Dua Pemain Ini Hengkang Dari Real Madrid Karena...
Dua Pemain Ini Hengkang Dari Real Madrid Karena...
Ukuran text:
14
Dengarkan Berita:
Madrid – Mencari jam bermain lebih sering sebagai starter adalah alasan utama kepergian dua pemain Real Madrid asal Spanyol, Diego Lopez dan Alvaro Morata pada musim ini. Hal ini diungkapkan oleh Carlo Ancelotti, manajer Real Madrid asal Italia dalam sebuah keterangan pers.
“Di Madrid, Diego harus bersaing dengan Iker Casillas untuk menjadi nomor satu. Diego pun mengaku butuh tantangan, atmosfer dan gaya baru sepak bola dalam liga yang berbeda. Inilah alasan utama kenapa Diego hengkang dari Real Madrid.” ujar Don Carletto kepada Il Giornale seperti dinukil Goal.
“Begitupun juga dengan Alvaro Morata. Saya penasaran tentang bagaimana performa Morata di Serie A. Saya tahu betul kualitas Morata, dan dia perlu bermain lebih sering sebagai starter karena Morata masih muda. Dan semua keputusan transfer sudah pasti didiskusikan terlebih dahulu dengan para staf pelatih dan presiden.” tambah mantan manajer AC Milan itu.
Diego Lopez hengkang pada bursa transfer musim panas ini ke AC Milan dengan free transfer dan dikontrak selama empat tahun. Sedangkan Alvaro Morata hengkang ke Juventus dengan mahar sebesar 20 juta Euro. Di Juventus, Morata terikat kontrak selama lima tahun.
Selain Diego Lopez dan Alvaro Morata, Real Madrid juga melego nama-nama tenar lainnya seperti Angel Di Maria (Manchester United), Xabi Alonso (Bayern Muenchen) dan Casemiro (FC Porto).
Posts
11.190
Berita Terkait
Jadwal
Jadwal Live Streaming Barcelona vs Real Madrid, Senin 12 Januari 2026
Barcelona akan melawan Real Madrid pada pertandingan final Piala Super Spanyol 2025-2026, di King Abdullah Sports City, Senin (12/1) pukul 02.00 WIB.
Yusuf Abdillah - Minggu, 11 Januari 2026
Italia
Prediksi Hasil Fiorentina vs AC Milan Versi Superkomputer: Persentase Rossoneri Kurang Meyakinkan
Superkomputer Opta merilis prediksi Fiorentina vs AC Milan di Serie A. Persentase kemenangan Rossoneri ternyata belum meyakinkan! Simak peluang menang, imbang, dan kejutan di laga ini.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Spanyol
Nasib Xabi Alonso Andai Real Madrid Kalah Lawan Barcelona di Final Piala Super Spanyol
Final Piala Super Spanyol sarat tekanan! Jika Real Madrid tumbang dari Barcelona, bagaimana nasib Xabi Alonso? Simak laporan terbaru, sikap manajemen, dan spekulasi panas jelang El Clasico final.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi
Prediksi dan Statistik Fiorentina vs AC Milan: Rossoneri Rawan Tergelincir
AC Milan menghadapi ujian berat saat bertandang ke markas Fiorentina di Serie A. Rossoneri rawan tergelincir! Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan potensi kejutan laga ini.
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Prediksi
Prediksi dan Statistik Real Madrid vs Barcelona: Kental Aroma Balas Dendam
Final Piala Super Spanyol memanas! Real Madrid dan Barcelona bentrok dalam El Clasico sarat balas dendam. Simak prediksi skor, statistik, kondisi tim, dan susunan pemain terkuat di sini!
Johan Kristiandi - Minggu, 11 Januari 2026
Italia
Fiorentina di Zona Degradasi, AC Milan Pantang Anggap Remeh La Viola
AC Milan akan menghadapi tim yang berada di zona degradasi, Fiorentina, pada laga Serie A dan Massimiliano Allegri pantang meremehkan La Viola.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Italia
Punya Mental Juara, Adrien Rabiot Ingatkan AC Milan soal Perburuan Scudetto
AC Milan tertinggal tiga poin dengan Inter Milan dalam perburuan Scudetto atau titel Serie A. Namun, Adrien Rabiot tidak khawatir.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Spanyol
Final Piala Super Spanyol: El Clasico, Hansi Flick Pamer Dominasi Barcelona
Hansi Flick, pelatih Barcelona, memamerkan rekor bagus klub atas Real Madrid jelang final Piala Super Spanyol bertajuk El Clasico.
Arief Hadi - Sabtu, 10 Januari 2026
Italia
Baru Tampil 46 Menit, Niclas Fullkrug Berharap Dipermanenkan AC Milan
Penyerang baru AC Milan Niclas Fullkrug berharap akan bertahan saat masa peminjamannya dari West Ham United habis.
Yusuf Abdillah - Sabtu, 10 Januari 2026
Italia
Berita Transfer Inter Milan: Juventus Ganggu Rencana Rekrut Tarik Muharemovic, Davide Frattesi Diincar Klub Inggris
Juventus mengganggu rencana Inter Milan merekrut Tarik Muharemovic. Sementara Davide Frattesi diminati Nottingham Forest dan Galatasaray.
Johan Kristiandi - Jumat, 09 Januari 2026