Ducati Merasa Diperlakukan Tidak Adil

Manajer tim Ducati Davide Tardozzi kesal usai berlangsungnya MotoGP seri Belanda.
Yusuf AbdillahYusuf Abdillah - Senin, 28 Juni 2021
Ducati Merasa Diperlakukan Tidak Adil
Jack Miller (twitter/jackmilleraus)
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:


BolaSkor.com – Manajer tim Ducati Davide Tardozzi kesal usai berlangsungnya MotoGP seri Belanda, Minggu (27/6). Pasalnya salah satu pembalapnya, Jack Miller mereka nilai diperlakukan tidak adil oleh direktur balap Assen.

Hal ini bermula saat pembalap asal Australia tersebut memutuskan untuk melanjutkan balapan usai terjatuh di lap ke-15. Saat ingin kembali berpentas, Miller justru diperintahkan oleh direktur balap Assen untuk kembali ke garasi dengan alasan masalah mesin.

Baca Juga:

Mukjizat Itu Nyata, Marc Marquez Buktinya

Hasil MotoGP Belanda: Quartararo Menang, Rossi Gagal Finis

Keputusan tersebut tentunya memancing emosi tim Ducati. Mereka menilai alasan direktur balap Assen terlalu mengada-ada. Padahal saat itu motor yang dikendarai Miller dalam keadaan baik-baik saja dan memungkinkan untuk melanjutkan balapan.

“Ketika terjatuh, motor bisa kehilangan beberapa oli yang akhirnya bisa bocor ke tangki. Tetapi terdapat saluran kecil yang dapat dibawa ke saluran pembuangan. Saat satu atau dua lap mungkin akan berasap sedikit karena oli terbakar di pipa knalpot,” jelas Tardozzi dikutip dari tuttokotoriweb.it.

“Namun hal ini tidak memicu masalah keselamatan. Jadi Jack diberhentikan secara tidak adil. Dia seharusnya bisa membawa pulang satu hingga dua poin, balapan sudah dikompromikan. Jadi direktur balap harus lebih berhati-hati untuk mengerti apa yang benar dan apa yang tidak benar untuk dilakukan,” sambungnya.

Hal ini tentunya juga membuat Ducati rugi secara poin. Dengan berhentinya Miller, maka otomatis dirinya tidak akan mendapatkan poin sama sekali.

Padahal saat ini para pembalap Ducati sedang bersaing ketat dengan pembalap Yamaha dalam perebutan gelar juara. Dengan adanya kejadian ini, selisih Poin yang dimiliki oleh pembalap Ducati untuk mengejar pembalap Yamaha akan semakin besar.

Penulis: Bintang Rahmat

MotoGP 2021 Jack Miller Breaking News
Ditulis Oleh

Yusuf Abdillah

Posts

9.919

Berita Terkait

Inggris
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Pep Guardiola memberi sinyal Antoine Semenyo akan masuk dalam daftar pemain yang dipersiapkan untuk laga putaran ketiga Piala FA melawan Exeter City
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Pep Guardiola Yakin Antoine Semenyo Bisa Cepat Beradaptasi di Manchester City
Liga Indonesia
The Jakmania Datangi Latihan Persija, Rizky Ridho Janji Bawa Kemenangan dari Markas Persib
Ribuan The Jakmania menyambangi sesi latihan Persija di Depok pada Jumat (9/1). Kedatangan mereka untuk memberikan dukungan jelang duel Persib vs Persija.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
The Jakmania Datangi Latihan Persija, Rizky Ridho Janji Bawa Kemenangan dari Markas Persib
Inggris
7 Fakta Menarik Charlton Athletic vs Chelsea: Dominasi Mutlak The Blues
Chelsea akan memulai era baru di bawah pelatih baru Liam Rosenior saat bertandang ke Charlton Athletic pada laga putaran ketiga Piala FA.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
7 Fakta Menarik Charlton Athletic vs Chelsea: Dominasi Mutlak The Blues
Liga Indonesia
Bruno Tubarao Sebut Rivalitas Persib-Persija Mirip Derby Vasco da Gama dengan Flamengo di Brasil
Bruno Tubarao menceritakan pengalamannya ketika menjalani laga derbi di Brasil, tepatnya saat membela Ceara SC.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Bruno Tubarao Sebut Rivalitas Persib-Persija Mirip Derby Vasco da Gama dengan Flamengo di Brasil
Lainnya
Kalahkan Jakarta Livin Mandiri 3-0, Bandung bjb Tandamata Awali Proliga 2026 dengan Meyakinkan
Bandung bjb Tandamata mengawali ProIiga 2026 dengan manis usai menumbangkan Jakarta Livin Mandiri.
Rizqi Ariandi - Sabtu, 10 Januari 2026
Kalahkan Jakarta Livin Mandiri 3-0, Bandung bjb Tandamata Awali Proliga 2026 dengan Meyakinkan
Inggris
Ketika Pelatih Baru Chelsea Liam Rosenior Ciptakan Momen ala Jose Mourinho
Liam Rosenior telah menciptakan momen Jose Mourinho-nya sendiri selama konferensi pers pertamanya sebagai pelatih Chelsea.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Ketika Pelatih Baru Chelsea Liam Rosenior Ciptakan Momen ala Jose Mourinho
Ragam
Nostalgia - Rivalitas Satu Abad Persib Bandung vs Persija Jakarta
Persib Bandung dan Persija Jakarta memiliki catatan sejarah bertanding sejak 1931.
Tengku Sufiyanto - Sabtu, 10 Januari 2026
Nostalgia - Rivalitas Satu Abad Persib Bandung vs Persija Jakarta
Prediksi
Prediksi dan Statistik Charlton Athletic vs Chelsea: Ujian Debut Liam Rosenior
Chelsea akan menjalani laga tandang melawan Charlton Athletic pada putaran ketiga Piala FA 2025-2026 yang akan digelar di The Valley.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Prediksi dan Statistik Charlton Athletic vs Chelsea: Ujian Debut Liam Rosenior
Bulu Tangkis
Hasil Malaysia Open 2026: Jonatan Christie dan Fajar/Fikri Tembus Semifinal
Dari lima perwakilan Indonesia di babak delapan besar, dua berhasil lolos ke semifinal.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Hasil Malaysia Open 2026: Jonatan Christie dan Fajar/Fikri Tembus Semifinal
Inggris
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Penyerang Arsenal Gabriel Martinelli telah meminta maaf kepada bek Liverpool Conor Bradley.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Dihujani Hujatan, Gabriel Martinelli Minta Maaf
Bagikan