Inggris saat ini merupakan salah satu yang terkuat yang pernah mereka miliki.
Yusuf Abdillah - Selasa, 18 November 2025
Lolos dengan Catatan Sempurna, Harry Kane: Inggris Favorit di Piala Dunia 2026
Internasional
Marah Ketika Diganti, Jude Bellingham Kena Semprot Thomas Tuchel
Jude Bellingham terlihat kesal ketika ditarik keluar dalam laga Albania vs Inggris. Thomas Tuchel langsung memberi teguran keras dan menegaskan standar disiplin tinggi di timnas Inggris.
Johan Kristiandi - Senin, 17 November 2025
Marah Ketika Diganti, Jude Bellingham Kena Semprot Thomas Tuchel
Hasil akhir
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Italia Dipermalukan Norwegia, Prancis Tekuk Azerbaijan, Inggris Sempurna
Italia dipermalukan Norwegia, Prancis tak tersentuh, dan Inggris menutup kualifikasi dengan rekor sempurna. Simak hasil lengkap dan kejutan besarnya!
Johan Kristiandi - Senin, 17 November 2025
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026: Italia Dipermalukan Norwegia, Prancis Tekuk Azerbaijan, Inggris Sempurna
Jadwal
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Albania vs Inggris, Live Sebentar Lagi
Nonton laga Albania vs Inggris di Kualifikasi Piala Dunia 2026 malam ini pukul 00.00 WIB. Inggris incar kemenangan sempurna, Albania siap patahkan dominasi! Cek link streaming resmi Vision+, jadwal siaran, dan prediksi lineup paling akurat di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 16 November 2025
Jadwal Siaran Langsung dan Link Streaming Albania vs Inggris, Live Sebentar Lagi
Piala Dunia
Hadapi Albania, Thomas Tuchel Minta Pemain Inggris Hindari Kartu Merah
Pelatih Inggris Thomas Tuchel telah menginstruksikan para pemainnya untuk menghindari kartu merah yang dapat mengakibatkan larangan bermain di Piala Dunia.
Yusuf Abdillah - Minggu, 16 November 2025
Hadapi Albania, Thomas Tuchel Minta Pemain Inggris Hindari Kartu Merah
Bagikan